Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Dihantam Badai, Kota Mewah Dubai Terendam Banjir

Kompas.com - 17/04/2024, 12:15 WIB
Yefta Christopherus Asia Sanjaya,
Inten Esti Pratiwi

Tim Redaksi

"Sangat mungkin bahwa hujan yang mematikan dan merusak di Oman dan Dubai diperberat oleh perubahan iklim yang disebabkan oleh manusia," katanya dikutip dari Le Monde.

Beberapa daerah di pedalaman UEA mencatat lebih dari 80 milimeter hujan selama 24 jam hingga Selasa pukul 08.00 waktu setempat.

Curah hujan mendekati rata-rata tahunan sekitar 100 milimeter yang mendorong Pusat Meteorologi Nasional mendesak warga untuk mengambil semua tindakan pencegahan.

Otoritas setempat juga meminta warga untuk menjauh dari daerah banjir dan akumulasi air.

Bahrain, di barat laut UEA, juga dilanda hujan lebat dan banjir setelah dihantam guntur dan petir selama semalaman.

Badai turun ke UEA, Bahrain, dan beberapa bagian Qatar setelah menerjang Oman yang menyebabkan banjir mematikan dengan puluhan orang terdampak.

Baca juga: Penjelasan BMKG soal Penyebab Wilayah Semarang Dilanda Banjir

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com