Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Studi Temukan Bukti Baru, Covid-19 Dapat Merusak Pembuluh Darah Otak

Kompas.com - 07/01/2021, 11:38 WIB
Mela Arnani,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

Para peneliti juga menggunakan gambar MRI untuk mendeteksi adanya kelainan pada jaringan otak, termasuk olfactory bulb, area pada tubuh yang terlibat dalam indera penciuman, karena hilangnya penciuman dikenal sebagai gejala Covid-19.

Wilayah otak lain yang diperiksa adalah batang otak.

Ini mempunyai fungsi mengatur kebiasaan tidur dan makan, serta mengontrol detak jantung dan laju pernapasan.

Para peneliti menggunakan metode pewarnaan yang disebut imunohistokimia, memungkinkan visualisasi protein di dalam sel dan jaringan.

Baca juga: Simak, Ini 15 Makanan yang Sebaiknya Dihindari agar Sistem Imun Kuat

Hasil penelitian

Dari 19 sampel jaringan otak, 13 dicitrakan, dan 10 di antaranya menunjukkan anomali otak.

Sementara itu, analisis lebih lanjut menunjukkan adanya kerusakan pembuluh darah.

Pada 9 pasien, terdapat lesi yang menunjukkan cedera pembuluh otak yang bocor. Terdapat pula tanda-tanda protein darah bocor atau fibrinogen di otak.

Baca juga: Berikut Kelompok yang Tidak Boleh Disuntik Vaksin Covid-19

Para penulis mengatakan, ini menjadi bukti peradangan yang muncul dari sistem kekebalan yang terlalu aktif melawan infeksi.

Sedangkan, pada 10 pasien, gambar MRI-nya memperlihatkan hipointensitas yang sesuai dengan pembuluh darah yang tersumbat dan akumulasi fibrinogen di sekitar area itu.

"Hasil kami menunjukkan, ini mungkin disebabkan oleh respons peradangan tubuh terhadap virus," kata Direktur Klinis NINDS di National Institutes of Health (NIH) dan penulis senior studi Dr Avindra Nath.

Baca juga: Kasus Terus Menanjak, Ini 11 Gejala Infeksi Covid-19 yang Harus Diwaspadai

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Update Kasus Bos Rental Tewas di Pati: Polisi Tetapkan 4 Orang Tersangka, Korban Diketahui Pernah Lapor Polisi Februari 2024

Update Kasus Bos Rental Tewas di Pati: Polisi Tetapkan 4 Orang Tersangka, Korban Diketahui Pernah Lapor Polisi Februari 2024

Tren
Alasan Pisang Berubah Warna Menjadi Cokelat jika Disimpan Terlalu Lama

Alasan Pisang Berubah Warna Menjadi Cokelat jika Disimpan Terlalu Lama

Tren
Video Cahaya Terang Melintasi Langit Sumatera Selatan, Benarkah Meteor Jatuh?

Video Cahaya Terang Melintasi Langit Sumatera Selatan, Benarkah Meteor Jatuh?

Tren
Komnas Perempuan Kritik Budi Arie Usai Sebut Perempuan Lebih Kejam dari Laki-laki

Komnas Perempuan Kritik Budi Arie Usai Sebut Perempuan Lebih Kejam dari Laki-laki

Tren
Ramai soal Grup Facebook Jual-Beli Kendaraan 'STNK Only' di Pati, Ini Kata Kapolres Pati

Ramai soal Grup Facebook Jual-Beli Kendaraan "STNK Only" di Pati, Ini Kata Kapolres Pati

Tren
2 Menteri Jokowi Buka Suara soal Polwan Bakar Suami karena Judi Online

2 Menteri Jokowi Buka Suara soal Polwan Bakar Suami karena Judi Online

Tren
Berapa Gaji dan Tunjangan Briptu RDW yang Meninggal Dibakar Istri karena Judi Online?

Berapa Gaji dan Tunjangan Briptu RDW yang Meninggal Dibakar Istri karena Judi Online?

Tren
Data Pegawainya Disebut Bocor dan Beredar di 'Dark Web', Ini Penjelasan Kemenko Perekonomian

Data Pegawainya Disebut Bocor dan Beredar di "Dark Web", Ini Penjelasan Kemenko Perekonomian

Tren
4 Fakta Oknum Anggota Polres Yalimo Bawa Kabur Senjata, 4 AK China Raib

4 Fakta Oknum Anggota Polres Yalimo Bawa Kabur Senjata, 4 AK China Raib

Tren
Kronologi Pesawat Wakil Presiden Malawi Hilang saat Berencana Hadiri Pemakaman

Kronologi Pesawat Wakil Presiden Malawi Hilang saat Berencana Hadiri Pemakaman

Tren
41 Link Pengumuman UTBK SNBT 2024 dan Cara Ceknya

41 Link Pengumuman UTBK SNBT 2024 dan Cara Ceknya

Tren
Ahli Ungkap Alasan Beruang dan Harimau di India Urung Berkelahi meski Sudah Ancang-ancang

Ahli Ungkap Alasan Beruang dan Harimau di India Urung Berkelahi meski Sudah Ancang-ancang

Tren
Kronologi Jurnalis Inggris Ditemukan Meninggal di Yunani, Sempat Hilang 4 Hari

Kronologi Jurnalis Inggris Ditemukan Meninggal di Yunani, Sempat Hilang 4 Hari

Tren
Profil Rustam Lutfullin, Wasit Indonesia Vs Filipina

Profil Rustam Lutfullin, Wasit Indonesia Vs Filipina

Tren
Upacara 17 Agustus Digelar di Dua Lokasi, Kok Bisa? Ini Kata Jokowi

Upacara 17 Agustus Digelar di Dua Lokasi, Kok Bisa? Ini Kata Jokowi

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com