Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

7 Manfaat Bunga Wijaya Kusuma untuk Kesehatan, Obati TBC hingga Asma

Kompas.com - 24/05/2021, 14:30 WIB
Abdul Haris Maulana,
Esra Dopita Maret

Tim Redaksi

Didihkanlah hingga air rebusan menjadi setengah dari air rebusan awal. Setelah itu, saring air rebusannya dan minum ketika sudah agak hangat. 

Baca juga: Sederet Manfaat Bunga Turi bagi Kesehatan

Darah tinggi

Tekanan darah tinggi atau hipertensi dapat diturunkan dengan meminum air rebusan bunga wijaya kusuma.

Rebus air sebanyak 600 mililiter, kemudian campurkan lima kuntum bunga wijaya kusuma, 15 gram jamur kuping hitam, dan 75 gram akar alang-alang. 

Baca juga: 5 Fakta Menarik Bunga Daisy yang Penuh Arti dan Simbol

Rebus hingga air tersisa setengah, kemudian saring minum air rebusam secara rutin dalam keadaan dingin.

Asma

Untuk mengobati asma, siapkan lia kuntum bunga wijaya kusuma yang sudah dicuci bersih. Potong bunga wijaya kusuma dan masukkan ke wadah. 

Baca juga: 7 Cara Membuat Buket Bunga Lebih Tahan Lama

Tambahkan, gula batu dan air secukupnya, lalu diamkan semua campuran mengendap di air selama dua jam. Saring air rendaman bunga wijaya kusuma serta minum sebanyak dua kali sehari dan saat asma akan menyerang. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com