Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mengenal Triggerfish, Ikan dengan Gigi Mirip Manusia

Kompas.com - 20/07/2020, 06:06 WIB
Vina Fadhrotul Mukaromah,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

Selain itu, mereka juga dapat memakan udang dan lobster.

Pada dasarnya, triggerfish dewasa memakan jenis-jenis invertebrata bercangkang keras.

Baca juga: Tahukah Anda, Ternyata Kerang Punya 100 Mata!

Perilaku dan reproduksi

Triggerfish merupakan jenis ikan yang cenderung menyendiri, tetapi saling bertemu di tempat tertentu saat musim kawin, yaitu bergantung pada bulan dan pasang surut.

Jantan dari sebagian spesies ini membangun wilayah pada tempat pemijahan ini dan menyiapkan sarang dasar laut guna menampung puluhan ribu telurnya nanti.

Baik jantan dan betina dari triggerfish saling melingkari satu sama lain di dalam sarang dimana terjadi perubahan warna dengan cepat dan disimpan telur-telur hasil perkawinan.

Betina dapat menyimpan rata-rata sekitar 772.415 telur.

Baca juga: Viral Bintik Putih pada Ikan Lele Disebut Mengandung Cacing, Benarkah?

Kemudian, triggerfish betina akan mengaerasi telur dengan meniup dan menjaga ketercukupan oksigen.

Melansir laman NOAA Fisheries, pemijahan terjadi dari April hingga Agustus. 

Telur-telur triggerfish akan menetas dalam waktu 24-48 jam dan larva akan bergerak ke permukaan di mana mereka seringkali hidup di antara hamparan plankton dan ganggang cokelat.

Larva dan triggerfish muda menghabiskan 4-7 bulan di lingkungan planktonik sebelum berpindah ke dasar laut.

Triggerfish juga dikenal dengan "sikap jahat" mereka. Perilaku ini terlihat di sarangnya, dimana jika ada pengganggu dari ikan lain hingga penyelam manusia, maka akan digigit.

Baca juga: Sejak Kapan Nelayan Asing Marak Curi Ikan di Laut Indonesia?

Konservasi

Ikan ini merupakan jenis hewan yang dianggap menarik. Beberapa spesiesnya menjadi sangat populer karena keunikan yang dimiliki.

Mereka banyak dicari sehingga nelayan-nelayan pun mencoba menangkapnya, termasuk spesies yang sudah terancam punah.

Kini, para peneliti tengah bekerja untuk memelihara triggerfish di penangkaran sehingga populasi liarnya nanti dapat bertahan sendiri.

Baca juga: Hati-hati, Ini Ciri Bedakan Ikan Segar dan Berformalin

KOMPAS.com/Akbar Bhayu Tamtomo Infografik: Tips Menyimpan Ikan, Daging, dan Sayur

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Kasus Perempuan yang Meninggal usai Cabut Gigi Berlanjut, Suami Akan Laporkan Klink ke Polisi

Kasus Perempuan yang Meninggal usai Cabut Gigi Berlanjut, Suami Akan Laporkan Klink ke Polisi

Tren
Daftar 19 Operasi yang Ditanggung BPJS Kesehatan 2024

Daftar 19 Operasi yang Ditanggung BPJS Kesehatan 2024

Tren
Jasa Raharja Beri Santunan untuk Korban Kecelakaan Maut di Subang, Ini Besarannya

Jasa Raharja Beri Santunan untuk Korban Kecelakaan Maut di Subang, Ini Besarannya

Tren
Media Asing Soroti Penampilan Perdana Timnas Sepak Bola Putri Indonesia di Piala Asia U17 2024

Media Asing Soroti Penampilan Perdana Timnas Sepak Bola Putri Indonesia di Piala Asia U17 2024

Tren
Seorang Bocah Berusia 7 Tahun Meninggal Setelah Keracunan Mi Instan di India

Seorang Bocah Berusia 7 Tahun Meninggal Setelah Keracunan Mi Instan di India

Tren
Apa Itu KRIS? Pengganti Kelas BPJS Kesehatan per 30 Juni 2025

Apa Itu KRIS? Pengganti Kelas BPJS Kesehatan per 30 Juni 2025

Tren
Kata Media Asing soal Kecelakaan di Subang, Soroti Buruknya Standar Keselamatan di Indonesia

Kata Media Asing soal Kecelakaan di Subang, Soroti Buruknya Standar Keselamatan di Indonesia

Tren
Pendaftaran STIS 2024 Dibuka 15 Mei, Total 355 Kuota, Lulus Jadi CPNS

Pendaftaran STIS 2024 Dibuka 15 Mei, Total 355 Kuota, Lulus Jadi CPNS

Tren
Mencari Bus Pariwisata yang Layak

Mencari Bus Pariwisata yang Layak

Tren
DNA Langka Ditemukan di Papua Nugini, Disebut Bisa Kebal dari Penyakit

DNA Langka Ditemukan di Papua Nugini, Disebut Bisa Kebal dari Penyakit

Tren
Duduk Perkara Komika Gerallio Dilaporkan Polisi atas Konten yang Diduga Lecehkan Bahasa Isyarat

Duduk Perkara Komika Gerallio Dilaporkan Polisi atas Konten yang Diduga Lecehkan Bahasa Isyarat

Tren
Arab Saudi Bangun Kolam Renang Terpanjang di Dunia, Digantung 36 Meter di Atas Laut

Arab Saudi Bangun Kolam Renang Terpanjang di Dunia, Digantung 36 Meter di Atas Laut

Tren
Penjelasan Pertamina soal Pegawai SPBU Diduga Intip Toilet Wanita

Penjelasan Pertamina soal Pegawai SPBU Diduga Intip Toilet Wanita

Tren
Kelas BPJS Kesehatan Dihapus Diganti KRIS Maksimal 30 Juni 2025, Berapa Iurannya?

Kelas BPJS Kesehatan Dihapus Diganti KRIS Maksimal 30 Juni 2025, Berapa Iurannya?

Tren
Penjelasan Polisi dan Dinas Perhubungan soal Parkir Liar di Masjid Istiqlal Bertarif Rp 150.000

Penjelasan Polisi dan Dinas Perhubungan soal Parkir Liar di Masjid Istiqlal Bertarif Rp 150.000

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com