Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Intip 5 Universitas Islam Paling Bergengsi di Dunia

Kompas.com - 04/09/2022, 12:04 WIB
Mahar Prastiwi,
Dian Ihsan

Tim Redaksi

Selain unggul dalam program studi keagamaan, kampus ini juga unggul dalam bidang finance.

Baca juga: 10 Sekolah Terbaik di Jabar dan Jateng Berdasarkan Nilai UTBK 2022

4. Universitas Al Qarawiyyin (Maroko)

Universitas Al Qarawiyyin merupakan universitas tertua dunia yang berdiri sejak tahun 850 M di kota Fez, Maroko.

Universitas ini memiliki perpustakaan bersejarah yang masih dibuka untuk umum hingga saat ini dan di dalamnya terdapat ribuan manuskrip dan buku sejarah tentang berbagai subyek.

Banyak tokoh hebat dari universitas Islam tertua di dunia ini. Diantaranya seperti Ibnu Khaldun dan Paus Silverster II.

5. International Islamic University Islamabad (Pakistan)

International Islamic University Islamabad merupakan universitas terbesar di Pakistan.

Universtas ini berdiri sejak tahun 1980 dan saat ini berada di peringkat 4.173 di dunia berdasarkan UniRank.

Saat ini jumlah mahasiswa di kampus tersebut telah mencapai sekitar 30.000 mahasiswa dari seluruh dunia.

Baca juga: Mengenal SMA Pradita Dirgantara, Sekolah Terbaik Ke-3 di Indonesia

Demikian 5 universitas Islam paling bergengsi di dunia. Jika ingin melanjutkan pendidikan di Universitas Islam bergengsi ini, kamu perlu mempersiapkan segala sesuatunya mulai dari sekarang.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com