Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Membersihkan Panci Stainless Steel agar Tidak Berubah Warna

Kompas.com - 18/09/2023, 23:05 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis

Sumber Ideal Home

Ilustrasi peralatan masak stainless steel, panci stainless steel.SHUTTERSTOCK/MIGUEL G. SAAVEDRA Ilustrasi peralatan masak stainless steel, panci stainless steel.

Untuk membersihkan dasar panci dan wajan stainless steel, Anda memerlukan soda kue, cuka, dan sabut gosok atau sikat yang lembut, ujar Claire Douglas dari Claire Douglas Styling.

Pertama, taburkan soda kue ke dasar panci dan wajan yang sedang Anda bersihkan. Langkah selanjutnya adalah menuangkan sedikit cuka putih ke atas soda kue dan menggosoknya.

Baca juga: Mudah, Cara Membersihkan Wajan dan Panci Stainless Steel

Setelah 10 sampai 15 menit, tuangkan lebih banyak cuka putih ke dasar panci, karena ini akan menetralkan sisa soda kue. Bilas dengan banyak air dingin dan tampilkan stainless steel yang bersih dan mengilap.

Ilustrasi air perasan lemon. FREEPIK/AZERBAIJAN_STOCKERS Ilustrasi air perasan lemon.

3. Gunakan air perasan lemon dan garam

Jika Anda pernah panci stainless steel gosong, Anda pasti tahu bahwa itu bisa menjadi mimpi buruk. Namun perlu diingat bahwa stainless steel mudah tergores, jadi Anda harus berhati-hati saat membersihkan panci gosong.

Stainless steel menghantarkan panas dengan sangat baik. Yang terbaik adalah memasak dengan api kecil hingga sedang agar makanan tidak lengket dan menimbulkan noda, saran Ava Wilson dari Unclutterer.

Air perasan lemon dapat digunakan untuk menghilangkan noda pada peralatan masak stainless steel, sedangkan sifat garam yang abrasif membantu menggosok dengan lembut, tutur Kiss.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com