Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kerap Tak Dirasakan, Yuk Kenali Hipertiroid, dari Penyebab, Bahaya, hingga Gejalanya

Kompas.com - 20/11/2022, 08:05 WIB
Nur Rohmi Aida,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com – Segala yang berlebihan tidaklah baik, termasuk hormon tubuh yang notabene memiliki peran tersendiri di dalam tubuh.

Salah satu penyakit di mana hormon tubuh berlebihan adalah penyakit hipertiroid.

Penyakit ini diakibatkan oleh adanya produksi hormon tiroid secara berlebihan akibat adanya gangguan pada kelenjar tiroid.

Hormon tiroid sendiri memiliki fungsi untuk metabolisme energi, mengatur suhu tubuh, dan membantu kerja organ vital tubuh seperti jantung, pencernaan, otot, dan sistem saraf.

Baca juga: Aktor Indra Brugman Mengidap Hipertiroid yang Sebabkan Badan Makin Kurus, Penyakit Apakah Itu?

Bahaya hipertiroid

Dikutip dari Kompas.com (29/1/2015), salah satu bahaya hipertiroid adalah masalah kesuburan pada wanita.

Karenanya sangat dianjurkan bagi mereka yang ingin program memiliki momongan, sebaiknya untuk melakukan pemeriksaan tiroid. Apalagi bagi mereka yang memiliki riwayat keguguran berulang dan sulit untuk hamil.

Ini lantaran, dalam 2,3 persen kasus wanita yang memiliki masalah kesuburan ternyata mengalami hipertiroid dibandingkan dengan 1,5 persen populasi umum.

Baca juga: Cara Menurunkan Detak Jantung Tinggi Saat Olahraga


Hipertiroid bisa berdampak pada masalah kesuburan lantaran ketidaknormalan fungsi tiroid akan menyebabkan sulitnya pembuahan, meningkatkan resiko keguguran, dan menurunkan kualitas kehamilan.

Selain masalah kesuburan, hipertiroid juga bisa memicu timbulnya penyakit jantung.

Hal ini lantaran hipertiroid memperbesar resiko aritmia atau ketidaknormalan denyut jantung. Di mana jantung mendapat stimulasi berlebihan dari produksi kelenjar tiroid.

Selain itu, kerja jantung menjadi berlebihan pada mereka yang menderita penyakit ini. Akibatnya, semakin lama berisiko timbulnya kondisi gagal jantung.

Baca juga: Gagal Jantung pada Usia Muda, Apa Penyebabnya dan Bagaimana Mencegahnya?

Gejala hipertiroid

Ilustrasi hipertiroid, penyakit hipertiroid, apa itu hipertiroid, penyebab hipertiroid, gejala hipertiroid, pantangan hipertiroid. Shutterstock/Prostock-studio Ilustrasi hipertiroid, penyakit hipertiroid, apa itu hipertiroid, penyebab hipertiroid, gejala hipertiroid, pantangan hipertiroid.

Hipertiroid kerap kali menunjukkan gejala yang tak disadari.

Beberapa gejala tersebut adalah emosi labil, berat badan yang terus turun, diare, tremor, serta rambut rontok.

Gejala lainnya jantung berdebar-debar serta mata menonjol.

Halaman:

Terkini Lainnya

Jadwal Timnas Indonesia di Semifinal Piala Asia U23: Senin 29 April 2024 Pukul 21.00 WIB

Jadwal Timnas Indonesia di Semifinal Piala Asia U23: Senin 29 April 2024 Pukul 21.00 WIB

Tren
Duduk Perkara Kemenkop-UKM Imbau Warung Madura Tak Buka 24 Jam

Duduk Perkara Kemenkop-UKM Imbau Warung Madura Tak Buka 24 Jam

Tren
Benarkah Pengobatan Gigitan Ular Peliharaan Tak Ditanggung BPJS Kesehatan?

Benarkah Pengobatan Gigitan Ular Peliharaan Tak Ditanggung BPJS Kesehatan?

Tren
Arkeolog Temukan Buah Ceri yang Tersimpan Utuh Dalam Botol Kaca Selama 250 Tahun

Arkeolog Temukan Buah Ceri yang Tersimpan Utuh Dalam Botol Kaca Selama 250 Tahun

Tren
Beroperasi Mulai 1 Mei 2024, KA Lodaya Gunakan Rangkaian Ekonomi New Generation Stainless Steel

Beroperasi Mulai 1 Mei 2024, KA Lodaya Gunakan Rangkaian Ekonomi New Generation Stainless Steel

Tren
Pindah Haluan, Surya Paloh Buka-bukaan Alasan Dukung Prabowo-Gibran

Pindah Haluan, Surya Paloh Buka-bukaan Alasan Dukung Prabowo-Gibran

Tren
3 Skenario Timnas Indonesia U23 Bisa Lolos ke Olimpiade Paris

3 Skenario Timnas Indonesia U23 Bisa Lolos ke Olimpiade Paris

Tren
Hak Angket Masih Disuarakan Usai Putusan MK, Apa Dampaknya untuk Hasil Pilpres?

Hak Angket Masih Disuarakan Usai Putusan MK, Apa Dampaknya untuk Hasil Pilpres?

Tren
Daftar Cagub DKI Jakarta yang Berpotensi Diusung PDI-P, Ada Ahok dan Tri Rismaharini

Daftar Cagub DKI Jakarta yang Berpotensi Diusung PDI-P, Ada Ahok dan Tri Rismaharini

Tren
'Saya Bisa Bawa Kalian ke Final, Jadi Percayalah dan Ikuti Saya... '

"Saya Bisa Bawa Kalian ke Final, Jadi Percayalah dan Ikuti Saya... "

Tren
Thailand Alami Gelombang Panas, Akankah Terjadi di Indonesia?

Thailand Alami Gelombang Panas, Akankah Terjadi di Indonesia?

Tren
Sehari 100 Kali Telepon Pacarnya, Remaja Ini Didiagnosis “Love Brain'

Sehari 100 Kali Telepon Pacarnya, Remaja Ini Didiagnosis “Love Brain"

Tren
Warganet Sebut Ramadhan Tahun 2030 Bisa Terjadi 2 Kali, Ini Kata BRIN

Warganet Sebut Ramadhan Tahun 2030 Bisa Terjadi 2 Kali, Ini Kata BRIN

Tren
Lampung Dicap Tak Aman karena Rawan Begal, Polda: Aman Terkendali

Lampung Dicap Tak Aman karena Rawan Begal, Polda: Aman Terkendali

Tren
Diskon Tiket KAI Khusus 15 Kampus, Bisakah untuk Mahasiswa Aktif?

Diskon Tiket KAI Khusus 15 Kampus, Bisakah untuk Mahasiswa Aktif?

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com