Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Coway Bantu IPB Hadirkan Air Minum Bersih dan Udara Berkualitas

Kompas.com - 29/09/2022, 10:08 WIB
Aniza Pratiwi,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

Hong Inwha, Presiden Direktur Coway Indonesia menyampaikan pada keterangan tertulisnya, Kamis (29/9/2022), pihaknya merasa senang dan bangga menjadi bagian dari misi IPB University untuk mewujudkan “Green Campus."

Baca juga: Cara Merawat Pompa Air agar Tetap Awet dan Berfungsi Maksimal

"Kegiatan ini merupakan suatu bentuk dedikasi dan kepedulian kami dalam memudahkan seluruh civitas akademika untuk memperoleh air minum serta udara bersih sehingga berdampak pada peningkatan kualitas hidup di salah satu lingkungan pendidikan terbaik, IPB University," kata Hong. 

Ke depannya, imbuh Hong, Coway Indonesia akan terus berupaya untuk melahirkan inisiatif sehingga dapat memenuhi peran sosial sebagai sebuah perusahaan. 

Arif Satria menuturkan, pihaknya sangat mengapresiasi dan berterima kasih atas dukungan yang diberikan Coway Indonesia.

"Adanya lima unit Core Water Purifier dan 1 unit Air Purifier di lingkungan kampus, kami berharap dapat mendorong seluruh civitas akademika menjalankan kebiasaan hidup sehat dengan mengkonsumsi air bersih sekaligus meminimalkan penggunaan botol plastik," jelas dia. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com