Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Kesepakatan Ekspor Gandum Ukraina Akan Ditandatangani Rusia

Kesepakatan ekspor gandum Ukraina akan ditandatangani oleh pihak Kyiv dan Moskwa di Istanbul, Turkiye, Jumat (22/7/2022) malam waktu setempat.

"Sangat penting untuk membuka blokade pasokan pupuk, bahan makanan, dan biji-bijian ke pasar dunia," kata juru bicara Kremlin Dmitry Peskov kepada wartawan, dikutip dari kantor berita AFP.

"Ini jumlah biji-bijian Ukraina yang relatif kecil, tetapi tetap sangat penting biji-bijian ini sampai ke pasar dunia," lanjutnya.

Ekspor gandum Ukraina adalah Kesepakatan besar pertama antara pihak-pihak yang bertikai, dan ditengahi dengan PBB dan Turkiye.

Peskov mengatakan, Menteri Pertahanan Rusia Sergei Shoigu akan mewakili Moskwa di Istanbul.

Dia mengonfirmasi rencana penandatanganan kesepakatan ekspor gandum Ukraina, tetapi menolak berkomentar lebih lanjut.

  • Putin: Kami Akan Memfasilitasi Ekspor Gandum Ukraina, tapi...
  • Menanti Kabar Baik Ekspor Gandum Ukraina yang Dibahas Putin dan Erdogan di Iran
  • Ukraina Bisa Segera Ekspor Gandum, Rusia Siapkan Dokumen Akhir

"Jika hal-hal itu terjadi di sana, maka akan ada penjelasannya," katanya.

Pada kunjungan ke Teheran, Iran, awal pekan ini, Presiden Rusia Vladimir Putin mengatakan bahwa Barat harus menghapus pembatasan ekspor gandum Rusia jika ingin Moskwa memfasilitasi ekspor gandum Ukraina.

Intervensi militer Rusia di Ukraina menghambat ekspor gandum Ukraina, padahal negara itu adalah salah satu pengekspor gandum dan biji-bijian terbesar di dunia, sehingga memicu kekhawatiran akan kekurangan pangan global.

https://www.kompas.com/global/read/2022/07/22/203500270/kesepakatan-ekspor-gandum-ukraina-akan-ditandatangani-rusia

Terkini Lainnya

Dituduh Mencuri, Tentara AS Ditangkap di Rusia

Dituduh Mencuri, Tentara AS Ditangkap di Rusia

Global
Isi Usulan Gencatan Senjata di Gaza yang Disetujui Hamas, Mencakup 3 Fase 

Isi Usulan Gencatan Senjata di Gaza yang Disetujui Hamas, Mencakup 3 Fase 

Global
Sisa-sisa Kerangka Manusia Ditemukan di Bunker Perang Dunia II

Sisa-sisa Kerangka Manusia Ditemukan di Bunker Perang Dunia II

Global
Protes Gaza Kampus AS: Rusuh di MIT, Wisuda Sejumlah Kampus Pertimbangkan Keamanan

Protes Gaza Kampus AS: Rusuh di MIT, Wisuda Sejumlah Kampus Pertimbangkan Keamanan

Global
Warga Kuba Terpikat Jadi Tentara Rusia karena Gaji Besar dan Paspor

Warga Kuba Terpikat Jadi Tentara Rusia karena Gaji Besar dan Paspor

Internasional
Warga Rafah Menari dan Bersorak Mendengar Hamas Terima Usulan Gencatan Senjata di Gaza...

Warga Rafah Menari dan Bersorak Mendengar Hamas Terima Usulan Gencatan Senjata di Gaza...

Global
Rangkuman Hari Ke-803 Serangan Rusia ke Ukraina: Atlet Ukraina Tewas | Tentara Latihan Senjata Nuklir

Rangkuman Hari Ke-803 Serangan Rusia ke Ukraina: Atlet Ukraina Tewas | Tentara Latihan Senjata Nuklir

Global
5 Orang Tewas di Rafah dalam Serangan Udara Israel Semalam

5 Orang Tewas di Rafah dalam Serangan Udara Israel Semalam

Global
Juara Angkat Besi Eropa Ini Tewas dalam Perang Membela Ukraina

Juara Angkat Besi Eropa Ini Tewas dalam Perang Membela Ukraina

Global
Israel Bersumpah Lanjutkan Serangan di Rafah, sebab Gencatan Senjata Tak Pasti

Israel Bersumpah Lanjutkan Serangan di Rafah, sebab Gencatan Senjata Tak Pasti

Global
Taiwan Kembangkan Sistem Satelit Serupa Starlink Milik Elon Musk

Taiwan Kembangkan Sistem Satelit Serupa Starlink Milik Elon Musk

Internasional
[POPULER GLOBAL] Warga Gaza Diperintahkan Mengungsi | Kucing Terjebak Masuk Kardus Paket

[POPULER GLOBAL] Warga Gaza Diperintahkan Mengungsi | Kucing Terjebak Masuk Kardus Paket

Global
Hamas Terima Usulan Gencatan Senjata di Gaza, Jeda Perang 7 Bulan

Hamas Terima Usulan Gencatan Senjata di Gaza, Jeda Perang 7 Bulan

Global
Inilah Wombat Tertua di Dunia, Usianya 35 Tahun

Inilah Wombat Tertua di Dunia, Usianya 35 Tahun

Global
Biden Akan Bicara ke Netanyahu Usai Israel Perintahkan Warga Rafah Mengungsi

Biden Akan Bicara ke Netanyahu Usai Israel Perintahkan Warga Rafah Mengungsi

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke