Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

LTMPT Sesuaikan Jam Ujian UTBK SBMPTN 2022, Cek Jadwal Terbaru

Kompas.com - 10/05/2022, 11:00 WIB
Sandra Desi Caesaria,
Ayunda Pininta Kasih

Tim Redaksi

Alokasi waktu pengerjaan ujian

1. Kelompok Ujian Sains dan Teknologi (Saintek)

  • Alokasi waktu pengerjaan: 195 menit.

2. Kelompok Ujian Sosial dan Humaniora (Soshum)

  • Alokasi waktu pengerjaan: 195 menit.

3. Kelompok Ujian Campuran (Saintek dan Soshum)

  • Alokasi waktu pengerjaan: 285 menit.

Materi ujian

1. Kelompok Saintek

Materi ujian Tes Potensi Skolastik (TPS), Bahasa Inggris, dan Tes Kompetensi Akademik (TKA) Saintek (Matematika, Fisika, Kimia, dan Biologi).

2. Kelompok soshum

Materi ujian TPS, Bahasa Inggris, dan TKA Soshum (Geografi, Sejarah, Sosiologi, dan Ekonomi).

3. Kelompok campuran

Materi ujian TPS, Bahasa Inggris, TKA Saintek, dan TKA Soshum. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com