Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Update Hasil Rekapitulasi Pilpres 2024, Prabowo-Gibran Unggul di 29 Provinsi

Kompas.com - 15/03/2024, 13:45 WIB
Alinda Hardiantoro,
Mahardini Nur Afifah

Tim Redaksi

8. Lampung

  • Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar: 791.892 (15,49 persen) suara
  • Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming: 3.554.310 (69,55 persen) suara
  • Ganjar Pranowo-Mahfud MD: 764.486 (14,96 persen) suara

KPU Lampung mencatat ada 5.110.688 suara sah dan 95.620 suara tidak sah sehingga total suara di Lampung sebanyak 5.206.308 suara.

9. Kepulauan Bangka Belitung

  • Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar: 204.348 (23,08 persen) suara
  • Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming: 529.883 (59,85 persen) suara
  • Ganjar Pranowo-Mahfud MD: 151.109 (17,07 persen) suara

Total suara di Kepulauan Bangka Belitung berjumlah 916.278, terdiri dari 885.340 suara sah dan 30.938 suara tidak sah.

10. Kepulauan Riau

  • Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar: 370.671 (32,15 persen) suara
  • Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming: 641.388 (55,64 persen) suara
  • Ganjar Pranowo-Mahfud MD: 140.733 (12,21 persen) suara

Sebanyak 1.152.792 suara di Kepulauan Riau dinyatakan sah. Ditambah 19.041 suara tidak sah, maka total suaranya sebanyak 1.171.833 suara.

Baca juga: Update Hasil Rekapitulasi Pilpres 2024 dari KPU di 24 Provinsi

11. DKI Jakarta

  • Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar: 2.653.762 (41,07 persen) suara
  • Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming: 2.692.011 (41,67 persen) suara
  • Ganjar Pranowo-Mahfud MD: 1.115.138 (17,26 persen) suara

Total suara di DKI Jakarta berjumlah 6.558.734, terdiri dari 6.460.911 suara sah dan 97.823 suara tidak sah.

12. Jawa Tengah

  • Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar: 2.866.373 (12,58 persen) suara
  • Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming: 12.096.454 (53,08 persen) suara
  • Ganjar Pranowo-Mahfud MD: 7.827.335 (34,35 persen) suara

Sebanyak 22.790.162 suara di Jawa Tengah dinyatakan sah. Ditambah 685.649 suara tidak sah, maka total suaranya sebanyak 23.475.811 suara.

13. DI Yogyakarta

  • Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar: 496.280 (19,80 persen) suara
  • Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming: 1.269.265 (50,63 persen) suara
  • Ganjar Pranowo-Mahfud MD: 741.220 (29,57 persen) suara

Sebanyak 2.506.765 suara di DI Yogyakarta dinyatakan sah. Ditambah 60.629 suara tidak sah, maka total suaranya sebanyak 2.567.394 suara.

14. Jawa Timur

  • Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar : 4.492.652 (17,52 persen) suara
  • Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming: 16.716.603 (65,19 persen) suara
  • Ganjar Pranowo-Mahfud MD: 4.434.805 (17,29 persen) suara

KPU Jawa Timur mencatat ada 25.644.060 suara sah dan 895.661 suara tidak sah sehingga total suara di Jawa Timur sebanyak 26.539.721 suara.

15. Banten

  • Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar: 2.451.383 (34,02 persen) suara
  • Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming: 4.035.052 (55,99 persen) suara
  • Ganjar Pranowo-Mahfud MD: 720.275 (9,99 persen) suara

KPU Banten mencatat ada 7.206.710 suara sah dan 215.797 suara tidak sah sehingga total suara di Banten sebanyak 7.422.507 suara.

Baca juga: Link Live Streaming Rekapitulasi Hitung Suara Nasional Pemilu 2024 Hari Ini

16. Bali

  • Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar: 99.233 (3,70 persen) suara
  • Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming: 1.454.640 (54,26 persen) suara
  • Ganjar Pranowo-Mahfud MD: 1.127.134 (42,04 persen) suara

KPU Bali mencatat ada 2.681.007 suara sah dan 59.685 suara tidak sah sehingga total suara di Bali sebanyak 2.740.692 suara.

17. Nusa Tenggara Barat

  • Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar: 850.539 (26,20 persen) suara
  • Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming: 2.154.843 (66,37 persen) suara
  • Ganjar Pranowo-Mahfud MD: 241.106 (7,43 persen) suara

Total suara sah di Nusa Tenggara Barat berjumlah 3.246.488, sedangkan suara tidak sah sebanyak 78.124 sehingga total terdapat 3.324.612 suara.

18. Nusa Tenggara Timur

  • Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar: 153.446 (5,27 persen) suara
  • Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming: 1.798.753 (61,80 persen) suara
  • Ganjar Pranowo-Mahfud MD: 958.505 (32,93 persen) suara

Total suara sah di Nusa Tenggara Timur berjumlah 2.910.704, sedangkan suara tidak sah sebanyak 44.092 sehingga total terdapat 2.954.796 suara.

19. Kalimantan Barat

  • Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar: 718.641 (22,34 persen) suara
  • Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming: 1.964.183 (61,05 persen) suara
  • Ganjar Pranowo-Mahfud MD: 534.450 (16,61 persen) suara

Total suara sah di Kalimantan Barat berjumlah 3.217.274, sedangkan suara tidak sah sebanyak 60.541 sehingga total terdapat 3.277.815 suara.

20. Kalimantan Tengah

  • Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar: 256.811 (16,98 persen) suara
  • Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming: 1.097.070 (72,53 persen) suara
  • Ganjar Pranowo-Mahfud MD: 158.788 (10,50 persen) suara

Total suara sah di Kalimantan Tengah berjumlah 1.512.669, sedangkan suara tidak sah sebanyak 40.523 sehingga total terdapat 1.553.192 suara.

Baca juga: Data Real Count KPU Sudah Menyentuh 65,21 Persen, Akankah Hasil Rekapitulasi Pilpres 2024 Diumumkan Lebih Cepat Sebelum 20 Maret?

21. Kalimantan Selatan

  • Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar: 849.948 (35,16 persen) suara
  • Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming: 1.407.684 (58,23 persen) suara
  • Ganjar Pranowo-Mahfud MD: 159.950 (6,62 persen) suara

Total suara di Kalimantan Selatan berjumlah 2.536.483, terdiri dari 2.417.582 suara sah dan 118.901 suara tidak sah.

22. Kalimantan Timur

  • Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar: 448.046 (20,09 persen) suara
  • Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming: 1.542.346 (69,15 persen) suara
  • Ganjar Pranowo-Mahfud MD: 240.143 (10,77 persen) suara

Total suara sah di Kalimantan Timur berjumlah 2.230.535, sedangkan suara tidak sah sebanyak 47.506 sehingga total terdapat 2.278.041 suara.

Halaman:

Terkini Lainnya

Indonesia Vs Guinea, Berikut Perjalanan Kedua Tim hingga Bertemu di Babak Playoff Olimpiade Paris 2024

Indonesia Vs Guinea, Berikut Perjalanan Kedua Tim hingga Bertemu di Babak Playoff Olimpiade Paris 2024

Tren
Pelatih Guinea soal Laga Lawan Indonesia: Harus Menang Bagaimanapun Caranya

Pelatih Guinea soal Laga Lawan Indonesia: Harus Menang Bagaimanapun Caranya

Tren
8 Pencetak Gol Terbaik di Piala Asia U23 2024, Ada Dua dari Indonesia

8 Pencetak Gol Terbaik di Piala Asia U23 2024, Ada Dua dari Indonesia

Tren
WHO Temukan 3 Kasus di Riyadh, Ketahui Penyebab dan Pencegahan MERS- CoV Selama Ibadah Haji

WHO Temukan 3 Kasus di Riyadh, Ketahui Penyebab dan Pencegahan MERS- CoV Selama Ibadah Haji

Tren
Pertandingan Indonesia Vs Guinea Malam Ini, Pukul Berapa?

Pertandingan Indonesia Vs Guinea Malam Ini, Pukul Berapa?

Tren
Benarkah Antidepresan Bisa Memicu Hilang Ingatan? Ini Penjelasan Ahli

Benarkah Antidepresan Bisa Memicu Hilang Ingatan? Ini Penjelasan Ahli

Tren
WHO Peringatkan Potensi Wabah MERS-CoV di Arab Saudi Saat Musim Haji

WHO Peringatkan Potensi Wabah MERS-CoV di Arab Saudi Saat Musim Haji

Tren
Mengapa Lumba-lumba Berenang Depan Perahu? Ini Alasannya Menurut Sains

Mengapa Lumba-lumba Berenang Depan Perahu? Ini Alasannya Menurut Sains

Tren
Cara Cek NIK KTP Jakarta yang Non-Aktif dan Reaktivasinya

Cara Cek NIK KTP Jakarta yang Non-Aktif dan Reaktivasinya

Tren
Berkaca dari Kasus Mutilasi di Ciamis, Mengapa Orang dengan Gangguan Mental Bisa Bertindak di Luar Nalar?

Berkaca dari Kasus Mutilasi di Ciamis, Mengapa Orang dengan Gangguan Mental Bisa Bertindak di Luar Nalar?

Tren
3 Bek Absen Melawan Guinea, Ini Kata Pelatih Indonesia Shin Tae-yong

3 Bek Absen Melawan Guinea, Ini Kata Pelatih Indonesia Shin Tae-yong

Tren
Alasan Israel Tolak Proposal Gencatan Senjata yang Disetujui Hamas

Alasan Israel Tolak Proposal Gencatan Senjata yang Disetujui Hamas

Tren
Pendaftaran Komcad 2024, Jadwal, Syaratnya, dan Gajinya

Pendaftaran Komcad 2024, Jadwal, Syaratnya, dan Gajinya

Tren
Studi Baru Ungkap Penyebab Letusan Dahsyat Gunung Tonga pada 2022

Studi Baru Ungkap Penyebab Letusan Dahsyat Gunung Tonga pada 2022

Tren
Mengenal 7 Stadion yang Jadi Tempat Pertandingan Sepak Bola Olimpiade Paris 2024

Mengenal 7 Stadion yang Jadi Tempat Pertandingan Sepak Bola Olimpiade Paris 2024

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com