Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

8 PTN Terbaik di Jawa Tengah, Referensi Siswa Daftar SNBP-SNBT 2023

Kompas.com - 14/01/2023, 11:07 WIB
Sandra Desi Caesaria,
Albertus Adit

Tim Redaksi

Untidar beralamat di Jalan Kapten Suparman 39 Potrobangsan, Magelang Utara, Jawa Tengah. Untidar saat ini memiliki lima fakultas, yakni:

  • Fakultas Teknik
  • Fakultas Pertanian
  • Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
  • Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
  • Fakultas Ekonomi

5. Institut Seni Indonesia (ISI) Surakarta

ISI Surakarta beralamat di Jalan Ki Hajar Dewantara No.19, Jebres, Kec. Jebres, Kota Surakarta, Jawa Tengah dan PTN ini memiliki dua fakultas terbaiknya yaitu Fakultas Seni Pertunjukan dan Fakultas Seni Rupa dan Desain.

6. UIN Raden Mas Said Surakarta

UIN Raden Mas Said Surakarta beralamat di Jl. Pandawa, Dusun IV, Pucangan, Kartasura, Kabupaten Sukoharjo, punya 5 fakultas yakni:

  • Fakultas Ushuluddin dan Dakwah
  • Fakultas Syariah
  • Fakultas Ilmu Tarbiyah
  • Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam
  • Fakultas Adab dan Bahasa

Baca juga: Ada 4 Jalur Masuk UGM, Calon Mahasiswa Harus Tahu

7. UIN Walisongo

UIN Walisongo terletak di Jalan Walisongo No.3-5, Tambakaji, Ngaliyan, Kota Semarang. UIN Walisongo punya beberapa fakultas antara lain:

  • FDK UIN Walisongo
  • Fakultas Dakwah dan Komunikasi UIN Walisongo
  • FSH UIN Walisongo
  • Fakultas Syariah dan Hukum UIN Walisongo
  • FITK UIN Walisongo
  • Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan UIN Walisongo
  • FUHUM UIN Walisongo
  • FEBI UIN Walisongo
  • FISIP UIN Walisongo
  • FPK UIN Walisongo
  • FST UIN Walisongo

8. Universitas Islam Negeri (UIN) Profesor Kiai Haji Saifuddin Zuhri

PTN ini terletak di jalan A. Yani No.40A, Purwanegara, Purwokerto Utara, Kabupaten Banyumas. Kampus ini memiliki beberapa fakultas. Antara lain:

  • Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan
  • Fakultas Dakwah dan Komunikasi
  • Fakultas Syariah
  • Fakultas Ushuluddin, Adab, dan Humaniora
  • Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam

Baca juga: Apa Itu Siswa Eligible di SNBP 2023? Ini Kriterianya

Itulah 8 PTN favorit di wilayah Jawa Tengah yang bisa dijadikan referensi siswa saat memilih PTN tahun 2023.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com