Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Viral Unggahan Pendirian Warung Makan Gratis di Klaten yang Buka Setiap Hari, Bagaimana Awal Mulanya?

Kompas.com - 22/10/2020, 15:30 WIB
Dandy Bayu Bramasta,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Sebuah unggahan yang bernarasikan paguyuban di Klaten, Jawa Tengah mendirikan warung makan gratis yang buka setiap hari viral di media sosial.

Unggahan tersebut dibagikan oleh akun Facebook Titik Purwanti pada Rabu (22/10/2020) sekitar pukul 08.26 WIB.

Dituliskan Titik, warung makan gratis dengan berbagai varian menu tersebut buka setiap hari mulai pukul 10.00 pagi hingga menu habis.

"Monggo yg blm sarapan atau makan siang, silahkan ke warung GRATIS kami, buka setiap hari jam 10-habis, menu variasi setiap hari, smoga bs berjalan dan istiqomah sll, Warung GRATIS BERSINAR, dr paguyuban bakul pedagang, UMKM utk sesama, silahkan datang dan buktikan maknyuss rasanya, lokasi Selatan SDN gentongan (SDN GEMBLEGAN II), Perum Griya Tama Lestari, Gataktuan 02/01, Gemblegan, Kalikotes, Klaten," tulis Titik.

Baca juga: Di Balik Viralnya Jargon Dangdut, Tarik Sis, Semongko, seperti Apa Ceritanya?

Tangkapan layar sebuah unggahan yang bernarasikan paguyuban di Klaten, Jawa Tengah mendirikan warung makan gratis yang buka setiap hari.facebook/Titik Purwanti Tangkapan layar sebuah unggahan yang bernarasikan paguyuban di Klaten, Jawa Tengah mendirikan warung makan gratis yang buka setiap hari.

Hingga Kamis (22/10/2020) siang, unggahan tersebut telah disukai lebih dari 2.000 kali dan mendapat berbagai komentar dari warganet.

Baca juga: Viral, Cerita Pria di Jawa Timur yang Depan Rumahnya Selalu Dipenuhi Parkir Mobil yang Tak Dikenal

Konfirmasi Kompas.com

Guna mencari tahu seperti apa kisah pendirian warung makan gratis tersebut, Kompas.com menghubungi penggagas warung makan gratis yang tergabung dalam Paguyuban Bersinar, Titik Purwanti.

Titik menjelaskan, warung makan gratis tersebut terletak di Perumahan Griyatama Lestari Gemblegan, Kecamatan Kalikotes, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah.

Baca juga: Jargon Tarik Sis, Semongko Kini Viral, Bagaimana Tanggapan Pencetusnya?

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Duduk Perkara Warganet Beli Sepatu Rp 10 Juta, tapi Ditagih Bea Cukai Rp 31 Juta

Duduk Perkara Warganet Beli Sepatu Rp 10 Juta, tapi Ditagih Bea Cukai Rp 31 Juta

Tren
Ramai soal Porter Stasiun Disebut Tidak Dapat Gaji, Ini Penjelasan KAI

Ramai soal Porter Stasiun Disebut Tidak Dapat Gaji, Ini Penjelasan KAI

Tren
Alasan Seseorang Punya Kebiasaan Menunda-nunda, Apa Dampaknya?

Alasan Seseorang Punya Kebiasaan Menunda-nunda, Apa Dampaknya?

Tren
Lari atau Bersepeda, Mana yang Lebih Cepat Menurunkan Berat Badan?

Lari atau Bersepeda, Mana yang Lebih Cepat Menurunkan Berat Badan?

Tren
Manfaat Daun Gatal Papua, Diklaim Ampuh Atasi Pegal dan Lelah

Manfaat Daun Gatal Papua, Diklaim Ampuh Atasi Pegal dan Lelah

Tren
Prakiraan Cuaca BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, Petir, dan Kilat 26-27 April 2024

Prakiraan Cuaca BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, Petir, dan Kilat 26-27 April 2024

Tren
[POPULER TREN] Jalan Kaki untuk Menurunkan Berat Badan | Kenaikan UKT Unsoed

[POPULER TREN] Jalan Kaki untuk Menurunkan Berat Badan | Kenaikan UKT Unsoed

Tren
Profil Shaun Evans, Wasit Indonesia vs Korsel Piala Asia U23 2024

Profil Shaun Evans, Wasit Indonesia vs Korsel Piala Asia U23 2024

Tren
Kenya Diterjang Banjir Bandang, KBRI Pastikan Kondisi WNI Aman

Kenya Diterjang Banjir Bandang, KBRI Pastikan Kondisi WNI Aman

Tren
Jadwal Festival Lampion Waisak Borobudur 2024, Tukar Tiket Mulai Mei

Jadwal Festival Lampion Waisak Borobudur 2024, Tukar Tiket Mulai Mei

Tren
Penelitian Menemukan Bagaimana Kucing Menghasilkan Suara Dengkuran Uniknya

Penelitian Menemukan Bagaimana Kucing Menghasilkan Suara Dengkuran Uniknya

Tren
Daftar Pelatih Timnas Indonesia dari Masa ke Masa, Shin Tae-yong Paling Lama

Daftar Pelatih Timnas Indonesia dari Masa ke Masa, Shin Tae-yong Paling Lama

Tren
Belum Terjual, Mobil Mario Dandy Dilelang mulai Rp 809 Juta, Simak Cara Belinya

Belum Terjual, Mobil Mario Dandy Dilelang mulai Rp 809 Juta, Simak Cara Belinya

Tren
Indonesia Vs Korea Selatan di Piala Asia U23, Shin Tae-yong dan Pratama Arhan Akan Hadapi Rekannya

Indonesia Vs Korea Selatan di Piala Asia U23, Shin Tae-yong dan Pratama Arhan Akan Hadapi Rekannya

Tren
Jadwal dan Live Streaming Indonesia Vs Korea Selatan di Piala Asia U23, Kick Off 00.30 WIB

Jadwal dan Live Streaming Indonesia Vs Korea Selatan di Piala Asia U23, Kick Off 00.30 WIB

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com