Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Resep Kue Keranjang Goreng, Camilan Praktis untuk Imlek

KOMPAS.com - Kue keranjang ialah salah satu makanan yang ramai dijumpai saat perayaan Imlek. Kudapan ini berwarna coklat dan punya tekstur kenyal.

Saat Imlek, kue keranjang akan disajikan sebagai santapan sembari kumpul keluarga.  Selain disantap langsung, kue keranjang juga bisa diolah bersama bahan-bahan sederhana.

Kali ini coba kreasikan kue keranjang bersama talas dan ubi  untuk membuat kue keranjang goreng.

Cara mengolah kue keranjang untuk Imlek selengkapnya bisa dilihat dalam buku "1000 Resep Chinese Food" karya Mary Winata (2011) terbitan PT Gramedia Pustaka Utama.

  • Cerita Penjual Kue Keranjang di Glodok, Omzet Belum Stabil
  • 15 Makanan Khas Imlek Beserta Maknanya, Ada Kue Keranjang dan Mie Panjang Umur

Buku "1000 Resep Chinese Food" karya Mary Winata (2011) terbitan PT Gramedia Pustaka Utama bisa dibeli secara daring di Gramedia.com

https://www.kompas.com/food/read/2024/01/18/113100075/resep-kue-keranjang-goreng-camilan-praktis-untuk-imlek

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke