Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

4 Warna Dinding yang Bikin Ruangan Tampak Lebih Luas

Kompas.com - 05/10/2021, 08:32 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis

 

Dipasangkan dengan kayu warna terang dan tekstur alami dalam perabotan lembut, tambahkan highlight warna yang lebih berani atau logam pada bantal atau lampu.

Ilustrasi kamar tidur, furnitur kamar tidur. SHUTTERSTOCK/PIXEL-SHOT Ilustrasi kamar tidur, furnitur kamar tidur.

3. Pink yang lembut

Menambahkan sentuhan merah muda memberikan kehangatan, tanpa terlihat terlalu kuat. Ini terutama dalam nuansa Millennial Pink yang sedang tren yang tampaknya akan terus digemari hingga beberapa waktu ke depan.

Daripada mengecat seluruh dinding atau ruangan dengan warna pink, cukup sorot fitur arsitektur tertentu di dalam rumah yang menambah daya tarik dan cocok dengan dasar putih.

Baca juga: Warna Cat Dinding Bisa Pengaruhi Mood Anda, Ini Kata Desainer Interior

4. Hitam dan putih

Hitam dan putih adalah tampilan yang apik dalam gaya interior apa pun, mulai dari ruang yang didominasi arsitektur modern hingga klasik. Menambahkan detail dan aksesori hitam memberikan nuansa kontemporer dan menonjolkan ruangan dengan gaya.

Gunakan hitam matte untuk patina, high gloss, kaca atau keramik untuk sedikit nuansa mewah.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com