Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Profil Michel Aoun, Presiden Lebanon

KOMPAS.com - Presiden Lebanon Michel Naim Aoun lahir pada 30 September 1933.

Dirinya terpilih menjadi presiden pada 31 Oktober 2016, pada sesi elektoral ke-46 dari parlemen Lebanon.

Kekosongan jabatan kepala negara di Lebanon sejak Presiden Michel Suleiman turun sebagai presiden pada Mei 2014, mengakibatkan Lebanon terombang-ambing.

Dikutip dari Wikipedia, parlemen gagal memilih penerus penerus selama 29 bulan.45 sesi parlementer sebelumnya tidak meraih kuorum pemungutan suara presiden.

Sebelumnya, dia dipilih sebagai Jenderal Angkatan Darat Lebanon pada 1984. Lalu dari 1988 sampai 1990, Aoun menjabat sebagai Perdana Menteri setelah dilantik presiden Lebanon, Amine Gemayel.

Fungsi Aoun sebagai kepala pemerintah Lebanon dan perdana menteri sementara jadi keputusan kontroversial.

Hal ini dipandang membangkitkan dua pemerintahan rival yang memperebutkan kekuasaan pada waktu itu.

Satu oleh Jenderal Aoun, satu oleh perdana menteri Selim Hoss.

Aoun mendeklarasikan "Perang Pembebasan" melawan pasukan tentara Suriah pada 14 Maret 1989.

Pada 13 Oktober 1990, pasukan Suriah menginvasi wilayah pertahanan Aoun, termasuk istana presidensial di Baabda, yang menewaskan ratusan prajurit dan warga sipil Lebanon.

Aoun melarikan diri ke Kedutaan Besar Perancis di Beirut, dan kemudian meraih suaka di Perancis di mana ia hidup dalam pengasingan selama 15 tahun, dari 1990 sampai 2005.

Ia kembali ke Lebanon pada 7 Mei 2005, sebelas hari setelah penarikan diri pasukan Suriah dari negara tersebut.

Pada 2006, sebagai kepala Gerakan Patriotik Bebas, ia menandatangani Memorandum Pemahaman dengan Hezbollah, memulai aliansi besar yang berlangsung sejak itu.

Disamping sejarah berdarah dengan rezim Hafez al-Assad, ayah Bashar al-Assad, Aoun mengunjungi Suriah pada 2009.

Aoun lalu terpilih menjadi Anggota Parlemen dimana ia mengepalai Gerakan Patriotik Bebas dan koalisi parlementer, yang disebut Blok Reformasi dan Perubahan.

Blok ini memiliki 27 perwakilan yang menjadikannya blok terbesar kedua dalam pemerintahan Lebanon.

Ia lalu maju menjadi kandidat pada pemilihan presiden dan terpilih jadi Presiden Lebanon meneruskan Michel Suleiman.

https://www.kompas.com/global/read/2021/09/25/201129170/profil-michel-aoun-presiden-lebanon

Terkini Lainnya

Putri Remajanya Marah, Ayah Ini Berlutut Minta Maaf Tak Mampu Belikan iPhone

Putri Remajanya Marah, Ayah Ini Berlutut Minta Maaf Tak Mampu Belikan iPhone

Global
Rangkuman Hari Ke-820 Serangan Rusia ke Ukraina: Putin Izinkan Penyitaan Aset AS | Polandia dan Yunani Serukan UE Ciptakan Perisai Pertahanan Udara

Rangkuman Hari Ke-820 Serangan Rusia ke Ukraina: Putin Izinkan Penyitaan Aset AS | Polandia dan Yunani Serukan UE Ciptakan Perisai Pertahanan Udara

Global
Saat Ratusan Ribu Orang Antar Presiden Iran Ebrahim Raisi ke Tempat Peristirahatan Terakhirnya...

Saat Ratusan Ribu Orang Antar Presiden Iran Ebrahim Raisi ke Tempat Peristirahatan Terakhirnya...

Global
Arab Saudi Setop Keluarkan Izin Umrah untuk Berlaku Sebulan

Arab Saudi Setop Keluarkan Izin Umrah untuk Berlaku Sebulan

Global
Kerusuhan dan Kekerasan Terjadi di Kaledonia Baru, Apa yang Terjadi?

Kerusuhan dan Kekerasan Terjadi di Kaledonia Baru, Apa yang Terjadi?

Global
[POPULER GLOBAL] 20 Penumpang Singapore Airlines di ICU | Israel Kian Dikucilkan

[POPULER GLOBAL] 20 Penumpang Singapore Airlines di ICU | Israel Kian Dikucilkan

Global
 Pertama Kali, Korea Utara Tampilkan Foto Kim Jong Un Beserta Ayah dan Kakeknya

Pertama Kali, Korea Utara Tampilkan Foto Kim Jong Un Beserta Ayah dan Kakeknya

Global
Penumpang Singapore Airlines Dirawat Intensif, 22 Cedera Tulang Belakang, 6 Cedera Tengkorak

Penumpang Singapore Airlines Dirawat Intensif, 22 Cedera Tulang Belakang, 6 Cedera Tengkorak

Global
Krisis Kemanusiaan Gaza Kian Memburuk, Operasi Kemanusiaan Hampir Gagal

Krisis Kemanusiaan Gaza Kian Memburuk, Operasi Kemanusiaan Hampir Gagal

Global
Nikki Haley, Saingan Paling Keras Trump Berbalik Arah Dukung Trump

Nikki Haley, Saingan Paling Keras Trump Berbalik Arah Dukung Trump

Global
Rusia Serang Kharkiv, Ukraina Evakuasi 10.980 Orang

Rusia Serang Kharkiv, Ukraina Evakuasi 10.980 Orang

Global
Menerka Masa Depan Politik Iran Setelah Kematian Presiden Raisi

Menerka Masa Depan Politik Iran Setelah Kematian Presiden Raisi

Global
Ongkos Perang Ukraina Mulai Bebani Negara Barat

Ongkos Perang Ukraina Mulai Bebani Negara Barat

Global
Israel Mulai Dikucilkan Negara-negara Eropa, Bisakah Perang Segera Berakhir?

Israel Mulai Dikucilkan Negara-negara Eropa, Bisakah Perang Segera Berakhir?

Global
Rangkuman Hari Ke-819 Serangan Rusia ke Ukraina: Pemulangan 6 Anak | Perebutan Desa Klischiivka

Rangkuman Hari Ke-819 Serangan Rusia ke Ukraina: Pemulangan 6 Anak | Perebutan Desa Klischiivka

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke