Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Mengerjakan Soal Akar-akar Persamaan Kuadrat x² + 4x + k = 0

Kompas.com - 21/03/2023, 18:30 WIB
Retia Kartika Dewi,
Serafica Gischa

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Akar-akar persamaan kuadrat adalah kalimat terbuka yang menyatakan hubungan sama dengan dan pangkat tertinggi dari variabelnya yang bernilai dua.

Dikutip dari Buku Bank Soal Matematika SMA 2009 (2009) oleh Sobirin, bentuk umum persamaan kuadrat, yakni .

Adapun untuk rumus menghitung persamaan kuadrat sering disamakan untuk menentukan akar-akar persamaan kuadrat.

Baca juga: Cara Menentukan Persamaan Kuadrat Baru

Contoh soal 1

Akar-akar persamaan kuadrat adalah dan . Jika maka k = ....

A. -12
B. -6
C. 6
D. 12
E. 24

Jawab:






dibagi (-4)
dikuadratkan

Jadi, jawabannya adalah A.

Baca juga: Cara Mudah Mengerjakan Soal Faktoran Persamaan Kuadrat

Contoh soal 2

Akar-akar persamaan adalah dan . Jika , sama dengan ....

A. 4
B. 3
C. 2
D. 1
E. 0

Jawab:

dikali a

⇔Nilai a²+a=2

Jadi, jawabannya adalah C.

Baca juga: Menentukan Faktor Persamaan Kuadrat Tanpa Rumus ABC

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com