Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

INFOGRAFIK: Kok Bentuk Alis Manusia Tak Simetris?

Kompas.com - 11/11/2019, 19:00 WIB
Akbar Bhayu Tamtomo,
Resa Eka Ayu Sartika

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Hampir semua anggota tubuh berjumlah sepasang. Mulai dari mata, tangan, payudara, hingga alis.

Meski sepasang, tapi masing-masing organ tidak identik. Tak percaya? Coba perhatian kedua alis Anda dengan saksama!

Jika diperhatikan, masing-masing alis kita serupa tapi tak sama. Baik bentuk, panjang, hingga teksturnya berbeda satu dengan yang lain.

Tapi bagaimana bisa? Temukan jawabannya dalam infografik berikut ini!

KOMPAS.com/Akbar Bhayu Tamtomo Infografik: Kenapa Bentuk Alis Tak Simetris?

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com