Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Waspada, Kenali 7 Ciri Kucing Peliharaan Merasa Kesepian Berikut Ini

Kompas.com - 06/07/2023, 14:15 WIB
Muhammad Zaenuddin

Penulis

KOMPAS.com - Kucing pada dasarnya sangat teritorial, dan mereka melihat rumah maupun majikannya sebagai bagian dari wilayahnya.

Kucing bukan hewan berkelompok seperti anjing, namun kucing rumahan memang membutuhkan kasih sayang dan bermain dengan manusia atau hewan lain agar bahagia.

Kucing membutuhkan kehidupan sosial, mereka perlu bertemu atau berinteraksi dengan orang lain maupun hewan lain.

Kucing dapat menunjukkan tanda-tanda kesepian dan stres saat terpisah dari pemiliknya atau ditinggal sendirian dalam jangka waktu yang lama.

Baca juga: 9 Ciri Kucing Peliharaan Anda Merasa Bahagia, Apa Saja?


Berikut sejumlah ciri yang mengindikasikan kucing peliharaan Anda sedang merasa kesepian:

1. Terlalu sering tidur

Dilansir laman Phoenix Veterinary Center, kucing adalah makhluk nokturnal, wajar bagi mereka untuk tidur di siang hari.

Namun, jika mereka tidur lebih banyak dari biasanya, itu bisa menjadi tanda kucing merasa kesepian atau depresi.

2. Pipis sembarangan

Kencing di luar kotak pasir bisa menjadi masalah kesehatan atau perilaku. Jika kucing tidak mengalami masalah medis mungkin mereka sedang stres.

Kucing bisa menjadi stres karena berbagai alasan, termasuk kesepian dan kebosanan.

Baca juga: 5 Rekomendasi Ras Kucing Berbulu Panjang yang Cocok untuk Dipelihara

3. Perilaku merusak

ilustrasi tanda kucing merasa kesepian.Freepik ilustrasi tanda kucing merasa kesepian.

Kucing yang tidak memiliki teman bermain mungkin menggunakan perilaku destruktif sebagai cara untuk mengeluarkan energi yang terpendam.

Kucing Anda bisa saja mengotori atau merusak perabotan Anda saat ditinggal sendirian untuk waktu yang lama.

4. Lebih sering mengeong

Mengeong yang berlebihan bisa menjadi tanda kucing Anda merasa kesepian. Kucing yang kesepian cenderung lebih cerewet saat Anda kembali ke rumah setelah seharian pergi atau di malam hari saat Anda mencoba untuk tidur.

Baca juga: 5 Alasan Mengapa Kucing Memakan Rumput, Apa Saja?

5. Lebih membutuhkan Anda

Dilansir dari Cats.com, kucing termasuk hewan yang sedikit acuh tak acuh, tetapi ada kalanya mereka suka berlari di sekitar kaki atau melompat ke pangkuan Anda.

Selain bagus untuk hubungan Anda dan teman berbulu, ini juga bisa menjadi ciri bahwa kucing merasa kesepian.

Halaman Berikutnya
Halaman:

Terkini Lainnya

Gara-gara Mengantuk, Pendaki Gunung Andong Terpeleset dan Masuk Jurang

Gara-gara Mengantuk, Pendaki Gunung Andong Terpeleset dan Masuk Jurang

Tren
Badai Matahari Mei 2024 Jadi yang Terkuat dalam 20 Tahun Terakhir, Apa Saja Dampaknya?

Badai Matahari Mei 2024 Jadi yang Terkuat dalam 20 Tahun Terakhir, Apa Saja Dampaknya?

Tren
5 Temuan Polisi soal Kondisi Bus yang Kecelakaan di Subang, Bekas AKDP hingga Rangka Berubah

5 Temuan Polisi soal Kondisi Bus yang Kecelakaan di Subang, Bekas AKDP hingga Rangka Berubah

Tren
Nilai Tes Online Rekrutmen BUMN Tiba-tiba Turun di Bawah Standar, Ini Kronologinya

Nilai Tes Online Rekrutmen BUMN Tiba-tiba Turun di Bawah Standar, Ini Kronologinya

Tren
Pakai Cobek dan Ulekan Batu Disebut Picu Batu Ginjal, Ini Faktanya

Pakai Cobek dan Ulekan Batu Disebut Picu Batu Ginjal, Ini Faktanya

Tren
7 Pilihan Ikan Tinggi Zat Besi, Hindari Kurang Darah pada Remaja Putri

7 Pilihan Ikan Tinggi Zat Besi, Hindari Kurang Darah pada Remaja Putri

Tren
Pendaftaran CPNS 2024: Link SSCASN, Jadwal, dan Formasinya

Pendaftaran CPNS 2024: Link SSCASN, Jadwal, dan Formasinya

Tren
6 Tanda Tubuh Terlalu Banyak Konsumsi Garam

6 Tanda Tubuh Terlalu Banyak Konsumsi Garam

Tren
BMKG Sebut Badai Matahari Ganggu Jaringan Starlink Milik Elon Musk

BMKG Sebut Badai Matahari Ganggu Jaringan Starlink Milik Elon Musk

Tren
Suhu di Semarang Disebut Lebih Panas dari Biasanya, Ini Penyebabnya Menurut BMKG

Suhu di Semarang Disebut Lebih Panas dari Biasanya, Ini Penyebabnya Menurut BMKG

Tren
Selalu Merasa Lapar Sepanjang Hari? Ketahui 12 Penyebabnya

Selalu Merasa Lapar Sepanjang Hari? Ketahui 12 Penyebabnya

Tren
Prakiraan BMKG: Wilayah yang Berpotensi Dilanda Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 13-14 Mei 2024

Prakiraan BMKG: Wilayah yang Berpotensi Dilanda Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 13-14 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN] UKT dan Uang Pangkal yang Semakin Beratkan Mahasiswa | Kronologi Kecelakaan Bus Subang

[POPULER TREN] UKT dan Uang Pangkal yang Semakin Beratkan Mahasiswa | Kronologi Kecelakaan Bus Subang

Tren
7 Gejala Stroke Ringan yang Sering Diabaikan dan Cara Mencegahnya

7 Gejala Stroke Ringan yang Sering Diabaikan dan Cara Mencegahnya

Tren
Kecelakaan Bus SMK Lingga Kencana, Izin Kendaraan Mati, Pengusaha Harus Dipolisikan

Kecelakaan Bus SMK Lingga Kencana, Izin Kendaraan Mati, Pengusaha Harus Dipolisikan

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com