Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Update Pilpres AS: Ini Penghitungan di 5 Negara Bagian yang Tersisa

Kompas.com - 06/11/2020, 15:15 WIB
Retia Kartika Dewi,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Pemilihan umum Amerika Serikat berlangsung ketat antara petahana Donald Trump dengan lawannya Joe Biden. Sebelumnya pemungutan suara dimulai pada Rabu, (4/11/2020).

Saat ini, Biden unggul sementara dengan memiliki 264 suara elektoral dan Trump memiliki 214 suara elektoral.

Untuk memastikan diri menjadi pemenang dan menjadi Presiden AS berikutnya, seorang kandidat memerlukan setidaknya 270 suara elektoral. Total ada 538 suara elektoral dari 50 negara bagian. 

Baca juga: Sukses di Amerika, Kamala Haris Jadi Inspirasi Perempuan di India

Dikutip dari ABC, (5/11/2020) masih ada 5 negara bagian yang belum menyelesaikan penghitungan suaranya, di antaranya:

  1. Nevada,
  2. Georgia,
  3. Pennsylvania,
  4. North Carolina,
  5. Alaska.

Di Nevada, saat ini ada 76 persen suara telah dihitung, Biden memimpin dengan perolehan suara sekitar 11.000 suara. Nevada sendiri memiliki 6 suara elektoral.

Kemudian di Georgia dengan 16 suara elektoral, Trump disebut-sebut masih unggul tipis dibandingikan Biden. 

Kurang dari 4.000 suara saat ini memisahkan Trump dari Biden di Georgia, di mana kemenangan setara dengan 16 suara elektoral college.

Sementara di Pennsylvania, Menteri Luar Negeri Kathy Boockvar menyampaikan, mayoritas suara akan dihitung pada Jumat sore.

Diketahui, Trump unggul hanya 1 persen perolehan suara dibandingkan Biden. Pennsylvania memiliki 20 suara elektoral. 

Di North Carolina (15 suara elektoral), margin antara Trump dan Biden kurang dari 2 poin persentase, dengan 94 persen dari suara yang diharapkan dihitung.

Baca juga: Apa Itu Suara Elektoral? Angka Penentu dalam Hasil Pemilu AS

Para pejabat mengatakan hasil penuh di negara bagian itu tidak akan diketahui hingga minggu depan.

Sementara, Trump memimpin dengan mewakili tiga suara elektoral di Alaska (3 suara elektoral).

Saat penghitungan suara mencapai setengah jalan pada Kamis (5/11/2020), Trump memimpin dengan 62 persen suara.

Kemenangan sementara dua kandidat

Hingga saat ini, dilaporkan ada beberapa kemenangan besar bagi kedua kandidat.

Bagi Biden, kemenangan perolehan suara dari Michigan, Wisconsin, dan Arizona.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

10 Jenis Penyakit Autoimun Paling Umum, Salah Satunya Diabetes Tipe 1

10 Jenis Penyakit Autoimun Paling Umum, Salah Satunya Diabetes Tipe 1

Tren
4 Alasan Minum Kopi Bisa Memperpanjang Umur Menurut Riset, Apa Saja?

4 Alasan Minum Kopi Bisa Memperpanjang Umur Menurut Riset, Apa Saja?

Tren
Apa yang Terjadi pada Tubuh Saat Jalan Kaki Setiap Hari? Ini 7 Manfaatnya

Apa yang Terjadi pada Tubuh Saat Jalan Kaki Setiap Hari? Ini 7 Manfaatnya

Tren
Daftar 11 Film Terbaru Tayang di Bioskop Juni 2024, Apa Saja?

Daftar 11 Film Terbaru Tayang di Bioskop Juni 2024, Apa Saja?

Tren
Keluarga Pegawai Dapat Diskon Tiket Kereta 50 Persen, KAI: Seumur Hidup

Keluarga Pegawai Dapat Diskon Tiket Kereta 50 Persen, KAI: Seumur Hidup

Tren
Update Kasus Korupsi Timah, Eks Dirjen Minerba Tersangka, Kerugian Naik Jadi Rp 300 T

Update Kasus Korupsi Timah, Eks Dirjen Minerba Tersangka, Kerugian Naik Jadi Rp 300 T

Tren
Polisi: Mayat di Toren Air Warga Pondok Aren merupakan Bandar Narkoba

Polisi: Mayat di Toren Air Warga Pondok Aren merupakan Bandar Narkoba

Tren
Ini Kata Jokowi dan Kejagung soal Anggota Densus 88 Kuntit Jampidsus

Ini Kata Jokowi dan Kejagung soal Anggota Densus 88 Kuntit Jampidsus

Tren
Israel Serang Rafah, Erdogan Sumpahi Netanyahu Bernasib seperti Hitler

Israel Serang Rafah, Erdogan Sumpahi Netanyahu Bernasib seperti Hitler

Tren
Pekerja Sudah Punya Rumah atau Ambil KPR, Masih Kena Potongan Tapera?

Pekerja Sudah Punya Rumah atau Ambil KPR, Masih Kena Potongan Tapera?

Tren
Bayi Tertabrak Fortuner di Sidoarjo, Apakah Orangtua Berpeluang Dipidana?

Bayi Tertabrak Fortuner di Sidoarjo, Apakah Orangtua Berpeluang Dipidana?

Tren
IKD Jadi Kunci Akses 9 Layanan Publik per Oktober, Bagaimana Nasib yang Belum Aktivasi?

IKD Jadi Kunci Akses 9 Layanan Publik per Oktober, Bagaimana Nasib yang Belum Aktivasi?

Tren
Bisakah Perjanjian Pranikah Atur Perselingkuhan Tanpa Pisah Harta?

Bisakah Perjanjian Pranikah Atur Perselingkuhan Tanpa Pisah Harta?

Tren
Prakiraan BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 30-31 Mei 2024

Prakiraan BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 30-31 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN] Ini yang Terjadi jika Tidak Memadankan NIK dan NPWP | La Nina Muncul Juni, Apa Dampaknya bagi Indonesia?

[POPULER TREN] Ini yang Terjadi jika Tidak Memadankan NIK dan NPWP | La Nina Muncul Juni, Apa Dampaknya bagi Indonesia?

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com