Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lulusan dari Jurusan Ini Punya Kesempatan Jadi CPNS BIN 2023

Kompas.com - 23/09/2023, 14:49 WIB
Mahar Prastiwi,
Albertus Adit

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Badan Intelijen Negara (BIN) menjadi salah satu instansi yang membuka formasi pada pendaftaran Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2023.

Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) telah menetapkan sebanyak 572.496 formasi PNS atau aparatur sipil negara (ASN) yang diperlukan.

Jumlah tersebut untuk 72 instansi pemerintah pusat sebanyak 78.862 ASN, dan pemerintah daerah sebanyak 493.634 ASN.

BIN menyediakan 1.000 formasi CPNS. Hal itu tertulis dalam Surat Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (MenPAN-RB) Republik Indonesia Nomor 544 Tahun 2023 Tentang Penetapan Kebutuhan Pegawai Aparatur Sipil Negara di Lingkungan Pemerintah Pusat.

Baca juga: Deretan Sekolah Kedinasan Terfavorit 2023: STAN, IPDN hingga STIN

Jurusan yang dibutuhkan jadi CPNS BIN 2023

Selain lulusan S1, S2, dalam pembukaan CPNS 2023 ini, BIN juga membuka kesempatan bagi lulusan SMA sederajat dan D3/D4.

Jika kamu ingin bergabung di BIN, ada beberapa jurusan yang dibutuhkan dalam pendaftaran CPNS 2023 kali ini.

Berikut daftar jurusan D3, D4, S1, S2 yang punya kesempatan jadi ASN BIN di pendaftaran CPNS 2023.

1. D3 Teknik Informatika
2. D3 Sistem Informasi
3. D3 Teknik Komputer
4. D3 Desain dan Media
5. D3 Olahraga
6. D3 Manajemen Informatika
7. D3 Kearsipan
8. D3 Ekonomi
9. D3 Administrasi Perkantoran
10. D3 Manajemen

11. D3 Bahasa Cina
12. D3 Bahasa Rusia
13. D3 Desain Komunikasi Visual
14. D3 Teknologi Komputer
15. D3 Analisa Kesehatan
16. D3 D3 Teknologi Laboratorium Medis
17. D3 Kesehatan Lingkungan
18. D3 Akuntansi
19. D3 Teknologi Informasi
20. D3 Ilmu Komputer

Baca juga: Daftar CPNS? Cek Nilai Minimal Ambang Batas SKD CPNS 2023

21. D3 Komunikasi
22. D3 Ekonomi Keuangan
23. D3 Jurnalistik
24. D3 Survei Pemetaan dan Informasi Geografis
25. D3 Manajemen Administrasi Obat dan Farmasi
26. D3 Desain Produk
27. D3 Komputer
28. D3 Perikanan dan Kelautan
29. D3 Penginderaan Jauh
30. D3 Bahasa Inggris

31. D3 Manajemen Transportasi
32. D3 Ekonomi Koperasi
33. D3 Pertanahan
34. D3 Sastra Inggris
35. D3 Kesekretariatan
36. D3 Perpustakaan
37. D3 Sastra Mandarin
38. D3 Sastra Jepang
39. D3 Bahasa dan Seni Bahasa Korea
40. D3 Teknik Listrik

41. D3 Gizi
42. D3 Rekam Mediks
43. D3 Analis Kesehatan
44. D3 Radiologi
45. D3 Keperawatan
46. D3 Kesehatan Masyarakat
47. D3 Manajemen Administrasi
48. D3 Informatika
49. D3 Bahasa Arab
50. D3 Desain Grafis

51. D4/S1 Bioteknologi
52. D4/S1 Antropologi
53. D4/S1 Sosiologi
55. S1 Matematika
56. D4/S1 Ketahanan Nasional
57. D4/S1 Informatika
58. D4/S1 Teknik Informatika
59. D4/S1 Teknik Komputer
60. D4/S1 Informatika

61. D4/S1 Ketahanan Nasional
62. D4/S1 Pengembangan Kurikulum
63. D4/S1 Teknologi Pendidikan
64. S1 Ilmu Administrasi
65. S1 Manajemen Pendidikan
66. S1 Komunikasi dan Pengembangan Masyarakat
67. S1 Ekonomi Islam
68. D4/S1 Hukum Pidana
69. D/S1 Hukum Tata Negara
70. D4/S1 Sastra dan Bahasa Inggris

71. D4/S1 Sastra Cina
72. S1 Bahasa Cina
73. S1 Bahasa Rusia
74. S1 Pendidikan Bahasa Inggris
75. S1 Pendidikan Bahasa Indonesia
76. D4/S1 Teknik Nuklir
77. D4/S1 Ilmu Ekonomi
78. D4/S1 Statistika
79. D4/S1 Ilmu Sosial Politik
80. D4/S1 Ilmu Komunikasi

Halaman:


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com