Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

4 Manfaat Karet Gelang Selain untuk Mengikat Barang Rumah Tangga

Kompas.com - 13/05/2022, 12:47 WIB
Nabilla Ramadhian,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

 

Hal ini dapat memakan waktu yang lama untuk memeriksa setiap wadah untuk melihat apakah ada bahan dapur yang perlu diganti atau tidak.

Baca juga: Hindari Menggunakan 6 Bahan Dapur Ini Sebagai Pupuk Tanaman

Guna menghemat waktu, ikatkan karet gelang di wadah bahan dapur. Gunakan untuk menandai tingkat kepenuhan apa yang ada di dalamnya.

Setelah menggunakan bahan dapur, misalnya tepung, kamu cukup menurunkan karet gelang sesuai dengan tingkat kepenuhan baru dari tepung tersebut.

Masker, sabun cair, dan hand sanitizer merupakan beberapa produk kesehatan yang banyak dibeli orang secara online selama pandemi Covid-19.DOK. FREEPIK Masker, sabun cair, dan hand sanitizer merupakan beberapa produk kesehatan yang banyak dibeli orang secara online selama pandemi Covid-19.

3. Mengurangi penggunaan sabun cair

Saat ini, beberapa orang menjadi lebih sering mencuci tangan. Walhasil, sabun cair pun menjadi primadona sehingga orang-orang menjaga takaran penggunaannya agar tidak cepat habis.

Meski begitu, hal ini akan sia-sia jika dispenser sabun mengeluarkan terlalu banyak sabun, atau anak kecil terlalu antusias menggunakan dispenser hingga takaran yang keluar cukup banyak.

Untuk mencegah hal ini terjadi, ikatkan karet gelang di sekitar mekanisme pegas dispenser untuk membantu mengurangi jumlah sabun cair yang bisa keluar.

Baca juga: Apakah Talenan Kayu Boleh Dicuci dengan Mesin Pencuci Piring?

4. Menjaga talenan tetap di tempatnya

Talenan kayu yang tidak memiliki kaki di setiap sudutnya dapat bergeser sendiri dari tempatnya ketika sedang digunakan.

Untuk menjaganya tetap di tempat dan membuat kegiatan mempersiapkan makanan menjadi lebih aman, ikatkan karet gelang di sekitar sisi-sisinya untuk memberikan pegangan pada talenan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

6 Cara Menghilangkan Bau Bangkai Tikus dari Rumah

6 Cara Menghilangkan Bau Bangkai Tikus dari Rumah

Housing
5 Penyebab Daun Tanaman Anggrek Menguning dan Cara Mengatasinya

5 Penyebab Daun Tanaman Anggrek Menguning dan Cara Mengatasinya

Pets & Garden
6 Cara Memanfaatkan Pakaian Bekas untuk Keperluan Lain

6 Cara Memanfaatkan Pakaian Bekas untuk Keperluan Lain

Do it your self
7 Tanaman Bunga yang Dapat Mendatangkan Kupu-kupu di Taman

7 Tanaman Bunga yang Dapat Mendatangkan Kupu-kupu di Taman

Pets & Garden
9 Tanaman Hias yang Dapat Ditanam di Air

9 Tanaman Hias yang Dapat Ditanam di Air

Pets & Garden
7 Pakaian yang Tidak Boleh Dimasukkan ke Mesin Pengering, Kenapa?

7 Pakaian yang Tidak Boleh Dimasukkan ke Mesin Pengering, Kenapa?

Home Appliances
7 Barang Dekorasi yang Tidak Perlu Dibeli Baru

7 Barang Dekorasi yang Tidak Perlu Dibeli Baru

Decor
Cara Mencuci Pakaian Berbahan Linen dengan Benar

Cara Mencuci Pakaian Berbahan Linen dengan Benar

Do it your self
5 Cara Menambahkan Karakter di Kamar Mandi

5 Cara Menambahkan Karakter di Kamar Mandi

Decor
5 Cara Membuat Plafon Ruang Tamu Terlihat Lebih Tinggi

5 Cara Membuat Plafon Ruang Tamu Terlihat Lebih Tinggi

Decor
5 Kesalahan Desain Rumah dan Cara Memperbaikinya

5 Kesalahan Desain Rumah dan Cara Memperbaikinya

Housing
5 Tanaman Berwarna Merah yang Membuat Taman Lebih Cerah

5 Tanaman Berwarna Merah yang Membuat Taman Lebih Cerah

Pets & Garden
Cara Membersihkan Lantai Kayu Solid dengan Cuka

Cara Membersihkan Lantai Kayu Solid dengan Cuka

Home Appliances
5 Jenis Meja Kamar Mandi yang Populer

5 Jenis Meja Kamar Mandi yang Populer

Home Appliances
Mudah, Cara Menghilangkan Bau Terbakar pada Microwave

Mudah, Cara Menghilangkan Bau Terbakar pada Microwave

Do it your self
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com