Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ramai Orang Pakai Filter PS5 dan Dus iPhone, Ada Apa?

Kompas.com - 05/11/2020, 17:05 WIB
Retia Kartika Dewi,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Media sosial baru-baru ini diramaikan mengenai adanya filter PlayStation 5 (PS5) dan dus iPhone.

Adapun filter ini terpasang pada aplikasi Instagram melalui fitur Instagram Story.

Pengguna dapat memilih filter "PS5 BOX" untuk mendapatkan tampilan tiruan boks PS5 dalam layar. Sedangkan filter "iP12" untuk mendapatkan tampilan tiruan boks iPhone 12.

Diketahui, foto dengan filter "PS5 BOX" ini pun juga diunggah oleh sejumlah pengguna Twitter.

"Lagi nongki bawa ps5 biar asik," tulis akun barnama fariz, @farizkhansa pada Kamis (5/11/2020).

Baca juga: Video Viral Pengendara Sepeda Motor di Boyolali Angkut Jenazah dengan Bronjong, Ini Cerita Lengkapnya...

"Wkwk telat pakek efek ps5," tulis akun @ex_s62020 dalam twitnya.

Baca juga: Ini Cara Membuat Avatar Facebook, Tak Perlu Aplikasi Tambahan

Selain itu, ada juga warganet yang mengunggah foto yang menggunakan filter "iP12".

"Udah ps5 ikhlasin aja. (Ga kebeli ps5 gapapa, yang penting iphone12)," tulis akun @Hoooooook_ dalam twitnya.

Baca juga: Ramai soal Hangusnya Deposito Rp 5,4 Miliar, Mungkinkah Kedaluarsa?

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com