Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Penelitian Ungkap Tidur Bisa Bantu Turunkan Berat Badan, Simak Penjelasannya

Kompas.com - 12/08/2023, 21:00 WIB
Alinda Hardiantoro,
Farid Firdaus

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Ada beberapa cara untuk menurunkan berat badan. Salah satu faktor yang tidak pernah terpikirkan adalah dengan tidur.

Para ahli menyebutnya sebagai "cara licik" menurunkan berat badan.

Menurunkan berat badan dengan cara tidur itu didukung oleh penelitian.

Studi yang diterbitkan dalam International Journal of Obesity pada 2021 menunjukkan, kualitas tidur yang baik berkaitan dengan peningkatan penurunan berat badan hingga penurunan risiko obesitas.

Namun, untuk mencapai tidur yang berkualitas, tidak bisa dilakukan secara sembarangan.

Lantas, tidur seperti apa yang bisa membantu menurunkan berat badan?

Cara menurunkan berat badan dengan tidur

Dilansir dari Eat This Not That, berikut cara mendapatkan kualitas tidur sehingga dapat menurunkan berat badan:

1. Tidur 7 jam sehari

Kebutuhan tidur orang dewasa adalah 7 jam dalam sehari.

Studi mendapati, tidur 7 jam selama sehari bisa menjaga hormon lapar dan metabolisme tubuh tetap aktif.

Terapis perilaku kognitif Nadia Murdock CPT mengungkapkan, kurang tidur menyebabkan hormon terganggu.

"Selain itu, tubuh Anda akan membakar lebih banyak kalori saat tidur lebhi lama dan nyenyak," ucapnya.

Baca juga: 5 Olahraga untuk Menurunkan Berat Badan bagi Penderita Obesitas Turunan

2. Melakukan peregangan

Penelitian yang diterbitkan dalam Frontiers in Psychology membuktikan, peregangan sebelum tidur juga bisa berkaitan dengan penurunan berat badan.

Saat melakukan peregangan, tubuh mengalami peningkatan sirkulasi dan pemulihan otot sehingga membuat tidur lebih nyenyak.

Gerakan saat peregangan juga bisa meningkatkan kalori yang terbakar.

3. Matikan lampu saat tidur

Kamar tidur yang gelap dapat menjaga kualitas tidur dengan mnegoptimalkan metabolisme tubuh.

Halaman:

Terkini Lainnya

Kronologi Kecelakaan Bus di Subang, 9 Orang Tewas dan Puluhan Luka-luka

Kronologi Kecelakaan Bus di Subang, 9 Orang Tewas dan Puluhan Luka-luka

Tren
Warganet Pertanyakan Mengapa Aurora Tak Muncul di Langit Indonesia, Ini Penjelasan BRIN

Warganet Pertanyakan Mengapa Aurora Tak Muncul di Langit Indonesia, Ini Penjelasan BRIN

Tren
Saya Bukan Otak

Saya Bukan Otak

Tren
Pentingnya “Me Time” untuk Kesehatan Mental dan Ciri Anda Membutuhkannya

Pentingnya “Me Time” untuk Kesehatan Mental dan Ciri Anda Membutuhkannya

Tren
Bus Pariwisata Kecelakaan di Kawasan Ciater, Polisi: Ada 2 Korban Jiwa

Bus Pariwisata Kecelakaan di Kawasan Ciater, Polisi: Ada 2 Korban Jiwa

Tren
8 Misteri di Piramida Agung Giza, Ruang Tersembunyi dan Efek Suara Menakutkan

8 Misteri di Piramida Agung Giza, Ruang Tersembunyi dan Efek Suara Menakutkan

Tren
Mengenal Apa Itu Eksoplanet? Berikut Pengertian dan Jenis-jenisnya

Mengenal Apa Itu Eksoplanet? Berikut Pengertian dan Jenis-jenisnya

Tren
Indonesia U20 Akan Berlaga di Toulon Cup 2024, Ini Sejarah Turnamennya

Indonesia U20 Akan Berlaga di Toulon Cup 2024, Ini Sejarah Turnamennya

Tren
7 Efek Samping Minum Susu di Malam Hari yang Jarang Diketahui, Apa Saja?

7 Efek Samping Minum Susu di Malam Hari yang Jarang Diketahui, Apa Saja?

Tren
Video Viral, Pengendara Motor Kesulitan Isi BBM di SPBU 'Self Service', Bagaimana Solusinya?

Video Viral, Pengendara Motor Kesulitan Isi BBM di SPBU "Self Service", Bagaimana Solusinya?

Tren
Pedang Excalibur Berumur 1.000 Tahun Ditemukan, Diduga dari Era Kejayaan Islam di Spanyol

Pedang Excalibur Berumur 1.000 Tahun Ditemukan, Diduga dari Era Kejayaan Islam di Spanyol

Tren
Jadwal Pertandingan Timnas Indonesia Sepanjang 2024 Usai Gagal Olimpiade

Jadwal Pertandingan Timnas Indonesia Sepanjang 2024 Usai Gagal Olimpiade

Tren
6 Manfaat Minum Wedang Jahe Lemon Menurut Sains, Apa Saja?

6 Manfaat Minum Wedang Jahe Lemon Menurut Sains, Apa Saja?

Tren
BPJS Kesehatan: Peserta Bisa Berobat Hanya dengan Menunjukkan KTP Tanpa Tambahan Berkas Lain

BPJS Kesehatan: Peserta Bisa Berobat Hanya dengan Menunjukkan KTP Tanpa Tambahan Berkas Lain

Tren
7 Rekomendasi Olahraga untuk Wanita Usia 50 Tahun ke Atas, Salah Satunya Angkat Beban

7 Rekomendasi Olahraga untuk Wanita Usia 50 Tahun ke Atas, Salah Satunya Angkat Beban

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com