Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 23/01/2024, 12:00 WIB
Siti Nur Aeni

Penulis

Salah satu warna netral yang bisa digunakan yaitu abu-abu. Desain pintu untuk rumah minimalis juga dibuat sederhana dan elegan.

Baca juga: 5 Model Handle Pintu Minimalis 2021

Pintu abu pucat

Jika ingin memiliki pintu yang lebih cerah dan sedikit ada rona putih, maka warna abu-abu pucat bisa menjadi pilihan.

Cat abu-abu pucat memberikan kesan bersih, halus, dan abadi. Pintu abu-abu pucat bisa dipadukan dengan dinding eksterior berwarna putih.

Pintu baja abu-abu

Terakhir, ide pintu depan rumah berwarna abu-abu yaitu pintu baja abu-abu. Baja merupakan material yang kokoh, sehingga lebih aman dan tahan lama.

Pintu baja bisa dicat dengan warna abu-abu agar tampilannya lebih menarik. Selain itu, pintu dari baja juga relatif minim perawatannya dibandingkan pintu lain.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com