Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Permainan Bola Sudah Ada di China Sejak 3000 Tahun Lalu

Kompas.com - 16/10/2020, 20:32 WIB
Monika Novena,
Holy Kartika Nurwigati Sumartiningtyas

Tim Redaksi

 

 

Di salah satu kuburan penunggang kuda di China, peneliti menemukan sisa-sisa busur komposit serta sepasang celana panjang.

Kedua barang itu menurut peneliti merupakan bukti era baru berkuda, peperangan berkuda, dan transformasi sosial.

Sehingga temuan pun menunjukkan bahwa permainan bola kemungkinan merupakan bagian dari latihan fisik dan militer yang dimainkan oleh penunggang berkuda agar mereka tetap fit.

Baca juga: Batuan Bulan Seukuran Bola Sepak Dilelang Rp 37,5 Miliar, Minat?

 

Selain itu, seperti saat ini pula, permainan bola memainkan peran sentral dalam masyrakat dan menjadi kegiatan rekreasi.

 

Sementara itu sejarah mencatat bahwa bola tertua yang saat ini diketahui dibuat di Mesir sekitar 4.500 tahun yang lalu dengan menggunakan kain linen.

Sedangkan orang Amerika Tengah telah memainkan permainan bola setidaknya selama 3.700 tahun, yang dibuktikan melalui lapangan bola monumental yang terbuat dari batu dan penggambaran pemain bola.

Hingga saat ini, diyakini bahwa permainan bola kuno di Eropa dan Asia terjadi lebih lama lagi.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com