Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rangkuman Pertemuan Menko Luhut dengan Mendag AS Gina Raimondo dan Dubes Tai

Kompas.com - 17/04/2023, 19:46 WIB
Irawan Sapto Adhi

Penulis

WASHINGTON DC, KOMPAS.com – Menko Bidang Kemaritiman dan Investasi RI Luhut Binsar Pandjaitan telah melakukan pertemuan dengan Menteri Perdagangan AS Gina Raimondo dan Perwakilan Dagang Amerika Serikat Duta Besar Katherine Tai secara terpisah pada Kamis (13/4/2023).

Kedubes AS di Indonesia menjelaskan, dalam pertemuan mereka, Menteri Raimondo menyampaikan terima kasih kepada Menko Luhut atas dukungan kuat Pemerintah Indonesia terhadap Kerangka Ekonomi Indo-Pasifik (Economic Framework for Prosperity/IPEF), termasuk perannya sebagai tuan rumah putaran negosiasi terkini di Bali.

Keduanya juga membahas tujuan dan sasaran bersama menjelang putaran negosiasi IPEF berikutnya, yang akan berlangsung di Singapura bulan depan.

Baca juga: Minneapolis Jadi Kota Besar Pertama di AS yang Izinkan Azan Berkumandang 5 Kali Sehari

“Selain itu, keduanya membahas peluang peningkatan kerja sama ekonomi bilateral,” jelas Kedubes AS dalam keterangan tertulis yang dikirim kepada Kompas.com pada Senin (17/4/2023).

Pertemuan dengan Dubes Tai

Sementara itu, Kedubes AS di Indonesia, mengabarkan Duta Besar Tai dan Menko Luhut telah membahas pentingnya hubungan perdagangan AS-Indonesia, baik secara bilateral maupun dalam konteks kawasan yang lebih luas.

Dubes Tai juga menyampaikan apresiasi AS atas partisipasi aktif Indonesia dalam negosiasi Kerangka IPEF.

“Keduanya membahas masalah bilateral, termasuk perizinan impor hortikultura. Menko Luhut menyoroti topik mineral kritis, dan Dubes Tai menegaskan kembali bahwa diskusi di masa depan terkait mineral kritis akan melibatkan konsultasi mendalam dengan Kongres dan pemangku kepentingan domestik AS,” papar Kedubes AS.

Baca juga: Kedubes China Gelar Resepsi Berdirinya Negara, Menko Luhut Beri Sambutan

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Kematian Presiden Raisi Membuat Warga Iran Terbagi Jadi Dua Kubu

Kematian Presiden Raisi Membuat Warga Iran Terbagi Jadi Dua Kubu

Internasional
China Uji Coba Rebut Taiwan dalam Lanjutan Latihan Perang

China Uji Coba Rebut Taiwan dalam Lanjutan Latihan Perang

Global
Tanah Longsor di Papua Nugini, Diyakini Lebih dari 100 Orang Tewas

Tanah Longsor di Papua Nugini, Diyakini Lebih dari 100 Orang Tewas

Global
Wanita Ini Kencan 6 Kali Seminggu agar Tak Beli Bahan Makanan, Hemat Rp 250 Juta

Wanita Ini Kencan 6 Kali Seminggu agar Tak Beli Bahan Makanan, Hemat Rp 250 Juta

Global
Penikaman di China oleh Seorang Pria, 8 Orang Tewas

Penikaman di China oleh Seorang Pria, 8 Orang Tewas

Global
Imbas Perang di Gaza, Otoritas Palestina Berisiko Alami Keruntuhan Keuangan

Imbas Perang di Gaza, Otoritas Palestina Berisiko Alami Keruntuhan Keuangan

Global
Hari Ini, Mahkamah Internasional Bakal Putuskan Upaya Gencatan Senjata di Gaza

Hari Ini, Mahkamah Internasional Bakal Putuskan Upaya Gencatan Senjata di Gaza

Global
China Mulai Latihan Perang di Sekitar Taiwan, Uji Kemampuan Rebut Kekuasaan

China Mulai Latihan Perang di Sekitar Taiwan, Uji Kemampuan Rebut Kekuasaan

Global
Motif Penembakan PM Slovakia Akhirnya Terungkap

Motif Penembakan PM Slovakia Akhirnya Terungkap

Global
Implikasi Geopolitik Timur Tengah Pasca-Kecelakaan Helikopter Presiden Iran

Implikasi Geopolitik Timur Tengah Pasca-Kecelakaan Helikopter Presiden Iran

Global
Kebakaran di Apartemen Hanoi, 14 Orang Tewas

Kebakaran di Apartemen Hanoi, 14 Orang Tewas

Global
Putri Remajanya Marah, Ayah Ini Berlutut Minta Maaf Tak Mampu Belikan iPhone

Putri Remajanya Marah, Ayah Ini Berlutut Minta Maaf Tak Mampu Belikan iPhone

Global
Rangkuman Hari Ke-820 Serangan Rusia ke Ukraina: Putin Izinkan Penyitaan Aset AS | Polandia dan Yunani Serukan UE Ciptakan Perisai Pertahanan Udara

Rangkuman Hari Ke-820 Serangan Rusia ke Ukraina: Putin Izinkan Penyitaan Aset AS | Polandia dan Yunani Serukan UE Ciptakan Perisai Pertahanan Udara

Global
Saat Ratusan Ribu Orang Antar Presiden Iran Ebrahim Raisi ke Tempat Peristirahatan Terakhirnya...

Saat Ratusan Ribu Orang Antar Presiden Iran Ebrahim Raisi ke Tempat Peristirahatan Terakhirnya...

Global
Arab Saudi Setop Keluarkan Izin Umrah untuk Berlaku Sebulan

Arab Saudi Setop Keluarkan Izin Umrah untuk Berlaku Sebulan

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com