Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sejarah Berdirinya Masjid Nabawi

Kompas.com - 28/05/2023, 00:15 WIB
Susanto Jumaidi,
Nibras Nada Nailufar

Tim Redaksi

Di bagian atap bagian selatan masjid masih menggunakan daun kurma. Masjid ini memiliki tiga buah pintu yang saling menembus ke sisi-sisi masjid.

Sementara masjid dan rumahnya masih di bangun, nabi menginap di rumah sahabat Abu Ayyub hingga selesai pembangunan.

Baca juga: Kisah Nabi Muhammad SAW Hijrah dari Mekkah ke Madinah

Setelah 16 atau 17 bulan Rasulullah di Madinah, tibalah perintah untuk memindahkan kiblat masjid yang sebelumnya ke Aqsa menuju Masjidil Haram.

Ketika masjid ini telah berdiri, secara tidak langsung pusat pemerintahan Islam kala itu berada di Madinah yang berpusat di Masjid Nabawi.

Demikianlah keadaan Masjid Nabawi pada masa awal hijrahnya Nabi Muhammad ke Kota Madinah.

Dalam perkembangannya, masjid ini telah beberapa kali dilakukan renovasi dan perluasan bangunan. Tercatat renovasi dan perluasan pertama dilakukan pada tahun 7 Hijriyah atau 629 M.

Baca juga: Alasan Nabi Muhammad Hijrah ke Madinah

Referensi:

  • Engineer, A. A. (2007). Islam dan Pembebasan. Yogyakarta: LKIS Pelangi Aksara.
  • Hermanto, H., & Hidayah, A. (2022). Masjid Nabawi Sebagai Dasar Pembentukan Masjid Agung Keraton Surakarta. Jurnal Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat UNSIQ, 9(1), 57-63.
 
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com