Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Jenis Buah untuk Menurunkan Asam Urat, Apa Saja?

Kompas.com - 05/02/2024, 08:30 WIB
Laksmi Pradipta Amaranggana,
Ahmad Naufal Dzulfaroh

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Asam urat merupakan salah satu penyakit radang sendi yang terjadi akibat adanya penumpukan kristal asam urat.

Umumnya, penderita asam urat akan mengalami pembengkakan di jari kaki, pergelangan kaki, lutut, dan di jempol kaki.

Selain itu, asam urat lebih mudah menyerang pria, terutama dengan usia di atas 30 hari dan berlangsung selama 3-10 hari.

Untuk mengatasi asam urat, ada berbagai cara alami yang dapat dilakukan, termasuk makan buah yang dapat menurunkan kadar asam urat.

Berikut adalah daftar buah yang dapat menurunkan kadar asam urat.

Baca juga: Benarkah Penderita Asam Urat Tidak Boleh Makan Buah Mangga?


1. Pisang

Bagi orang yang mempunyai kadar asam urat tinggi, pisang adalah salah satu buah terbaik untuk menurunkan asam urat.

Selain itu, buah ini juga membantu mengurangi risiko serangan asam urat, dikutip dari Health Shots.

Di dalam buah pisang, terkandung vitamin, antioksidan, potasium, dan serat yang baik untuk diet asam urat.

Menurut Departemen Pertanian Amerika Serikat, satu buah pisang mengandung sekitar 16 persen dari nilai harian vitamin C yang direkomendasikan.

Selain itu, sebuah tinjauan penelitian pada 2021 mencatat bahwa kadar vitamin C yang lebih tinggi dapat meningkatkan metabolisme asam urat, memecahnya, dan menguranginya.

Pisang juga kaya akan potasium, yang penting untuk menjaga fungsi ginjal.

Baca juga: 5 Manfaat Minum Air Rebusan Seledri, Cegah Stroke dan Turunkan Asam Urat

2. Buah sitrus

Buah-buahan sitrus seperti jeruk dan lemon merupakan sumber yang kaya vitamin C dan asam sitrat.

Kandungan dapat membuang kelebihan asam urat di tubuh secara efisien.

Sebuah studi tahun 2017 menemukan bahwa jus lemon dan ekstrak lemon membantu menurunkan kadar asam urat dalam darah.

Orang dewasa dengan kadar asam urat tinggi dapat mengonsumsi satu buah lemon setiap hari selama 6 minggu, dikutip dari Healthline.

Halaman:

Terkini Lainnya

Benarkah Pakai Sampo Mengandung SLS dan SLES Bikin Rambut Rontok? Ini Kata Dokter

Benarkah Pakai Sampo Mengandung SLS dan SLES Bikin Rambut Rontok? Ini Kata Dokter

Tren
Dinilai Muluskan Jalan Kaesang, Ini Sosok Penggugat Batas Usia Calon Kepala Daerah

Dinilai Muluskan Jalan Kaesang, Ini Sosok Penggugat Batas Usia Calon Kepala Daerah

Tren
Apa Itu Skala Waktu Greenwich Mean Time (GMT)? Berikut Sejarahnya

Apa Itu Skala Waktu Greenwich Mean Time (GMT)? Berikut Sejarahnya

Tren
Gunung Semeru Hari Ini Erupsi 8 Kali, Tinggi Letusan 400 Meter

Gunung Semeru Hari Ini Erupsi 8 Kali, Tinggi Letusan 400 Meter

Tren
KAI Ancam Pelaku Pelemparan Batu ke Kereta, Bisa Dipidana Penjara Seumur Hidup

KAI Ancam Pelaku Pelemparan Batu ke Kereta, Bisa Dipidana Penjara Seumur Hidup

Tren
5 Wilayah Berpotensi Banjir Rob 1-10 Juni 2024, Mana Saja?

5 Wilayah Berpotensi Banjir Rob 1-10 Juni 2024, Mana Saja?

Tren
Mengapa Anjing Peliharaan Menjulurkan Lidah? Berikut 7 Alasan Umumnya

Mengapa Anjing Peliharaan Menjulurkan Lidah? Berikut 7 Alasan Umumnya

Tren
12 Wilayah yang Berpotensi Kekeringan pada Juni 2024

12 Wilayah yang Berpotensi Kekeringan pada Juni 2024

Tren
Alasan Pekerja yang Sudah Punya Rumah Tetap Harus Jadi Peserta Tapera

Alasan Pekerja yang Sudah Punya Rumah Tetap Harus Jadi Peserta Tapera

Tren
Cara Mengajukan Pinjaman Melalui Layanan Dana Siaga BPJS Ketenagakerjaan, Apa Syaratnya?

Cara Mengajukan Pinjaman Melalui Layanan Dana Siaga BPJS Ketenagakerjaan, Apa Syaratnya?

Tren
Viral, Video Harimau Sumatera Masuk ke Halaman Masjid di Solok, Ini Penjelasan BKSDA

Viral, Video Harimau Sumatera Masuk ke Halaman Masjid di Solok, Ini Penjelasan BKSDA

Tren
Kata 'Duit' Disebut Berasal dari Belanda dan Tertulis di Koin VOC, Ini Asal-usulnya

Kata "Duit" Disebut Berasal dari Belanda dan Tertulis di Koin VOC, Ini Asal-usulnya

Tren
Juru Bahasa Isyarat Saat Konpers Pegi Tersangka Pembunuhan Vina Disebut Palsu, Ini Kata SLBN Cicendo Bandung

Juru Bahasa Isyarat Saat Konpers Pegi Tersangka Pembunuhan Vina Disebut Palsu, Ini Kata SLBN Cicendo Bandung

Tren
Viral, Video TNI Tendang Warga di Deli Serdang, Ini Kata Kapendam

Viral, Video TNI Tendang Warga di Deli Serdang, Ini Kata Kapendam

Tren
Tips Memelihara Anjing untuk Pemula, Ini Beberapa Hal yang Perlu Anda Lakukan

Tips Memelihara Anjing untuk Pemula, Ini Beberapa Hal yang Perlu Anda Lakukan

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com