Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

POPULER GLOBAL: Profil Pasukan Khusus Rusia | Video Presiden Perancis Ditampar

Kompas.com - 09/06/2021, 06:02 WIB
Shintaloka Pradita Sicca

Penulis

KOMPAS.com - Profil pasukan khusus dunia yang dari grup Alpha Rusia, menjadi berita terpopuler di kanal global pada Selasa (8/6/2021) hingga Rabu (9/6/2021).

Kemudian, ada berita tentang Presiden Perancis Emmanuel Macron yang ditampar oleh seseorang saat tur nasional muncul dalam sebuah video.

Simak berita populer global selengkapnya di sini:

Baca juga: POPULER GLOBAL: Diana Nama Putri Pangeran Harry dan Meghan Markle | Partai Arab Bersatu di Balik Runtuhnya PM Israel

1. Profil Pasukan Khusus Dunia: Grup Alpha Rusia

Akrab dengan teror, Grup Alpha adalah pasukan elite asal Rusia yang kehadirannya selalu membuat lawan tak berkutik.

Pernah menjalankan berbagai misi penting, bagaimana sejarah dan sepak terjang pasukan yang sangat ditakuti di Timur Tengah ini?

Baca selengkapnya di sini.

Baca juga: POPULER GLOBAL: Pasien Covid-19 Bawa Tabung Oksigen ke Kantor | Wanita India Pulang ke Rumah 2 Minggu Setelah Dikubur

2. VIDEO: Presiden Perancis Ditampar Orang Saat Tur Nasional

Presiden Perancis Emmanuel Macron ditampar seseorang pada Selasa (8/6/2021) ketika melakukan tur nasional.

Macron ditampar ketika mengunjungi Perancis tenggara di pemberhentian keduanya.

Foto-foto di media sosial dan tayangan televisi BFM memperlihatkan momen ketika Macron mendekati pagar pembatas untuk mendekati seorang pria.

Baca selengkapnya di sini.

Baca juga: POPULER GLOBAL: Pemimpin Hamas di Tepi Barat Ditangkap | Xi Jinping Ingin Perbaiki Citra China

3. Asal-usul Covid-19 dapat Mengancam Jatuhnya Rezim Komunis China

Kebenaran asal-usul Covid-19 disebut dapat membawa rasa malu nasional China dan menjatuhan rezim Partai Komunis.

Kecurigaan berkembang bahwa virus mematikan muncul dari laboratorium Wuhan, di mana penelitian dilakukan terhadap virus corona pada kelelawar.

Narasi asal-usul Covid-19 berasal dari laboratorium Wuhan disebut oleh sebagian orang sebagai teori konspirasi, tetapi AS telah memberikan perhatian tinggi dengan memerintahkan mata-mata AS untuk menyelidiki.

Baca selengkapnya di sini.

Baca juga: POPULER GLOBAL: Malaysia Cegat 16 Pesawat Militer China | Pacar Hamil Ketinggalan di SPBU

4. Tradisi 1 Istri Banyak Suami di Himalaya, Dipicu Faktor Ekonomi dan Lahan

Tanpa cemburu, tanpa curiga. Tradisi satu istri dengan banyak suami masih dipertahankan di wilayah Himalaya, Nepal.

Ekstremnya, tradisi ini melibatkan keluarga, di mana istri, bisa menikah pula dengan saudara laki-laki suaminya.

Satu istri, untuk dua pasang saudara. Hal ini sudah tak asing lagi di wilayah pegunungan ini.

Baca selengkapnya di sini.

Baca juga: POPULER GLOBAL: Momen Buaya Memangsa Tuai Kritik | Arab Saudi Batasi Volume Pengeras Suara Masjid

 

5. Ratu Elizabeth II Bahagia dengan Lahirnya Putri Pangeran Harry "Lilibet Diana"

Istana Buckingham menyampaikan pesan bahagia dari Ratu Elizabeth II atas kelahiran putri Pangeran Harry dan Meghan Markle yang bernama Lilibet Diana Mountbatten-Windsor.

Pangeran Philip dan Pangeran William juga memberikan selamat kepada pasangan itu di media sosial.

Cicit ke-11 Ratu Inggris itu lahir pada Jumat (4/6/2021) di rumah sakit di Santa Barbara, California.

Baca selengkapnya di sini.

Baca juga: POPULER GLOBAL: Pangeran William Khawatir Harry Kebablasan | Wanita yang Diduga Pasien Nol Covid-19

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Dituduh Mencuri, Tentara AS Ditangkap di Rusia

Dituduh Mencuri, Tentara AS Ditangkap di Rusia

Global
Isi Usulan Gencatan Senjata di Gaza yang Disetujui Hamas, Mencakup 3 Fase 

Isi Usulan Gencatan Senjata di Gaza yang Disetujui Hamas, Mencakup 3 Fase 

Global
Sisa-sisa Kerangka Manusia Ditemukan di Bunker Perang Dunia II

Sisa-sisa Kerangka Manusia Ditemukan di Bunker Perang Dunia II

Global
Protes Gaza Kampus AS: Rusuh di MIT, Wisuda Sejumlah Kampus Pertimbangkan Keamanan

Protes Gaza Kampus AS: Rusuh di MIT, Wisuda Sejumlah Kampus Pertimbangkan Keamanan

Global
Warga Kuba Terpikat Jadi Tentara Rusia karena Gaji Besar dan Paspor

Warga Kuba Terpikat Jadi Tentara Rusia karena Gaji Besar dan Paspor

Internasional
Warga Rafah Menari dan Bersorak Mendengar Hamas Terima Usulan Gencatan Senjata di Gaza...

Warga Rafah Menari dan Bersorak Mendengar Hamas Terima Usulan Gencatan Senjata di Gaza...

Global
Rangkuman Hari Ke-803 Serangan Rusia ke Ukraina: Atlet Ukraina Tewas | Tentara Latihan Senjata Nuklir

Rangkuman Hari Ke-803 Serangan Rusia ke Ukraina: Atlet Ukraina Tewas | Tentara Latihan Senjata Nuklir

Global
5 Orang Tewas di Rafah dalam Serangan Udara Israel Semalam

5 Orang Tewas di Rafah dalam Serangan Udara Israel Semalam

Global
Juara Angkat Besi Eropa Ini Tewas dalam Perang Membela Ukraina

Juara Angkat Besi Eropa Ini Tewas dalam Perang Membela Ukraina

Global
Israel Bersumpah Lanjutkan Serangan di Rafah, sebab Gencatan Senjata Tak Pasti

Israel Bersumpah Lanjutkan Serangan di Rafah, sebab Gencatan Senjata Tak Pasti

Global
Taiwan Kembangkan Sistem Satelit Serupa Starlink Milik Elon Musk

Taiwan Kembangkan Sistem Satelit Serupa Starlink Milik Elon Musk

Internasional
[POPULER GLOBAL] Warga Gaza Diperintahkan Mengungsi | Kucing Terjebak Masuk Kardus Paket

[POPULER GLOBAL] Warga Gaza Diperintahkan Mengungsi | Kucing Terjebak Masuk Kardus Paket

Global
Hamas Terima Usulan Gencatan Senjata di Gaza, Jeda Perang 7 Bulan

Hamas Terima Usulan Gencatan Senjata di Gaza, Jeda Perang 7 Bulan

Global
Inilah Wombat Tertua di Dunia, Usianya 35 Tahun

Inilah Wombat Tertua di Dunia, Usianya 35 Tahun

Global
Biden Akan Bicara ke Netanyahu Usai Israel Perintahkan Warga Rafah Mengungsi

Biden Akan Bicara ke Netanyahu Usai Israel Perintahkan Warga Rafah Mengungsi

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com