Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Macam-macam Bentuk Paruh Burung dan Fungsinya

Kompas.com - 12/10/2022, 09:30 WIB
Silmi Nurul Utami

Editor

Bedanya, paruh melengkung burung ini berfungsi sebagai alat untuk merobek daging buah dan menghancurkan kacang-kacangan.

Contoh burung yang memiliki paruh melengkung adalah burung perkutut dan burung beo. 

Paruh burung kecil dan pendek

Burung pemakan biji-bijian paruhnya kecil dan pendek. Bentuk paruhnya ini membantunya menguliti cangkang biji padi. Burung pipit adalah salah satu burung pemakan biji-bijian.

Baca juga: Mengapa Burung Bertubuh Panas?

Paruh burung panjang, lurus, dan runcing

Burung pemakan ikan biasanya memiliki paruh yang agak panjang, lurus, dan runcing. Ada juga burung pemakan ikan yang memiliki paruh bergerigi yang membantunya menahan ikan tangkapannya.

Beberapa burung pemakan ikan ada yang punya paruh yang besar dan berkantung. Ini gunanya untuk menangkap beberapa ikan-ikan sekaligus dan mengeluarkan air sebelum dia menelan makanannya.

Contoh burung yang memiliki paruh seperti ini adalah burung pelikan. Burung undan atau pelikan adalah burung air yang memiliki kantong di bawah paruhnya, dan merupakan bagian dari keluarga burung Pelecanidae.

 

Suka baca tulisan-tulisan seperti ini? Bantu kami meningkatkan kualitas dengan mengisi survei Manfaat Kolom Skola

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com