Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Profil dan Sepak Terjang Bray Wyatt, Pegulat WWE yang Meninggal Dunia

Kompas.com - 25/08/2023, 12:47 WIB
Erwina Rachmi Puspapertiwi,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

Pada Oktober 2022, Wyatt kembali muncul dengan identitas baru bernama Uncle Howdy. Ia bertanding melawan pegulat LA Knight pada 28 Januari 2023. Laga ini menjadi penampilan gulat terakhirnya. Setelah itu, ia terpaksa mundur karena cedera.

Sebagai seorang pegulat, Wyatt memenangkan empat kejuaraan dunia, terdiri dari satu sabuk emas dari Kejuaraan WWE, dua penghargaan dari Kejuaraan Universal WWE, dan menang di Raw Tag Team Champion bersama pegulat Matt Hardy.

Bray Wyatt pernah bergulat dengan pegulat terkenal lain, seperti Randy Orton dan John Cena.

Baca juga: Sepak Terjang Dilano van‘t Hoff, Pebalap Muda Belanda yang Meninggal Dunia

Penghormatan kepada Bray Wyatt

Beberapa bintang gulat profesional lainnya turut menyampaikan bela sungkawa atas meninggalnya Bray Wyatt. Mereka terkejut atas berita tersebut namun memuji Wyatt atas pencapaian kariernya.

Dikutip dari USA Today (24/8/2023), mantan pegulat sekaligus aktor Dwayne "The Rock" Johnson menyatakan dirinya selalu menghormati dan mencintai Wyatt beserta keluarganya,

Johnson dan Wyatt sempat mengisi acara berjudul WrestleMania 32 yang dipandu John Cena.

"Karakter yang sangat unik, keren, dan langka, yang sulit diciptakan di dunia gulat profesional kita yang gila. Masih dalam proses kehilangan kambing, Terry Funk kemarin dan sekarang Bray hari ini. Cintaku, cahaya, kekuatan & mana untuk keluarga Rotunda dan Funk keluarga selama masa sulit dan memilukan ini," kata Johnson.

Pegulat lainnya, Alex Bliss mengungkapkan bahwa ia merasa sangat sedih saat mengetahui kematian Wyatt. Keduanya pernah bertemu di pertandingan WrestleMania 37 saat Wyatt menggunakan identitas The Fiend.

“Apa yang bisa saya katakan adalah betapa menakjubkannya Windham. Teman yang luar biasa & salah satu pemikir paling kreatif yang pernah hidup di muka bumi ini,” katanya.

Baca juga: Profil dan Sepak Terjang Buya Syafii Maarif

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Terkini Lainnya

Bus Pariwisata Kecelakaan di Kawasan Ciater, Polisi: Ada 2 Korban Jiwa

Bus Pariwisata Kecelakaan di Kawasan Ciater, Polisi: Ada 2 Korban Jiwa

Tren
8 Misteri di Piramida Agung Giza, Ruang Tersembunyi dan Efek Suara Menakutkan

8 Misteri di Piramida Agung Giza, Ruang Tersembunyi dan Efek Suara Menakutkan

Tren
Mengenal Apa Itu Eksoplanet? Berikut Pengertian dan Jenis-jenisnya

Mengenal Apa Itu Eksoplanet? Berikut Pengertian dan Jenis-jenisnya

Tren
Indonesia U20 Akan Berlaga di Toulon Cup 2024, Ini Sejarah Turnamennya

Indonesia U20 Akan Berlaga di Toulon Cup 2024, Ini Sejarah Turnamennya

Tren
7 Efek Samping Minum Susu di Malam Hari yang Jarang Diketahui, Apa Saja?

7 Efek Samping Minum Susu di Malam Hari yang Jarang Diketahui, Apa Saja?

Tren
Video Viral, Pengendara Motor Kesulitan Isi BBM di SPBU 'Self Service', Bagaimana Solusinya?

Video Viral, Pengendara Motor Kesulitan Isi BBM di SPBU "Self Service", Bagaimana Solusinya?

Tren
Pedang Excalibur Berumur 1.000 Tahun Ditemukan, Diduga dari Era Kejayaan Islam di Spanyol

Pedang Excalibur Berumur 1.000 Tahun Ditemukan, Diduga dari Era Kejayaan Islam di Spanyol

Tren
Jadwal Pertandingan Timnas Indonesia Sepanjang 2024 Usai Gagal Olimpiade

Jadwal Pertandingan Timnas Indonesia Sepanjang 2024 Usai Gagal Olimpiade

Tren
6 Manfaat Minum Wedang Jahe Lemon Menurut Sains, Apa Saja?

6 Manfaat Minum Wedang Jahe Lemon Menurut Sains, Apa Saja?

Tren
BPJS Kesehatan: Peserta Bisa Berobat Hanya dengan Menunjukkan KTP Tanpa Tambahan Berkas Lain

BPJS Kesehatan: Peserta Bisa Berobat Hanya dengan Menunjukkan KTP Tanpa Tambahan Berkas Lain

Tren
7 Rekomendasi Olahraga untuk Wanita Usia 50 Tahun ke Atas, Salah Satunya Angkat Beban

7 Rekomendasi Olahraga untuk Wanita Usia 50 Tahun ke Atas, Salah Satunya Angkat Beban

Tren
Tentara Israel Disengat Ratusan Tawon Saat Lakukan Operasi Militer di Jalur Gaza

Tentara Israel Disengat Ratusan Tawon Saat Lakukan Operasi Militer di Jalur Gaza

Tren
5 Sistem Tulisan yang Paling Banyak Digunakan di Dunia

5 Sistem Tulisan yang Paling Banyak Digunakan di Dunia

Tren
BMKG Catat Suhu Tertinggi di Indonesia hingga Mei 2024, Ada di Kota Mana?

BMKG Catat Suhu Tertinggi di Indonesia hingga Mei 2024, Ada di Kota Mana?

Tren
90 Penerbangan Maskapai India Dibatalkan Imbas Ratusan Kru Cuti Sakit Massal

90 Penerbangan Maskapai India Dibatalkan Imbas Ratusan Kru Cuti Sakit Massal

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com