Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Aksi Nekat Pemudik, Jalan Kaki Puluhan Km hingga Menyamar Kernet Truk

Kompas.com - 08/05/2021, 15:37 WIB
Farid Assifa

Editor

KOMPAS.com - Pemerintah mengeluarkan larangan mudik pada 6 hingga 17 Mei 2021. Namun masih banyak upaya warga yang memaksakan mudik.

Mereka yang berusaha mudik mencari akal agar bisa lolos pos penyekatan yang ditempatkan di setiap perbatasan kota/kabupaten.

Berikut 5 aksi nekat pemudik agar bisa pulang kampung di masa larangan mudik.

1. Jalan kaki dari Gombong ke Bandung

Dani bersama istri dan dua anaknya nekat jalan kaki dari Gombong, Jawa Tengah, ke Soreng, Kabupaten Bandung, Jawa Barat. Ia tiba di Ciamis pada Jumat (7/5/2021).

Dani mengaku ia dan keluarganya sudah berjalan kaki selama 6 hari. Mereka beristirahat di pom bensin selama dalam perjalanan.

Baca juga: Pemudik Jalan Kaki dari Gombong ke Bandung, Sempat Berjalan hingga 11 Malam gara-gara Tak Temukan Tempat Istirahat

Keluarga ini mengaku terpaksa mudik dengan berjalan kaki karena tidak memiliki ongkos pulang.

Dani mengaku bekerja di tempat konveksi di Gombong. Namun sekarang ia sudah tidak kerja lagi dan memutuskan pulang ke Bandung.

2. Bersembunyi di bak truk

Muhamad Alfan mengaku ingin mudik ke rumahnya di Jember, Jawa Tengah, karena anaknya sakit. Ia juga mengaku belum setahun ini.

Baca juga: Akal-akalan Pemudik demi Lolos Penyekatan: Naik Truk Sayur dan Ambulans hingga Terobos Pembatas Tol

Demi bisa mudik ke kampung halaman, Alfan menumpangi truk dan bersembunyi di bak. Namun ia terkena razia pemeriksaan oleh petugas Kepolisian Kawasan Gilimanuk, Bali.

3. Naik angkot

Untuk menyamarkan diri sebagai pemudik, dua orang menaiki angkutan kota demi bisa melintasi wilayah perbatasan di Kabupaten Cianjur, Jawa Barat.

Mereka terjaring penyekatan petugas gabungan di rest area Citarum, Haurwangi, yang merupakan wilayah perbatasan Cianjur-Bandung Barat, Kamis.

Baca juga: Kisah Pemudik, Mulai dari Jalan Kaki, Mengumpet di Bak hingga Berdalih Naik Angkot

Keduanya sempat berusaha meyakinkan polisi bahwa mereka bukan pemudik. Namun polisi tidak percaya dan memastikan bahwa mereka adalah pemudik.

"Mungkin sengaja naik angkot biar dikira penumpang biasa. Tapi, dari penampilannya juga sudah kentara itu, mereka pemudik," tutur Perwira Pos Penyekatan Haurwangi AKP Acanana Suryadi.

Mereka akhirnya diminta kembali karena tidak memiliki kelengkapan dokumen.

4. Naik truk sayur

Sejumlah pemudik terkena razia larangan mudik saat mereka kedapatan menumpangi truk sayur. Mereka terkena penyekatan di Kilometer 31 Tol Cikarang arah Cikampek.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Berapa Gaji Komite BP Tapera? Ada Menteri Basuki dan Sri Mulyani

Berapa Gaji Komite BP Tapera? Ada Menteri Basuki dan Sri Mulyani

Tren
Daftar Orang Terkaya Indonesia Versi Forbes dan Bloomberg Akhir Mei 2024

Daftar Orang Terkaya Indonesia Versi Forbes dan Bloomberg Akhir Mei 2024

Tren
Cara Download Aplikasi JMO (Jamsostek Mobile), Bayar Iuran BPJS Ketenagakerjaan Jadi Lebih Mudah

Cara Download Aplikasi JMO (Jamsostek Mobile), Bayar Iuran BPJS Ketenagakerjaan Jadi Lebih Mudah

Tren
Syarat Kredit Rumah Pakai Tapera dan Kelompok Prioritas Penerimanya

Syarat Kredit Rumah Pakai Tapera dan Kelompok Prioritas Penerimanya

Tren
Biar Ibadah Haji Lancar, Ini 4 Hal yang Wajib Dipersiapkan Jemaah

Biar Ibadah Haji Lancar, Ini 4 Hal yang Wajib Dipersiapkan Jemaah

BrandzView
Israel Klaim Kuasai Koridor Philadelphia, Berisi Terowongan untuk Memasok Senjata ke Hamas

Israel Klaim Kuasai Koridor Philadelphia, Berisi Terowongan untuk Memasok Senjata ke Hamas

Tren
KCIC Luncurkan Frequent Whoosher Card untuk Penumpang Kereta Cepat, Tiket Bisa Lebih Murah

KCIC Luncurkan Frequent Whoosher Card untuk Penumpang Kereta Cepat, Tiket Bisa Lebih Murah

Tren
Intip Kehidupan Mahasiswa Indonesia di UIM Madinah, Beasiswa '1.000 Persen' dan Umrah Tiap Saat

Intip Kehidupan Mahasiswa Indonesia di UIM Madinah, Beasiswa "1.000 Persen" dan Umrah Tiap Saat

Tren
Mengenal Penyakit Multiple Sclerosis, Berikut Gejala dan Penyebabnya

Mengenal Penyakit Multiple Sclerosis, Berikut Gejala dan Penyebabnya

Tren
Kenali Perbedaan SIM C, SIM C1, dan SIM C2

Kenali Perbedaan SIM C, SIM C1, dan SIM C2

Tren
Apakah Dana Tapera Bisa Dicairkan? Ini Mekanisme dan Syaratnya

Apakah Dana Tapera Bisa Dicairkan? Ini Mekanisme dan Syaratnya

Tren
SYL Beri Nayunda Nabila Kalung Emas dan Tas Mewah Pakai Uang Kementan

SYL Beri Nayunda Nabila Kalung Emas dan Tas Mewah Pakai Uang Kementan

Tren
Mahasiswa UM Palembang Diduga Plagiat Skripsi Lulusan Unsri, Kok Bisa?

Mahasiswa UM Palembang Diduga Plagiat Skripsi Lulusan Unsri, Kok Bisa?

Tren
Kerugian Negara akibat Korupsi Timah Capai Rp 300 T, Ini Rinciannya

Kerugian Negara akibat Korupsi Timah Capai Rp 300 T, Ini Rinciannya

Tren
10 Jenis Penyakit Autoimun Paling Umum, Salah Satunya Diabetes Tipe 1

10 Jenis Penyakit Autoimun Paling Umum, Salah Satunya Diabetes Tipe 1

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com