Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cek Fakta Sepekan: Hoaks SPBU Dibakar Massa hingga Giveaway Raffi Ahmad

Kompas.com - 12/09/2022, 13:15 WIB
Tim Cek Fakta

Penulis

Melalui laman resminya, Kantor Imigrasi Malaysia juga menginformasikan untuk waspada terhadap akun media sosial palsu mengatasnamakan lembaga tersebut.

Lihat penelusuran selanjutnya di sini.

Putri Candrawathi masih hidup

Tersangka kasus pembunuhan Brigadir Nofriansyah Josua Hutabarat (Brigadir J), Putri Candrawathi, diklaim telah meninggal akibat bunuh diri.

Klaim mencatut istri mantan Kadiv Propam Mabes Polri Ferdy Sambo itu itu beredar melalui sebuah video di media sosial.

Namun, informasi yang disampaikan dalam video tidak mendukung klaim tersebut. Hanya ada rekonstruksi ulang kasus pembunuhan Brigadir J serta pernyataan Ketua Komnas Perempuan Andy Yentriyani.

Andy mengungkapkan bahwa berdasarkan pengakuan Putri Candrawathi, ia sempat ingin bunuh diri. Namun faktanya, tersangka masih hidup hingga kini.

Foto yang digunakan pada thumbnail pun merupakan foto aksi teror pelaku bom bunuh diri di Makassar pada 28 Maret 2021.

Baca fakta selengkapnya di sini.

Hoaks kombinasi makanan yang menyebabkan kematian

Beredar daftar makanan yang disebut dapat mengakibatkan kematian jika dikonsumsi secara bersamaan.

Kombinasi makanan tersebut, yakni kepiting dan teh, bayam dan kedelai, mie instan dan cokelat, daging dan semangka, serta udang dan jus jeruk.

Rupanya itu merupakan narasi hoaks berulang yang telah beredar sejak 2021.

dokter spesialis gizi klinik dari Mochtar Riady Comprehensive Cancer Center (MRCCC) Siloam Hospital, dr Inge Permadhi mengatakan, informasi yang beredar di media sosial tersebut tidak benar.

Menurutnya, hanya makanan yang diberi racun yang dapat menyebabkan kematian.

"Enggak benar, enggak ada, lah, makanan yang kalau dicampurkan terus menyebabkan kelainan bahkan kematian. Paling menyebabkan kegemukan kalau banyak mengonsumsi makanan, enggak adalah kayak gitu-gitu untuk makanan," kata dia.

Simak fakta selanjutnya di sini.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Menilik Pelarangan TikTok di Sejumlah Negara, dari Asia sampai Eropa

Menilik Pelarangan TikTok di Sejumlah Negara, dari Asia sampai Eropa

Hoaks atau Fakta
INFOGRAFIK: Benarkah Pinocchio Dibuat dari Kulit dan Rambut Budak?

INFOGRAFIK: Benarkah Pinocchio Dibuat dari Kulit dan Rambut Budak?

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] Sandra Dewi dan Harvey Moeis Divonis Hukuman Mati

[HOAKS] Sandra Dewi dan Harvey Moeis Divonis Hukuman Mati

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] Harimau Mati Tertabrak Kendaraan di Tol Pekanbaru-Dumai

[HOAKS] Harimau Mati Tertabrak Kendaraan di Tol Pekanbaru-Dumai

Hoaks atau Fakta
[VIDEO] Beredar Hoaks Guinea Didiskualifikasi dari Olimpiade

[VIDEO] Beredar Hoaks Guinea Didiskualifikasi dari Olimpiade

Hoaks atau Fakta
INFOGRAFIK: Manipulasi Foto Roosevelt Memburu Triceratops Terakhir

INFOGRAFIK: Manipulasi Foto Roosevelt Memburu Triceratops Terakhir

Hoaks atau Fakta
Kompilasi Konten Politik yang Dibuat dengan AI Generatif

Kompilasi Konten Politik yang Dibuat dengan AI Generatif

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] Mantan PM Jepang Dibunuh karena Tidak Patuh pada WEF

[HOAKS] Mantan PM Jepang Dibunuh karena Tidak Patuh pada WEF

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] Prabowo-Gibran Batal Dilantik oleh MPR

[HOAKS] Prabowo-Gibran Batal Dilantik oleh MPR

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] Foto Ular Raksasa di Carolina Selatan

[HOAKS] Foto Ular Raksasa di Carolina Selatan

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] Warga Rafah Bikin Video Rekayasa Serangan Israel

[HOAKS] Warga Rafah Bikin Video Rekayasa Serangan Israel

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] Presiden FIFA Minta Laga Indonesia Vs Guinea Diulang

[HOAKS] Presiden FIFA Minta Laga Indonesia Vs Guinea Diulang

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] Undian Berhadiah 30 Motor dalam Rangka Ulang Tahun

[HOAKS] Undian Berhadiah 30 Motor dalam Rangka Ulang Tahun

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] Video Wawancara Raffi Ahmad soal Situs Judi

[HOAKS] Video Wawancara Raffi Ahmad soal Situs Judi

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] Video Ustaz Solmed Promosikan Situs Judi

[HOAKS] Video Ustaz Solmed Promosikan Situs Judi

Hoaks atau Fakta
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com