Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Desain Kamar Tidur Ini Akan Bikin Kamu Tidur Nyenyak

Kompas.com - 16/03/2021, 10:39 WIB
Abdul Haris Maulana,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Setelah bekerja maupun beraktivitas tanpa henti sepanjang hari, siapa pun pasti berharap dapat menghabiskan waktu yang nyaman di kamar tidurnya.

Kamar tidur sendiri menjadi ruangan favorit bagi kebanyakan orang, yang mana menjadi salah satu ruangan di rumah yang umumnya lebih lama ditempati daripada ruangan lainnya.

Oleh karena itu, penting untuk menjaga suasana ruangan di dalam kamar tidur agar mendapatkan kenyamanan sekaligus ketenangan yang diinginkan.

Baca juga: 10 Hal di Kamar Tidur yang Memicu Penyakit

Suasana kamar tidak hanya membantumu merasa lebih baik, tetapi juga harus membantumu untuk mendapatkan tidur yang nyenyak.

Tidur malam yang nyenyak penting bagi setiap orang, karena ini merupakan bagian dari proses kehidupan manusia yang harus dilakukan dengan teratur.

Oleh karena itu, kamu perlu memperbaiki suasana ruangan di kamar tidur, dan harus sedemikian rupa sehingga membantu dalam mendapatkan tidur yang nyenyak.

Kamu perlu melihat beberapa hal di dalam kamar untuk membuatnya nyaman dan salah satu yang menyebabkan tidur.

Baca juga: Panduan Memaksimalkan Ruangan di Kamar Tidur Kecil

Dilansir dari beberapa sumber, Selasa (16/3/2021), berikut ini adalah beberapa cara untuk mendesain kamar tidurmu agar bisa tidur nyenyak.

Cara mendesain kamar tidurmu untuk tidur nyenyak di malam hari

1. Perhatikan warna

Warna memainkan peran penting dalam suasana ruangan. Karenanya, lebih baik memilih warna yang lebih lembut untuk ruangan.

Warna-warna netral juga berfungsi, namun jangan banyak bereksperimen dengan warna-warna cerah yang mencolok dan pola yang keras di dinding kamar tidur.

2. Perhatikan panel dinding

Jika bukan skema warnanya, maka kamu harus mempertimbangkan panel dinding. Ini adalah pilihan luar biasa lainnya yang dicoba di banyak rumah modern.

Soft wall tiles bagus untuk kamar tidur. Meskipun tampilan dan nuansa soft wall tiles menyenangkan, panel dinding ini juga menyerap suara-suara dari luar, membuat ruangan tenang dan ideal untuk tidur.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

6 Jenis Burung yang Bisa Berbicara, Unik dan Menyenangkan

6 Jenis Burung yang Bisa Berbicara, Unik dan Menyenangkan

Pets & Garden
Cara Membersihkan Mesin Nespresso dengan Benar

Cara Membersihkan Mesin Nespresso dengan Benar

Do it your self
5 Jenis Pelapis Dinding Terbaik, Apa Saja?

5 Jenis Pelapis Dinding Terbaik, Apa Saja?

Housing
Cara Membersihkan Sol Sepatu agar Tidak Bau

Cara Membersihkan Sol Sepatu agar Tidak Bau

Do it your self
5 Cara Membersihkan Tempat Tidur Anjing yang Benar

5 Cara Membersihkan Tempat Tidur Anjing yang Benar

Pets & Garden
5 Spesies Burung yang Memiliki Sifat Ramah

5 Spesies Burung yang Memiliki Sifat Ramah

Pets & Garden
6 Ide Ruang Kerja Bergaya Bohemian yang Cantik dan Nyaman

6 Ide Ruang Kerja Bergaya Bohemian yang Cantik dan Nyaman

Decor
6 Ide Ruang Keluarga yang Nyaman di Ruang Bawah Tanah

6 Ide Ruang Keluarga yang Nyaman di Ruang Bawah Tanah

Decor
Hindari, Ini 7 Kesalahan Pencahayaan Ruangan yang Sering Dilakukan

Hindari, Ini 7 Kesalahan Pencahayaan Ruangan yang Sering Dilakukan

Decor
5 Tanaman yang Tidak Boleh Ditanam di Halaman Rumah

5 Tanaman yang Tidak Boleh Ditanam di Halaman Rumah

Pets & Garden
Cara Membersihkan Bagian Luar Rumah dengan Mudah

Cara Membersihkan Bagian Luar Rumah dengan Mudah

Do it your self
Catat, Ini Tanaman yang Tidak Boleh Ditanam Berdampingan

Catat, Ini Tanaman yang Tidak Boleh Ditanam Berdampingan

Pets & Garden
5 Tips Menentukan Siklus Pencucian Terbaik

5 Tips Menentukan Siklus Pencucian Terbaik

Do it your self
Catat, Ini Waktu Terbaik dan Terburuk Menanam Bunga Mawar

Catat, Ini Waktu Terbaik dan Terburuk Menanam Bunga Mawar

Pets & Garden
6 Cara Mengharumkan Ruangan dengan Bahan Alami

6 Cara Mengharumkan Ruangan dengan Bahan Alami

Do it your self
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com