Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kode Bank BCA dan Bank Lain untuk Keperluan Transfer Antarbank

Kompas.com - 20/03/2023, 07:00 WIB
Muhammad Zaenuddin

Penulis

KOMPAS.com - Kode bank BCA adalah 3 nomor unik yang dibutuhkan untuk melakukan transfer, terutama dari dua bank yang berbeda.

Layanan transfer antarbank sudah menjadi kebutuhan dalam transaksi keuangan, baik menggunakan ATM maupun secara online.

Biasanya, untuk melakukan transfer antarbank, nasabah membutuhkan kode bank tujuan. Dan setiap bank memiliki kode bank yang berbeda-beda.

Adapun kode bank BCA untuk keperluan transfer antarbank adalah 014. Lantas, bagaimana dengan kode beberapa bank lainnya di Indonesia, seperti Mandiri, BRI, BNI, dan lain-lain?

Baca juga: Rincian Biaya Transfer ke Bank Lain Melalui myBCA

Kode bank BCA dan bank lain

Dilansir dari ATM Bersama, berikut daftar kode Bank BCA dan beberapa bank lainnya di Indonesia untuk keperluan transfer antarbank:

  • Kode Bank BCA: 014
  • Kode Bank BCA Syariah: 536
  • Kode Bank BRI: 002
  • Kode Bank BNI: 009
  • Kode Bank BTN: 200
  • Kode Bank Mandiri: 008
  • Kode Bank Syariah Indonesia: 451
  • Kode Bank CIMB Niaga: 022
  • Kode Bank CIMB Niaga Syariah: 022
  • Kode Bank Muamalat: 147
  • Kode Bank Permata: 013
  • Kode Bank Danamon: 011
  • Kode Bank BII Maybank: 016
  • Kode Bank Mega: 426
  • Kode Bank Bukopin: 441
  • Kode Bank Citibank: 031
  • Kode Bank BTPN: 213
  • Kode Bank Jenius BTPN: 213
  • Kode Bank Panin: 019
  • Kode Bank DBS Indonesia: 046
  • Kode Bank Sinarmas: 153
  • Kode Bank Commonwealth: 950
  • Kode Bank OCBC NISP: 028

Baca juga: Catat, Minimal Transfer Antar-rekening BCA Jadi Rp 1 Mulai 21 Maret 2023

 

Daftar kode bank Daerah

  • Kode Bank BJB: 110
  • Kode Bank BPD DIY: 112
  • Kode Bank DKI: 111
  • Kode Bank Banten: 137
  • Kode Bank Jatim: 114
  • Kode Bank Jateng: 113
  • Kode Bank Kalbar: 123
  • Kode Bank Kalsel: 122
  • Kode Bank Kalteng: 125
  • Kode Bank Kaltimtara: 124
  • Kode Bank Lampung: 121
  • Kode Bank Jambi: 115
  • Kode Bank Maluku Malut: 131
  • Kode Bank NTB syariah: 128
  • Kode Bank NTT: 130
  • Kode Bank Papua: 132
  • Kode Bank Sulselbar: 126
  • Kode Bank Sulteng: 134
  • Kode Bank Sultra: 135
  • Kode Bank Sulutgo: 127
  • Kode Bank Sumsel Babel: 120
  • Kode Bank Sumut: 117

Baca juga: Cara Transfer Antarbank Biaya Rp 77 dengan BI Fast di BCA, Mandiri, BRI

Cara transfer antarbank menggunakan kode bank

cara transfer antarbank menggunakan kode bank.iStockphoto/AdrianHancu cara transfer antarbank menggunakan kode bank.

Dikutip dari Kompas.com (15/1/2023), berikut adalah cara transfer antarbank menggunakan kode bank:

  • Kunjungi ATM terdekat, sesuai dengan rekening bank Anda
  • Masukkan kartu dan PIN ATM
  • Pilih menu “Transaksi Lainnya”, kemudian pilih “Transfer”
  • Selanjutnya pilih “Rek Bank Lain”
  • Masukan 3 digit kode bank tujuan diikuti nomor rekeningnya. Anda bisa memilih menu “Daftar Kode Bank” untuk mencari kode transfer bank tujuan
  • Kemudian masukan jumlah uang yang akan ditransfer
  • Cek kembali apakah nomor rekening, nama pemilik, dan jumlah uang sudah benar
  • Jika sesuai, pilih “Benar” untuk melanjutkan
  • Tunggu transaksi selesai.

Setelah proses transfer selesai dan berhasil, ambil struk bukti transfer dan jangan lupa ambil kartu ATM Anda.

Demikian daftar kode Bank BCA dan bank lain untuk keperluan transfer antarbank.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.


Terkini Lainnya

Air Rendaman dan Rebusan untuk Menurunkan Berat Badan, Cocok Diminum Saat Cuaca Panas

Air Rendaman dan Rebusan untuk Menurunkan Berat Badan, Cocok Diminum Saat Cuaca Panas

Tren
Prakiraan BMKG: Ini Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir pada 27-28 Mei 2024

Prakiraan BMKG: Ini Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir pada 27-28 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN] Taruna TNI Harus Pakai Seragam ke Mal dan Bioskop? | Apa Tugas Densus 88?

[POPULER TREN] Taruna TNI Harus Pakai Seragam ke Mal dan Bioskop? | Apa Tugas Densus 88?

Tren
Berencana Tinggal di Bulan, Apa yang Akan Manusia Makan?

Berencana Tinggal di Bulan, Apa yang Akan Manusia Makan?

Tren
Ustaz Asal Riau Jadi Penceramah Tetap di Masjid Nabawi, Kajiaannya Diikuti Ratusan Orang

Ustaz Asal Riau Jadi Penceramah Tetap di Masjid Nabawi, Kajiaannya Diikuti Ratusan Orang

Tren
Gratis, Ini 3 Jenis Layanan yang Ditanggung BPJS Kesehatan Sesuai Perpres Terbaru

Gratis, Ini 3 Jenis Layanan yang Ditanggung BPJS Kesehatan Sesuai Perpres Terbaru

Tren
Respons Kemenkominfo soal Akun Media Sosial Kampus Jadi Sasaran Peretasan Judi Online

Respons Kemenkominfo soal Akun Media Sosial Kampus Jadi Sasaran Peretasan Judi Online

Tren
Ketahui, Ini 8 Suplemen yang Bisa Sebabkan Sakit Perut

Ketahui, Ini 8 Suplemen yang Bisa Sebabkan Sakit Perut

Tren
Batu Kuno Ungkap Alasan Bolos Kerja 3.200 Tahun Lalu, Istri Berdarah dan Membalsam Mayat Kerabat

Batu Kuno Ungkap Alasan Bolos Kerja 3.200 Tahun Lalu, Istri Berdarah dan Membalsam Mayat Kerabat

Tren
Ditemukan di Testis, Apa Bahaya Mikroplastik bagi Manusia?

Ditemukan di Testis, Apa Bahaya Mikroplastik bagi Manusia?

Tren
Pegi Teriak Fitnah, Ini Fakta Baru Penangkapan Tersangka Kasus Pembunuhan Vina

Pegi Teriak Fitnah, Ini Fakta Baru Penangkapan Tersangka Kasus Pembunuhan Vina

Tren
Ikang Fawzi Antre Layanan di Kantor BPJS Selama 6 Jam, BPJS Kesehatan: Terjadi Gangguan

Ikang Fawzi Antre Layanan di Kantor BPJS Selama 6 Jam, BPJS Kesehatan: Terjadi Gangguan

Tren
Beredar Isu Badai Matahari 2025 Hilangkan Akses Internet Berbulan-bulan, Ini Penjelasan Ahli

Beredar Isu Badai Matahari 2025 Hilangkan Akses Internet Berbulan-bulan, Ini Penjelasan Ahli

Tren
Mengenal Jampidsus, Unsur 'Pemberantas Korupsi' Kejagung yang Diduga Dikuntit Densus 88

Mengenal Jampidsus, Unsur "Pemberantas Korupsi" Kejagung yang Diduga Dikuntit Densus 88

Tren
Starlink dan Literasi Geospasial

Starlink dan Literasi Geospasial

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com