Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Penanganan Covid-19 dan yang Bisa Dipelajari dari Pandemi Flu Spanyol pada 1918...

Kompas.com - 23/03/2020, 08:19 WIB
Luthfia Ayu Azanella,
Inggried Dwi Wedhaswary

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Penanganan wabah virus corona jenis baru penyebab Covid-19 saat ini, ada yang mengadopsi apa yang dilakukan saat terjadi pandemi Flu Spanyol pada 1918.

Tindakan yang diambil sejumlah negara saat ini merupakan warisan dari penanganan Flu Spanyol lebih dari 100 tahun lalu.

Cara penanganannya dipercaya masih efektif dan baik untuk diterapkan kembali.

Cara itu, di antaranya, mengarantina orang-orang yang menunjukkan gejala, memisahkan kasus demi kasus, membatasi pergerakan masyarakat, dan beberapa langkah lainnya.

Semua itu dilakukan untuk mnghentikan laju penularan virus.

Baca juga: Update Virus Corona di Dunia: 331.273 Orang Terinfeksi, 97.847 Orang Sembuh

Flu Spanyol juga ditetapkan sebagai pandemi global

Flu Spanyol terjadi tak lama setelah Perang Dunia I, sekitar awal abad ke-20.

Saat itu, penyakit yang menjadi pandemi global ini menewaskan lebih dari 50 juta orang.

Dilansir dari CNN, 3 Maret 2020, Flu Spanyol diperkirakan bermula dari barak-barak militer yang sempit dan kotor di Western Front, terutama pada parit di sepanjang perbatasan Perancis.

Kondisi itu membuat patogen penyakit semakin mudah berkembang dan tersebar.

Apalagi, setelah perang berakhir pada November 1918, para tentara kembali ke rumah masing-masing dengan membawa serta virus tersebut.

Penyebaran pun menjadi semakin meluas.

Baca juga: Kilas Balik 8 Pandemi Penyakit dan Dampaknya dalam Sejarah...

Yang bisa dipelajari dari Flu Spanyol untuk hadapi Covid-19

Sejumlah orang membawa penggorengan dan membentangkan spanduk Andra Tutto Bene (semua akan baik-baik saja) di hari keempat lockdown di tengah wabah virus corona di Turin, Italia, pada 13 Maret 2020.REUTERS/MASSIMO PINCA Sejumlah orang membawa penggorengan dan membentangkan spanduk Andra Tutto Bene (semua akan baik-baik saja) di hari keempat lockdown di tengah wabah virus corona di Turin, Italia, pada 13 Maret 2020.
Cara pencegahan

Saat Flu Spanyol terjadi, jumlah penerbangan yang memungkinkan orang berpindah dari satu tempat ke tempat jauh dalam waktu singkat masih belum massif seperti sekarang.

Oleh karena itu, banyak wilayah yang bisa terhindar dari flu ini.

Wilayah itu adalah wilayah-wilayah yang tidak memiliki akses pesawat terbang dan hanya dilalui oleh kendaraan yang jauh lebih lambat dari segi kecepatan, yakni kereta dan kapal laut.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Kronologi dan Dugaan Motif Suami Mutilasi Istri di Ciamis, Pelaku Sempat Melakukan Upaya Bunuh Diri

Kronologi dan Dugaan Motif Suami Mutilasi Istri di Ciamis, Pelaku Sempat Melakukan Upaya Bunuh Diri

Tren
7 Manfaat Ikan Teri, Menyehatkan Mata dan Membantu Diet

7 Manfaat Ikan Teri, Menyehatkan Mata dan Membantu Diet

Tren
Buah dan Sayur yang Tidak Boleh Dikonsumsi Anjing Peliharaan, Apa Saja?

Buah dan Sayur yang Tidak Boleh Dikonsumsi Anjing Peliharaan, Apa Saja?

Tren
Jadwal dan Live Streaming Pertandingan Semifinal Thomas dan Uber Cup 2024 Hari ini

Jadwal dan Live Streaming Pertandingan Semifinal Thomas dan Uber Cup 2024 Hari ini

Tren
Sederet Fakta Kasus Suami Mutilasi Istri di Ciamis, Dilakukan di Jalan Desa

Sederet Fakta Kasus Suami Mutilasi Istri di Ciamis, Dilakukan di Jalan Desa

Tren
Bagaimana Tubuh Bisa Menghasilkan Vitamin D saat Terpapar Sinar Matahari?

Bagaimana Tubuh Bisa Menghasilkan Vitamin D saat Terpapar Sinar Matahari?

Tren
Waspada Cuaca Panas Melanda Indonesia, Ini Tips Menghadapinya

Waspada Cuaca Panas Melanda Indonesia, Ini Tips Menghadapinya

Tren
7 Tanda Kolesterol Tinggi yang Sering Diabaikan, Pegal di Pundak dan Mudah Mengantuk

7 Tanda Kolesterol Tinggi yang Sering Diabaikan, Pegal di Pundak dan Mudah Mengantuk

Tren
BMKG: Beberapa Wilayah Indonesia yang Berpotensi Hujan Lebat dan Angin Kencang pada 4-5 Mei 2024

BMKG: Beberapa Wilayah Indonesia yang Berpotensi Hujan Lebat dan Angin Kencang pada 4-5 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN] Kata Media Asing soal Kekalahan Indonesia dari Irak | Tragedi Runtuhnya Jalan Tol di China

[POPULER TREN] Kata Media Asing soal Kekalahan Indonesia dari Irak | Tragedi Runtuhnya Jalan Tol di China

Tren
Masalah Tiga Tubuh

Masalah Tiga Tubuh

Tren
Jadwal Lengkap Pertandingan Sepak Bola Olimpiade Paris 2024

Jadwal Lengkap Pertandingan Sepak Bola Olimpiade Paris 2024

Tren
Pendaftaran Sekolah Kedinasan STAN, IPDN, dan STIS Dibuka Mei 2024

Pendaftaran Sekolah Kedinasan STAN, IPDN, dan STIS Dibuka Mei 2024

Tren
Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 67 Resmi Dibuka, Ini Syarat dan Caranya

Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 67 Resmi Dibuka, Ini Syarat dan Caranya

Tren
Ramai soal Sesar Sumatera Disebut Picu Tsunami pada 2024, BMKG: Hoaks

Ramai soal Sesar Sumatera Disebut Picu Tsunami pada 2024, BMKG: Hoaks

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com