Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

4 Hal yang Harus Dipertimbangkan Dalam Memilih Mixer

Kompas.com - 15/06/2021, 10:32 WIB
Aniza Pratiwi,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

Sumber Bake Mag

JAKARTA, KOMPAS.com - Kualitas dan hasil akhir sajian beragam kue sangat bergantung pada mixer yang digunakan. Sehingga, memilih mixer untuk pembuatan kue merupakan hal yang penting diperhatikan.

Dilansir dari Bake Mag, Selasa (15/6/2021), mixer yang tepat dapat memengaruhi produktifitas dan efisiensi dalam pembuatan kue. Pemilihan ini juga akan berpengaruh dengan perawatan hingga daya tahan mixer tersebut.

Sebelum memilih mixer, Anda harus mengetahui apa yang akan sering dibuat menggunakan mixer tersebut sehingga sesuai dengan kebutuhan.

 

Baca juga: 5 Cara Menyimpan Panci dan Wajan di Dapur agar Lebih Tertata

Berikut beberapa cara memilih mixer yang bagus dan hal yang harus dipertimbangkan. 

1. Ukuran

Salah satu pertimbangan pertama saat membeli mixer adalah ukuran fisik. Mixer yang terlalu besar akan membuat dapur kecil semakin sempit.

Akan tetapi, membeli mixer yang terlalu kecil untuk memenuhi kebutuhan dapur secara memadai dapat merusak keandalan mesin dalam jangka panjang.

Tergantung pada volume produk yang dihasilkan, mixer yang biasanya digunakan di toko roti eceran dapat berkisar dari kapasitas 60 hingga 140 liter.

Baca juga: 7 Benda Dapur yang Harus Dibersihkan Setiap Hari

“Membeli mixer ukuran yang salah adalah kesalahan umum. Orang-orang bisa membeli satu yang terlalu kecil atau mereka mungkin membeli mixer yang terlalu besar, yang merupakan investasi yang tidak perlu,” kata Megan Pettit, spesialis pemasaran untuk Hobart Food Equipment Group.

Sangat penting untuk menghindari mengabaikan ruang yang tersedia di dapur, memastikan ada banyak tempat untuk meletakkan mixer di dapur.

2. Kapasitas

Memiliki mixer dengan kapasitas yang tepat sangat penting. Ini dapat berdampak pada produktivitas, kualitas, dan efisiensi di dapur.

Mixer yang terlalu kecil dan mixer yang terlalu besar akan bekerja secara tidak efisien dengan waktu pencampuran yang lebih lama.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Penyebab dan Gejala Infeksi Parasit pada Burung Peliharaan

Penyebab dan Gejala Infeksi Parasit pada Burung Peliharaan

Pets & Garden
Kucing Memiliki Sembilan Nyawa, Mitos atau Fakta?

Kucing Memiliki Sembilan Nyawa, Mitos atau Fakta?

Pets & Garden
7 Tanaman Hias yang Dapat Tumbuh di Ruangan Minim Cahaya Matahari

7 Tanaman Hias yang Dapat Tumbuh di Ruangan Minim Cahaya Matahari

Pets & Garden
5 Cara Mencegah Ular Masuk ke Kolam Renang

5 Cara Mencegah Ular Masuk ke Kolam Renang

Housing
6 Bunga yang Cocok Ditanam pada Musim Panas

6 Bunga yang Cocok Ditanam pada Musim Panas

Pets & Garden
Catat, Ini 5 Tips Meningkatkan Keamanan Rumah

Catat, Ini 5 Tips Meningkatkan Keamanan Rumah

Housing
Cara Menghilangkan Bau Tak Sedap di Mesin Cuci

Cara Menghilangkan Bau Tak Sedap di Mesin Cuci

Do it your self
Gejala, Penyebab, dan Cara Mengobati Kucing Cacingan

Gejala, Penyebab, dan Cara Mengobati Kucing Cacingan

Pets & Garden
6 Cara Menghias Rak Buku agar Terlihat Lebih Menarik

6 Cara Menghias Rak Buku agar Terlihat Lebih Menarik

Decor
Cara Membersihkan Noda Air di Permukaan Kayu, Bisa Pakai Mayones

Cara Membersihkan Noda Air di Permukaan Kayu, Bisa Pakai Mayones

Do it your self
Cara Membersihkan Humidifier untuk Mencegah Jamur dan Bakteri

Cara Membersihkan Humidifier untuk Mencegah Jamur dan Bakteri

Do it your self
Cara Memangkas Bunga Mawar dengan Benar

Cara Memangkas Bunga Mawar dengan Benar

Pets & Garden
Cara Memanfaatkan Bunga dari Taman untuk Dekorasi Rumah

Cara Memanfaatkan Bunga dari Taman untuk Dekorasi Rumah

Pets & Garden
Cara Menghilangkan Noda Slime pada Pakaian

Cara Menghilangkan Noda Slime pada Pakaian

Do it your self
5 Cara Menanam Bawang Putih di Pot

5 Cara Menanam Bawang Putih di Pot

Pets & Garden
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com