Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Benarkah Mencium Aroma Tubuh Pasangan Bisa Menurunkan Stres?

Kompas.com - 01/06/2023, 14:30 WIB
Aditya Priyatna Darmawan,
Farid Firdaus

Tim Redaksi

KOMPAS.com – Unggahan gambar soal mencium aroma tubuh pasangan dapat menurunkan stres ramai diperbincangkan di media sosial.

Unggahan itu diposting oleh akun Twitter ini  pada Rabu (31/5/2023).

Dalam unggahan itu, terdapat gambar yang mengungkapkan hasil penelitian bahwa mencium aroma tubuh pasangan dapat menurunkan stres.

Cium aroma tubuh pasangan dapat menurunkan stres, ungkap penelitian,” demikian tulisan dalam gambar tersebut.

Namun, pengunggah menanyakan kepada warganet terkait kebenarannya.

iy kh (iya kah?)” tulis sang pengunggah.

Hingga Kamis (1/6/2023), unggahan itu sudah dilihat lebih dari 607.300 kali dan mendapat 4.104 likes.

Lantas, benarkah mencium aroma tubuh pasangan dapat menurunkan stres?

Baca juga: Benarkah Bernyanyi Saat Berkendara Bisa Kurangi Stres? Ini Kata Psikolog

Penjelasan psikolog

Dosen Psikologi Universitas ‘Aisyiyah Yogyakarta Ratna Yunita Setiyani Subardjo membenarkan bahwa mencium aroma tubuh pasangan dapat menurunkan stres.

“Menurunkan stres sebenarnya dari perasaan aman, nyaman, dan tidak sendiri karena berada di dekat pasangan,” kata Ratna kepada Kompas.com, Kamis (1/6/2023).

Ratna menjelaskan, perasaan tersebut muncul karena pada dasarnya manusia merupakan makhluk sosial yang tidak bisa hidup sendiri.

“Kalaupun ada manusia dia merasa nyaman hidup sendiri itu karena sifat-sifat tertentu dari kepribadiannya,” jelasnya.

Selain sifat tertentu, kecenderungan hidup sendiri bisa dikarenakan masalah kesehatan mental seperti depresi.

Lebih lanjut Ratna mengatakan, setiap orang mempunyai aroma khas dari keringat tubuh.

“Itu sifat alami karena bau keringatnya,” katanya.

Baca juga: Benarkah Merokok Bisa Redakan Stres? Berikut Penjelasannya

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Thailand Dilanda Suhu Panas, Dilaporkan 30 Orang Meninggal Dunia akibat 'Heat Stroke'

Thailand Dilanda Suhu Panas, Dilaporkan 30 Orang Meninggal Dunia akibat "Heat Stroke"

Tren
4 Drama Indonesia vs Korsel, Diwarnai 2 Kartu Merah dan Manuver Ernando Ari

4 Drama Indonesia vs Korsel, Diwarnai 2 Kartu Merah dan Manuver Ernando Ari

Tren
Duduk Perkara Warganet Beli Sepatu Rp 10 Juta, tapi Ditagih Bea Cukai Rp 31 Juta

Duduk Perkara Warganet Beli Sepatu Rp 10 Juta, tapi Ditagih Bea Cukai Rp 31 Juta

Tren
Ramai soal Porter Stasiun Disebut Tidak Dapat Gaji, Ini Penjelasan KAI

Ramai soal Porter Stasiun Disebut Tidak Dapat Gaji, Ini Penjelasan KAI

Tren
Alasan Seseorang Punya Kebiasaan Menunda-nunda, Apa Dampaknya?

Alasan Seseorang Punya Kebiasaan Menunda-nunda, Apa Dampaknya?

Tren
Lari atau Bersepeda, Mana yang Lebih Cepat Menurunkan Berat Badan?

Lari atau Bersepeda, Mana yang Lebih Cepat Menurunkan Berat Badan?

Tren
Manfaat Daun Gatal Papua, Diklaim Ampuh Atasi Pegal dan Lelah

Manfaat Daun Gatal Papua, Diklaim Ampuh Atasi Pegal dan Lelah

Tren
Prakiraan Cuaca BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, Petir, dan Kilat 26-27 April 2024

Prakiraan Cuaca BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, Petir, dan Kilat 26-27 April 2024

Tren
[POPULER TREN] Jalan Kaki untuk Menurunkan Berat Badan | Kenaikan UKT Unsoed

[POPULER TREN] Jalan Kaki untuk Menurunkan Berat Badan | Kenaikan UKT Unsoed

Tren
Profil Shaun Evans, Wasit Indonesia vs Korsel Piala Asia U23 2024

Profil Shaun Evans, Wasit Indonesia vs Korsel Piala Asia U23 2024

Tren
Kenya Diterjang Banjir Bandang, KBRI Pastikan Kondisi WNI Aman

Kenya Diterjang Banjir Bandang, KBRI Pastikan Kondisi WNI Aman

Tren
Jadwal Festival Lampion Waisak Borobudur 2024, Tukar Tiket Mulai Mei

Jadwal Festival Lampion Waisak Borobudur 2024, Tukar Tiket Mulai Mei

Tren
Penelitian Menemukan Bagaimana Kucing Menghasilkan Suara Dengkuran Uniknya

Penelitian Menemukan Bagaimana Kucing Menghasilkan Suara Dengkuran Uniknya

Tren
Daftar Pelatih Timnas Indonesia dari Masa ke Masa, Shin Tae-yong Paling Lama

Daftar Pelatih Timnas Indonesia dari Masa ke Masa, Shin Tae-yong Paling Lama

Tren
Belum Terjual, Mobil Mario Dandy Dilelang mulai Rp 809 Juta, Simak Cara Belinya

Belum Terjual, Mobil Mario Dandy Dilelang mulai Rp 809 Juta, Simak Cara Belinya

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com