Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

UNIK GLOBAL: Sapi Lepas di Jalan Tol | Pesan Ribuan Malam di Airbnb Ukraina Tanpa Check-In

Kompas.com - 13/03/2022, 05:33 WIB
Tito Hilmawan Reditya

Penulis

Baca selengkapnya di sini.

Baca juga: UNIK GLOBAL: Gaya Hidup Poligami di Thailand | NFT Tong Sampah Laku Rp 3,6 Miliar

4. "Merdeka atau Mati", Para Anak Muda Ukraina Terinspirasi Sumpah Pemuda Indonesia untuk Lawan Rusia

Anak-anak muda Ukraina lulusan jurusan Bahasa dan Sastra Indonesia dari universitas di Kyiv mengaku mendapat inspirasi dari perjuangan kemerdekaan dan Sumpah Pemuda Indonesia dalam melawan pasukan Rusia.

Yuliia Mykulych, mahasiswi doktoral bahasa, sastra, dan terjemahan bahasa Indonesia dari Universitas Nasional Taras Shevchenko di Kyiv menyatakan saat ini mereka hanya ada dua pilihan, "merdeka atau mati."

Yuliia mengatakan ia memohon dukungan dari "teman-teman di seluruh sudut Indonesia" untuk ikut menyuarakan nasib mereka.

Baca selengkapnya di sini.

Baca juga: UNIK GLOBAL: Wanita Melahirkan 10 Bayi Kembar | Cerita Warga UEA Kali Pertama Kerja Hari Jumat

5. Saat Ratusan Orang di Seluruh Dunia Sewa Airbnb Ukraina hingga 61 Ribu Malam Tanpa Check-In...

Tuan rumah Airbnb di Ukraina dibanjiri pemesanan dari orang-orang di seluruh dunia yang tidak memiliki rencana untuk check-in atau bahkan berkunjung.

Ini adalah bagian dari kampanye media sosial yang kreatif untuk menyalurkan bantuan uang kepada orang-orang Ukraina yang terkepung dan membutuhkan bantuan keuangan ketika pasukan Rusia membombardir negara mereka dan memutus semua layanan.

Dilansir CNN, pada 2 Maret dan 3 Maret 2022, tamu dari seluruh dunia memesan lebih dari 61.000 malam di Ukraina, menurut juru bicara Airbnb.

Baca juga: UNIK GLOBAL: Transplantasi Jantung Babi | Gadis Pamer Payudara di Stadion

Lebih dari setengah malam itu dipesan oleh orang Amerika, kata juru bicara itu.

Baca selengkapnya di sini.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com