Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Korea Utara Uji Coba Rudal Balistik Jarak Menengah Berbahan Bakar Padat

Dikutip dari kantor berita AFP, kabar ini juga membenarkan laporan sebelumnya dari Korea Selatan.

KCNA menambahkan, rudal yang ditembakkan pada Minggu (14/1/2024) sore ini dilengkapi hulu ledak terkontrol yang dapat bermanuver hipersonik.

Tujuan peluncuran tersebut adalah untuk memverifikasi karakteristik peluncuran dan manuver dari hulu ledak, dan keandalan mesin bahan bakar padat multi-tahap berdaya dorong tinggi yang baru dikembangkan, lanjutnya.

Menurut KCNA, uji coba ini tidak pernah memengaruhi keamanan negara tetangga mana pun dan tidak ada hubungannya dengan situasi regional.

Namun, uji coba ini terjadi hanya beberapa hari setelah Pyongyang melakukan latihan tembak di dekat perbatasan maritim yang tegang dengan Korea Selatan.

  • Korea Utara Diperkirakan Mampu Miliki Lebih dari 200 Senjata Nuklir
  • Rusia Disebut Pakai Senjata Korea Utara di Ukraina pada 30 Desember dan 2 Januari
  • Ukraina Tunjukkan Bukti Rusia Tembakkan Rudal Korea Utara ke Kharkiv

Kepala Staf Gabungan Korea Selatan pada Minggu (14/1/2024) melaporkan, rudal Korut terbang menuju Laut Timur dengan menempuh jarak sekitar 1.000 kilometer.

Ia menambahkan otoritas di Seoul, Washington, dan Tokyo sedang menganalisis spesifikasinya.

Sebelum ini, rudal terakhir yang diuji coba Korea Utara adalah balistik antarbenua berbahan bakar padat (ICBM) Hwasong-18, ditembakkan ke Laut Timur pada 18 Desember 2023.

https://www.kompas.com/global/read/2024/01/15/131016270/korea-utara-uji-coba-rudal-balistik-jarak-menengah-berbahan-bakar-padat

Terkini Lainnya

Sebelum Ebrahim Raisi, Ini Deretan Pemimpin Lain yang Tewas dalam Drama Penerbangan

Sebelum Ebrahim Raisi, Ini Deretan Pemimpin Lain yang Tewas dalam Drama Penerbangan

Global
Joe Biden Kecam ICC karena Berupaya Menangkap PM Israel

Joe Biden Kecam ICC karena Berupaya Menangkap PM Israel

Global
[POPULER GLOBAL] Presiden Iran Meninggal Kecelakaan | Kronologi Penemuan Helikopter Raisi

[POPULER GLOBAL] Presiden Iran Meninggal Kecelakaan | Kronologi Penemuan Helikopter Raisi

Global
China: Dinamika Politik Taiwan Tak Akan Ubah Kebijakan 'Satu China'

China: Dinamika Politik Taiwan Tak Akan Ubah Kebijakan "Satu China"

Global
Sejarah Orang Jawa di Kaledonia Baru, Negara yang Sedang Dilanda Kerusuhan

Sejarah Orang Jawa di Kaledonia Baru, Negara yang Sedang Dilanda Kerusuhan

Global
Ketika 706 Orang Bernama Kyle Berkumpul, tapi Gagal Pecahkan Rekor...

Ketika 706 Orang Bernama Kyle Berkumpul, tapi Gagal Pecahkan Rekor...

Global
Meski Alami Luka Bakar, Jenazah Presiden Iran Dapat Dikenali dan Tak Perlu Tes DNA

Meski Alami Luka Bakar, Jenazah Presiden Iran Dapat Dikenali dan Tak Perlu Tes DNA

Global
ICC Ancang-ancang Keluarkan Surat Perintah Penangkapan PM Israel dan Pemimpin Hamas

ICC Ancang-ancang Keluarkan Surat Perintah Penangkapan PM Israel dan Pemimpin Hamas

Global
Ukraina Jatuhkan 29 Drone Rusia dalam Semalam, Targetkan Barat, Tengah, dan Selatan

Ukraina Jatuhkan 29 Drone Rusia dalam Semalam, Targetkan Barat, Tengah, dan Selatan

Global
Hari Ini, Kondisi PM Slovakia Stabil dan Membaik

Hari Ini, Kondisi PM Slovakia Stabil dan Membaik

Global
Jasad Presiden Iran Ebrahim Raisi Ditemukan dan Dibawa ke Tabriz, Operasi Pencarian Diakhiri

Jasad Presiden Iran Ebrahim Raisi Ditemukan dan Dibawa ke Tabriz, Operasi Pencarian Diakhiri

Global
Penikaman di SD China, 2 Orang Tewas, 10 Lainnya Terluka

Penikaman di SD China, 2 Orang Tewas, 10 Lainnya Terluka

Global
Apa Tujuan Asli Putin Menginvasi Ukraina?

Apa Tujuan Asli Putin Menginvasi Ukraina?

Internasional
Hamas: Ebrahim Raisi, Sosok Terhormat Pendukung Palestina

Hamas: Ebrahim Raisi, Sosok Terhormat Pendukung Palestina

Global
ISIS Serang Wisatawan Asing di Afghanistan, Sektor Pariwisata Terguncang

ISIS Serang Wisatawan Asing di Afghanistan, Sektor Pariwisata Terguncang

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke