Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

7 Cara Bersihkan Wadah Bekal Plastik agar Tidak Bau dan Bersih Kembali

Kompas.com - 30/04/2023, 12:06 WIB
Krisda Tiofani,
Yuharrani Aisyah

Tim Redaksi

6. Simpan di tempat kering

Langsung simpan wadah bekal di tempat yang kering agar tetap bersih. Jika ingin digunakan, kamu bisa langsung memakainya tanpa mengisi tempat makan dengan kertas bekas.

7. Cuci lagi

Wadah bekal plastik yang sengaja disimpan lama, sebaiknya dibersihkan kembali sebelum digunakan.

Hal ini untuk menghindari bau apek yang mungkin tercium saat disimpan lama. Cukup bilas dengan air dan sabun pencuci piring setiap akan dipakai lagi.

Baca juga:

Majalah "Saji Edisi 468" (2020) terbitan Gramedia Pustaka Utama tersedia online di Gramedia.com.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com