Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

8 Suplemen yang Bisa Menjadi Racun jika Dikonsumsi Terlalu Banyak

Kompas.com - 09/03/2024, 09:00 WIB
Aditya Priyatna Darmawan,
Ahmad Naufal Dzulfaroh

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Biasanya, seseorang mengonsumsi suplemen tertentu untuk menambah atau melengkapi asupan nutrisi dalam tubuh.

Meski tak wajib, suplemen yang umumnya berupa kapsul dan sirup ini menawarkan manfaat kesehatan jika dikonsumsi.

Suplemen kesehatan mudah didapatkan dan bisa dikonsumsi tanpa membutuhkan resep dokter.

Namun, sejumlah suplemen justru bisa menjadi racun jika dikonsumsi berlebihan. Karenanya, penting untuk membaca keterangan pada kemasan agar tidak terjadi hal yang tak diinginkan.

Baca juga: 7 Kombinasi Suplemen yang Sebaiknya Tidak Diminum Bersamaan karena Picu Efek Samping

8 suplemen yang bisa beracun jika diminum berlebihan

Dihimpun dari berbagai sumber, berikut delapan vitamin yang bisa menjadi racun, jika diminum berlebihan:

1. Vitamin A

Dikutip dari Eating Well, terlalu banyak mengonsumsi suplemen vitamin A dapat menyebabkan sakit kepala, penglihatan kabur, mual, pusing, nyeri otot, dan masalah saraf dalam hal koordinasi.

Bahkan, dalam kasus yang parah, overdosis vitamin A bisa menyebabkan koma hingga kematian.

Batasan asupan seseorang menerima vitamin A adalah 3.000 mikrogram untuk orang dewasa 19 tahun ke atas.

Vitamin A sendiri memiliki sejumlah manfaat dalam kesehatan penglihatan, sistem kekebalan tubuh, reproduksi, dan pertumbuhan.

2. Vitamin D

Seseorang yang terlalu banyak minum vitamin D dapat memicu sejumlah masalah kesehatan, seperti hiperkalsemia, mual, muntah, kelemahan otot, kebingungan, nyeri, selera makan hilang, dehidrasi, batu ginjal, dan buang air kecil berlebihan.

Adapun jumlah asupan vitamin D yang dibutuhkan seseorang adalah sebesar 4.000 IU atau setara 100 mikrogram per hari.

Meski begitu, toksisitas atau efek samping vitamin D terjadi ketika menerima asupan sebesar 10.000 IU lebih.

Diketahui, vitamin D ini berperan untuk mendukung serta menjaga kesehatan tulang, sistem kekebalan tubuh, mengurangi peradangan, dan membantu metabolisme glukosa.

Baca juga: 7 Suplemen Terbaik untuk Menjaga Kulit Tetap Awet Muda

3. Vitamin E

Terlalu banyak mengonsumsi E dapat menimbulkan sejumlah efek samping, seperti meningkatkan risiko pendarahan.

Efek samping itu khususnya perlu lebih diperhatikan bagi orang yang memiliki masalah pendarahan.

Halaman:

Terkini Lainnya

Situs Panganku.org Beralih Fungsi Jadi Judi Online, Kemenkes dan Kemenkominfo Buka Suara

Situs Panganku.org Beralih Fungsi Jadi Judi Online, Kemenkes dan Kemenkominfo Buka Suara

Tren
Kapan Pengumuman Hasil Tes Online 1 Rekrutmen Bersama BUMN 2024?

Kapan Pengumuman Hasil Tes Online 1 Rekrutmen Bersama BUMN 2024?

Tren
Ramai soal Surat Edaran Berisi Pemkab Sleman Tak Lagi Angkut Sampah Organik, Ini Kata DLH

Ramai soal Surat Edaran Berisi Pemkab Sleman Tak Lagi Angkut Sampah Organik, Ini Kata DLH

Tren
Saat Penyambut Tamu Acara Met Gala Dipecat karena Lebih Menonjol dari Kylie Jenner...

Saat Penyambut Tamu Acara Met Gala Dipecat karena Lebih Menonjol dari Kylie Jenner...

Tren
Kronologi dan Motif Ibu Racuni Anak Tiri di Rokan Hilir, Riau

Kronologi dan Motif Ibu Racuni Anak Tiri di Rokan Hilir, Riau

Tren
Rumah Sakit di Rafah Kehabisan Bahan Bakar, WHO: Penutupan Perbatasan Halangi Bantuan

Rumah Sakit di Rafah Kehabisan Bahan Bakar, WHO: Penutupan Perbatasan Halangi Bantuan

Tren
Cerita Rombongan Siswa SD 'Study Tour' Pakai Pesawat Garuda, Hasil Nabung 5 Tahun

Cerita Rombongan Siswa SD "Study Tour" Pakai Pesawat Garuda, Hasil Nabung 5 Tahun

Tren
Viral, Video Kucing Menggonggong Disebut karena 'Salah Asuhan', Ini Kata Ahli

Viral, Video Kucing Menggonggong Disebut karena "Salah Asuhan", Ini Kata Ahli

Tren
Seekor Kuda Terjebak di Atap Rumah Saat Banjir Melanda Brasil

Seekor Kuda Terjebak di Atap Rumah Saat Banjir Melanda Brasil

Tren
Link Live Streaming Indonesia vs Guinea U23 Kick Off Pukul 20.00 WIB

Link Live Streaming Indonesia vs Guinea U23 Kick Off Pukul 20.00 WIB

Tren
Prediksi Susunan Pemain Indonesia dan Guinea di Babak Play-off Olimpiade Paris

Prediksi Susunan Pemain Indonesia dan Guinea di Babak Play-off Olimpiade Paris

Tren
Alasan Semua Kereta Harus Berhenti di Stasiun Cipeundeuy, Bukan untuk Menaikturunkan Penumpang

Alasan Semua Kereta Harus Berhenti di Stasiun Cipeundeuy, Bukan untuk Menaikturunkan Penumpang

Tren
Indonesia Vs Guinea, Berikut Perjalanan Kedua Tim hingga Bertemu di Babak Playoff Olimpiade Paris 2024

Indonesia Vs Guinea, Berikut Perjalanan Kedua Tim hingga Bertemu di Babak Playoff Olimpiade Paris 2024

Tren
Pelatih Guinea soal Laga Lawan Indonesia: Harus Menang Bagaimanapun Caranya

Pelatih Guinea soal Laga Lawan Indonesia: Harus Menang Bagaimanapun Caranya

Tren
8 Pencetak Gol Terbaik di Piala Asia U23 2024, Ada Dua dari Indonesia

8 Pencetak Gol Terbaik di Piala Asia U23 2024, Ada Dua dari Indonesia

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com