Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

H-1, Cek Cara Membuat Akun SSCASN dan Daftar Sekolah Kedinasan 2024

Kompas.com - 14/05/2024, 07:28 WIB
Sandra Desi Caesaria,
Mahar Prastiwi

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Semua sekolah kedinasan dibuka serentak mulai 15 Mei 2024. Untuk itu, para pendaftar wajib membuat akun SSCASN.

Akun SSCASN ini digunakan para pendaftar khusus lulusan SMA dan SMK sederajat untuk memilih sekolah kedinasan secara terpadu.

Caranya cukup mudah. Pendaftar hanya mempersiapkan data diri dan berkas yang telah diumumkan di masing-masing sekolah kedinasan melalui laman SSCASN di alamat https://sscasn.bkn.go.id untuk selanjutnya login laman dikdin.bkn.go.id.

Baca juga: Cek Syarat Batas Usia Daftar STIN 2024, Lulus Jadi CPNS atau Polisi

Perlu diketahui, ada delapan sekolah kedinasan yang dinaungi kementerian dan lembaga. Semua lulusan sekolah kedinasan akan langsung menjadi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS). Bahkan selama menempuh pendidikan, bisa gratis kuliah sampai lulus.

Dokumen persyaratan daftar sekolah kedinasan 2024

1. Kartu Keluarga

2. Kartu Tanda Penduduk (KTP)

3. Ijazah

4. Rapor SMA/Sederajat

5. Pas foto

6. Dokumen lain sesuai dengan ketentuan instansi yang akan dilamar

Cara buat akun SSCASN dan daftar sekolah kedinasan 2024

Pelamar harus masuk ke portal SSCASN
https://sscasn.bkn.go.id untuk membuat akun.

Jika sudah, pelamar pilih menu Sekolah Kedinasan untuk masuk ke portal Sekolah Kedinasan, membuat akun dan mencetak Kartu Informasi Akun dialamat https://dikdin.bkn.go.id. Berikut rinciannya:

A. Membuat akun SSCASN

1. Kunjungi laman https://sscasn.bkn.go.id lalu klik "daftar" atau "register", masukan Nomor Induk Kependudukan (NIK), nomor Kartu Keluarga.

Apabila pelamar tidak bisa mendaftar terkait data NIK dan Nomor Kartu Keluarga,
silahkan hubungi Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil sesuai dengan KTP pelamar
bukan ke instansi atau Badan Kepegawaian Negara (BKN) selaku Panitia Seleksi Nasional (Panselnas).

Halaman Berikutnya
Halaman:


Terkini Lainnya

Mendikbud Minta PTN Kembalikan Kelebihan Bayar UKT Mahasiswa

Mendikbud Minta PTN Kembalikan Kelebihan Bayar UKT Mahasiswa

Edu
Gelar 'Mini Workshop', Pulpenmas Institute Ajak Sekolah Mulai Perhatikan 'Customer Experience'

Gelar "Mini Workshop", Pulpenmas Institute Ajak Sekolah Mulai Perhatikan "Customer Experience"

Edu
Seluruh Lulusan Kelas 2024 Sinarmas World Academy Diterima di Universitas Top Dunia

Seluruh Lulusan Kelas 2024 Sinarmas World Academy Diterima di Universitas Top Dunia

Edu
7 Program Prioritas Kemenag bagi Guru dan Tendik 2024, Salah Satunya Insentif

7 Program Prioritas Kemenag bagi Guru dan Tendik 2024, Salah Satunya Insentif

Edu
11 SMA dengan Nilai UTBK Tertinggi di Tangsel, Referensi PPDB 2024

11 SMA dengan Nilai UTBK Tertinggi di Tangsel, Referensi PPDB 2024

Edu
UKT Batal Naik, Mendikbud Minta PTN Rangkul Mahasiswa yang Mengundurkan Diri

UKT Batal Naik, Mendikbud Minta PTN Rangkul Mahasiswa yang Mengundurkan Diri

Edu
PPDB Jabar 2024: Cek Dokumen yang Dibutuhkan dan Kuota Semua Jalur

PPDB Jabar 2024: Cek Dokumen yang Dibutuhkan dan Kuota Semua Jalur

Edu
Gelar Dialog di Universiti Sains Malaysia, JIC Ajak Mahasiswa Terlibat Misi Perdamaian Global

Gelar Dialog di Universiti Sains Malaysia, JIC Ajak Mahasiswa Terlibat Misi Perdamaian Global

Edu
Kisah Nikita, Sempat Alami Diskriminasi karena Disabilitas, Kini Lulus dari UGM

Kisah Nikita, Sempat Alami Diskriminasi karena Disabilitas, Kini Lulus dari UGM

Edu
20 SMA Terbaik di DKI Jakarta, Referensi Daftar PPDB 2024

20 SMA Terbaik di DKI Jakarta, Referensi Daftar PPDB 2024

Edu
Selain Batalkan Kenaikan UKT, Kemendikbud Juga Minta PTN Lakukan Ini

Selain Batalkan Kenaikan UKT, Kemendikbud Juga Minta PTN Lakukan Ini

Edu
LPDP Tahap 2 Dibuka Juni, Ini Perbedaan LPDP Reguler dan LPDP PTUD

LPDP Tahap 2 Dibuka Juni, Ini Perbedaan LPDP Reguler dan LPDP PTUD

Edu
BEM SI Minta Kemendikbud Revisi Permendikbud Nomor 2 Tahun 2024 soal UKT

BEM SI Minta Kemendikbud Revisi Permendikbud Nomor 2 Tahun 2024 soal UKT

Edu
Lebih dari Sekadar Akademik, Sekolah Pribadi Depok Bentuk Karakter dan Masa Depan Siswa

Lebih dari Sekadar Akademik, Sekolah Pribadi Depok Bentuk Karakter dan Masa Depan Siswa

Edu
Syarat Ikut PPDB Jakarta 2024 Jenjang SMK, Berikut Cara Daftarnya

Syarat Ikut PPDB Jakarta 2024 Jenjang SMK, Berikut Cara Daftarnya

Edu
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com