Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER FOOD] Resep Brownies Kukus Tanpa Tepung | Keju Belatung dari Italia

Kompas.com - 01/04/2021, 07:19 WIB
Silvita Agmasari

Penulis

KOMPAS.com - Resep brownies tanpa tepung masuk dalam salah satu berita yang banyak dibaca di Food Kompas.com dari 29-31 Maret 2021.

Selain itu, berita lain yang juga mendapat perhatian terkait dengan keju paling berbahaya di dunia.

Dua berita masuk dalam jajaran lima berita terpopuler adalah resep apem jawa dan rese[ telor ceplok cabai bawang.

Baca juga: 50 Restoran Terbaik di Asia pada 2021, Hong Kong Nomor Satu

Lebih lengkap, berikut berita terpopuler Food Kompas.com dari 29-31 Maret 2021.

1. Resep Brownies Kukus Tanpa Tepung, Cocok buat Diet Karbo

Brownies kukus dapat dibuat tanpa tepung, melainkan diganti dengan agar-agar dan bubuk jeli.

Cara tersebut dapat kamu praktikkan kalau sedang mengurangi konsumsi karbohidrat tetapi ingin makan brownies.

Selengkapnya resep brownies kukus tanpa tepung.

2. Indonesia Pembuatan Keju Paling Berbahaya di Dunia, Pakai Belatung

Casu marzu adalah keju dari Pulau Sardinia, Italia yang dikatakan sebagai keju berbahaya di dunia.

Pasalnya, bahannya mengandung belatung. Menurut seorang peneliti dari Sardinia mengutip CNN Travel, resep casu marzu baru ada pada 1909.

Baca juga: 5 Resep Makanan Pakai Keju Mozzarella, Tidak Cuma Pizza

Keju belatung yang hanya ada di Pulau Sardinia ini termasuk ilegal di Italia dan Uni Eropa.

Selengkapnya kisah Casu Marzu.

3. Resep Telur Ceplok Cabai Bawang, Sarapan yang Tidak Membosankan

Ilustrasi telur ceplok cabai bawang ala Sajian Sedap. DOK. SAJIAN SEDAP Ilustrasi telur ceplok cabai bawang ala Sajian Sedap.

Memasak telur ceplok bisa menggunakan bumbu sederhana campuran cabai dan bawang.

Cara membuatnya simpel, ceplok telur. Tumis bumbu, kemudian campur bersama telur ceplok. Jadilah menu sarapan simpel dan murah yang tetap enak.

Resep lengkap telur ceplok cabai bawang di sini.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com