Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

AS dan Korea Selatan Bakal Gelar "Tabletop Exercise" Terkait Ancaman Nuklir

Kompas.com - 31/01/2023, 09:16 WIB
Irawan Sapto Adhi

Penulis

Sumber AFP

SEOUL, KOMPAS.com - Amerika Serikat (AS) dan Korea Selatan bersepakat akan mengadakan latihan berbasis diskusi untuk mengatasi ancaman nuklir.

Agenda itu dikemukakan oleh Menteri Pertahanan AS Lloyd Austin pada Selasa (31/1/2023).

Dalam rubrik opini yang diterbitkan oleh kantor berita Korea Selatan, Yonhap, Austin menulis, Washington dan Seoul akan melakukan tabletop exercise berbasis skenario yang berfokus pada ancaman nuklir di semenanjung.

Baca juga: Gedung Putih Nyatakan Status Darurat Covid-19 di AS Akan Berakhir 11 Mei

Dalam tulisan itu, tidak disebutkan kapan latihan akan dilakukan.

Austin tengah mengunjungi Seoul untuk ketiga kalinya sebagai Menteri Pertahanan AS.

Dia dijadwalkan akan bertemu dengan Menteri Pertahanan Korea Selatan Lee Jong-sup dan Presiden Korea Selatan Yoon Suk-yeol.

Sebagaimana dikutip dari AFP, Austin menulis, kunjungannya ditujukan untuk memperdalam kerja sama kedua negara dan membahas tantangan keamanan.

Ketegangan militer di semenanjung Korea seperti diketahui telah meningkat tajam pada tahun lalu.

Ini terjadi saat Korea Utara melakukan uji coba senjata pemusnah hampir setiap bulan, termasuk menembakkan rudal balistik antarbenua tercanggih.

Baca juga: Tentaranya Keliru Lepas Tembakan di Perbatasan, Korea Selatan Buru-buru Lapor Korea Utara

Pemimpin Korea Utara Kim Jong Un juga baru-baru ini menyerukan peningkatan "eksponensial" dalam persenjataan nuklir Pyongyang.

Pada September 2022, Kim menyatakan, Korea Utara sebagai negara nuklir dan tidak dapat diubah.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.


Terkini Lainnya

Dubai Mulai Bangun Terminal Terbesar Dunia di Bandara Al Maktoum

Dubai Mulai Bangun Terminal Terbesar Dunia di Bandara Al Maktoum

Global
Punggung Basah dan Kepala Pusing, Pelajar Filipina Menderita akibat Panas Ekstrem

Punggung Basah dan Kepala Pusing, Pelajar Filipina Menderita akibat Panas Ekstrem

Global
Anak Muda Korsel Mengaku Siap Perang jika Diserang Korut

Anak Muda Korsel Mengaku Siap Perang jika Diserang Korut

Global
Demonstran Pro-Palestina di UCLA Bentrok dengan Pendukung Israel

Demonstran Pro-Palestina di UCLA Bentrok dengan Pendukung Israel

Global
Sepak Terjang Subhash Kapoor Selundupkan Artefak Asia Tenggara ke New York

Sepak Terjang Subhash Kapoor Selundupkan Artefak Asia Tenggara ke New York

Global
Penyebab Kenapa Menyingkirkan Bom yang Belum Meledak di Gaza Butuh Waktu Bertahun-tahun

Penyebab Kenapa Menyingkirkan Bom yang Belum Meledak di Gaza Butuh Waktu Bertahun-tahun

Global
30 Tahun Setelah Politik Apartheid di Afrika Selatan Berakhir

30 Tahun Setelah Politik Apartheid di Afrika Selatan Berakhir

Internasional
Rangkuman Hari Ke-795 Serangan Rusia ke Ukraina: Buruknya Situasi Garis Depan | Desa Dekat Avdiivka Lepas

Rangkuman Hari Ke-795 Serangan Rusia ke Ukraina: Buruknya Situasi Garis Depan | Desa Dekat Avdiivka Lepas

Global
Dubai Mulai Bangun Terminal Terbesar Dunia di Bandara Al Maktoum

Dubai Mulai Bangun Terminal Terbesar Dunia di Bandara Al Maktoum

Global
[KABAR DUNIA SEPEKAN] Tabrakan Helikopter Malaysia | Artefak Majapahit Dicuri

[KABAR DUNIA SEPEKAN] Tabrakan Helikopter Malaysia | Artefak Majapahit Dicuri

Global
Bangladesh Liburkan 33 Murid dan Mahasiswa karena Cuaca Panas

Bangladesh Liburkan 33 Murid dan Mahasiswa karena Cuaca Panas

Global
Dilema Sepak Bola Hong Kong, dari Lagu Kebangsaan hingga Hubungan dengan China

Dilema Sepak Bola Hong Kong, dari Lagu Kebangsaan hingga Hubungan dengan China

Global
Panglima Ukraina: Situasi Garis Depan Memburuk, Rusia Unggul Personel dan Senjata

Panglima Ukraina: Situasi Garis Depan Memburuk, Rusia Unggul Personel dan Senjata

Global
Jam Tangan Penumpang Terkaya Titanic Laku Dilelang Rp 23,75 Miliar

Jam Tangan Penumpang Terkaya Titanic Laku Dilelang Rp 23,75 Miliar

Global
Rusia Masuk Jauh ke Garis Pertahanan Ukraina, Rebut Desa Lain Dekat Avdiivka

Rusia Masuk Jauh ke Garis Pertahanan Ukraina, Rebut Desa Lain Dekat Avdiivka

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com