Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Alasan Antrean Isi BBM Motor dan Mobil Dipisah, Bolehkah Pindah kalau Sepi?

Kompas.com - 13/10/2023, 08:30 WIB
Erwina Rachmi Puspapertiwi,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Unggahan foto pemisahan antrean kendaraan roda dua dan roda empat saat hendak mengisi bahan bakar minyak (BBM) di Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) ramai di media sosial, TikTok.

Salah satu yang mengunggah terkait pemisahan antrean tersebut yakni akun TikTok @rincha***, Sabtu (7/10/2023).

Pengunggah membagikan video antrean isi BBM di sebuah SPBU. Dia menyoroti antrean motor yang panjang padahal tempat antrean mobil sudah kosong.

"Ini alasan gw jarang beli Pertam*na. Padahal, disana kosong apa bedanya si motor ama mobil, kita sama sama customer," tulisnya.

Baca juga: Mengenal BBM Baru, Pertamax Green RON 95 dan Harganya...

Unggahan tersebut lantas mendapatkan beragam komentar dari warganet lainnya.

Ada yang mengeluhkan hal sama tapi ada juga yang menyebutkan alasan pemisahan antrean.

"Alasan kenapa pilih kerang kuning, karena malas antri lama2...," tulis @iam.***.

"Ibarat nya 4 motor sudah selesa isi bensin, blom tentu 1 mobil selesai isi, simpel nya gtu aja sih," balas akun @p_i_t_o***.

"Kalo digabung yang ad itu mobil gak ngisi",di serobot motor mulu," kata akun @chiko***.

Hingga Jumat (13/10/2023) pagi, video tersebut telah tayang sebanyak 739.400 kali, disukai 9.563 kali, dan mendapat 1.189 komentar.

Baca juga: Pertalite Akan Diganti Pertamax Green 92 mulai 2024, BBM Apa Itu?

Lalu, apa alasan Pertamina memisah antrean pengisian BBM motor dan mobil?


Baca juga: Viral, Video SPBU di Buton Utara Diduga Jual Pertamax Ternyata Berisi Pertalite, Ini Kata Pertamina

Penjelasan Pertamina soal alasan pemisahan antrean

Jalur isi bensin motor dan mobil di SPBU digabung.Dok. Pertamina Jalur isi bensin motor dan mobil di SPBU digabung.
Corporate Secretary Pertamina Patra Niaga Irto Ginting menjelaskan alasan jalur pengisian BBM motor dan mobil di SPBU terpisah.

"Secara umum, antrean dipisah antara roda 2 (motor) dan roda 4 (mobil) agar (alur pengisian) lebih lancar," ujarnya kepada Kompas.com, Kamis (12/10/2023).

Menurut Irto, SPBU Pertamina biasanya menyediakan dua jalur pengisian BBM yang terpisah, yakni untuk motor maupun mobil. 

Ini berlaku untuk pengisian bahan bakar jenis BBM Umum (JBU) atau nonsubsidi. Contohnya, Pertamax, Pertamax Turbo, dan Dexlite.

Halaman:

Terkini Lainnya

Jadi Faktor Penentu Kekalahan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23, Apa Itu VAR?

Jadi Faktor Penentu Kekalahan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23, Apa Itu VAR?

Tren
Kapan Waktu Terbaik Olahraga untuk Menurunkan Berat Badan?

Kapan Waktu Terbaik Olahraga untuk Menurunkan Berat Badan?

Tren
BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat dan Angin Kencang pada 30 April hingga 1 Mei 2024

BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat dan Angin Kencang pada 30 April hingga 1 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN] Manfaat Air Kelapa Muda Vs Kelapa Tua | Cara Perpanjang STNK jika Pemilik Asli Kendaraan Meninggal Dunia

[POPULER TREN] Manfaat Air Kelapa Muda Vs Kelapa Tua | Cara Perpanjang STNK jika Pemilik Asli Kendaraan Meninggal Dunia

Tren
NASA Perbaiki Chip Pesawat Antariksa Voyager 1, Berjarak 24 Miliar Kilometer dari Bumi

NASA Perbaiki Chip Pesawat Antariksa Voyager 1, Berjarak 24 Miliar Kilometer dari Bumi

Tren
Profil Brigjen Aulia Dwi Nasrullah, Disebut-sebut Jenderal Bintang 1 Termuda, Usia 46 Tahun

Profil Brigjen Aulia Dwi Nasrullah, Disebut-sebut Jenderal Bintang 1 Termuda, Usia 46 Tahun

Tren
Jokowi Teken UU DKJ, Kapan Status Jakarta sebagai Ibu Kota Berakhir?

Jokowi Teken UU DKJ, Kapan Status Jakarta sebagai Ibu Kota Berakhir?

Tren
Ini Daftar Gaji PPS, PPK, KPPS, dan Pantarlih Pilkada 2024

Ini Daftar Gaji PPS, PPK, KPPS, dan Pantarlih Pilkada 2024

Tren
Pengakuan Ibu yang Paksa Minta Sedekah, 14 Tahun di Jalanan dan Punya 5 Anak

Pengakuan Ibu yang Paksa Minta Sedekah, 14 Tahun di Jalanan dan Punya 5 Anak

Tren
Jadi Tersangka Korupsi, Ini Alasan Pendiri Sriwijaya Air Belum Ditahan

Jadi Tersangka Korupsi, Ini Alasan Pendiri Sriwijaya Air Belum Ditahan

Tren
Daftar Lokasi Nobar Indonesia Vs Uzbekistan Piala Asia U23 2024

Daftar Lokasi Nobar Indonesia Vs Uzbekistan Piala Asia U23 2024

Tren
Bolehkah Penderita Diabetes Minum Air Tebu? Ini Kata Ahli Gizi UGM

Bolehkah Penderita Diabetes Minum Air Tebu? Ini Kata Ahli Gizi UGM

Tren
Bandara di Jepang Catat Nol Kasus Kehilangan Bagasi Selama 30 Tahun, Terbaik di Dunia

Bandara di Jepang Catat Nol Kasus Kehilangan Bagasi Selama 30 Tahun, Terbaik di Dunia

Tren
La Nina Berpotensi Tingkatkan Curah Hujan di Indonesia, Kapan Terjadi?

La Nina Berpotensi Tingkatkan Curah Hujan di Indonesia, Kapan Terjadi?

Tren
Kasus yang Bikin Bea Cukai Disorot: Sepatu Impor hingga Alat Bantu SLB

Kasus yang Bikin Bea Cukai Disorot: Sepatu Impor hingga Alat Bantu SLB

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com