Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

3 Bahan Alami yang Dapat Digunakan untuk Mencuci Buah dan Sayur

Kompas.com - 14/02/2022, 21:15 WIB
Abdul Haris Maulana

Penulis

 

Ilustrasi stoples garamDok. Pexels/Artem Beliaikin Ilustrasi stoples garam
Air garam

Campurkan satu bagian garam dan sepuluh bagian air ke dalam sebuah wadah. Sebagai contoh, satu sendok garam dicampurkan ke dalam sepuluh sendok air.

Masukkan buah dan sayur ke dalam wadah yang berisi larutan air garam dan biarkan terendam selama 20 menit.

Bagi penderita tekanan darah tinggi, sebaiknya hindari cara ini dan gunakan cara lainnya sebagai alternatif untuk membersihkan buah dan sayuran.

Baca juga: 4 Tips Mencuci Boneka agar Bulunya Tetap Lembut dan Tidak Rusak

Air kunyit

Kunyit merupakan salah satu bumbu dapur yang memiliki sifat antibakteri dan dapat membunuh kuman.

Dalam semangkuk air mendidih, tambahkan lima sendok teh bubuk kunyit. Setelah itu masukkan buah dan sayur ke dalam larutan air kunyit..

Cara ini adalah salah satu tips terbaik untuk membersihkan buah dan sayur secara alami.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com