Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

6 Suplemen yang Cocok untuk Perjalanan Jauh

Kompas.com - 12/04/2024, 19:00 WIB
Aditya Priyatna Darmawan,
Ahmad Naufal Dzulfaroh

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Setiap orang perlu menyiapkan berbagai hal saat akan melakukan perjalanan jauh selama periode mudik Lebaran 2024.

Salah satu persiapan yang dibutuhkan adalah menjaga kesehatan agar tetap bugar dalam perjalanan, dengan mengonsumsi suplemen tertentu.

Suplemen kesehatan diketahui memiliki kandungan mineral atau vitamin tertentu yang baik untuk tubuh.

Meski begitu, sebaiknya berkonsultasikan dokter terlebih dahulu agar tidak menimbulkan efek samping dan reaksi terhadap obat yang sedang dikonsumsi secara rutin.

Lantas, apa saja suplemen yang cocok untuk perjalanan jauh tersebut?

Baca juga: 10 Suplemen yang Berguna untuk Meningkatkan IQ, Apa Saja?

6 suplemen untuk perjalanan jauh

Dihimpun dari berbagai sumber, berikut sejumlah suplemen yang cocok untuk perjalanan jauh:

1. Melatonin

Melatonin adalah salah satu suplemen yang bisa dikonsumsi untuk mendukung perjalanan jauh, dilansir dari Greatist.

Sebuah studi menunjukkan, kadar melatonin yang cukup dapat membantu mengatur fungsi kekebalan tubuh.

Selain itu, suplementasi melatonin juga mendukung untuk seseorang memiliki siklus tidur yang baik, sehingga kesehatan tubuh dapat tetap terjaga.

2. Magnesium

Suplemen lain yang cocok dikonsumsi oleh seseorang saat melakukan perjalanan jauh adalah magnesium.

Mengonsumsi suplemen magnesium akan memberikan energi yang cukup.

Selain itu, suplemen magensium juga dapat menjaga kesehatan sel, saraf, dan otot manusia, sehingga tidak mudah lelah.

Baca juga: 13 Vitamin dan Suplemen yang Mampu Turunkan Kadar Gula Darah

3. Vitamin B

Suplementasi vitamin B dapat meningkatkan energi seseorang, sehingga baik untuk mendukung perjalanan jauh.

Vitamin B diketahui berperan penting dalam mengubah makanan menjadi glukosa yang akan memberikan energi.

Jika seseorang menjaga konsumsi makanan lengkap meski bepergian, seseorang mungkin tidak perlu mengonsumsi suplemen vitamin B.

Halaman:

Terkini Lainnya

Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 1-2 Juni 2024

Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 1-2 Juni 2024

Tren
[POPULER TREN] Apa Manfaat Kesehatan Setop Minum Kopi? | Budisatrio Bantah Maju Pilkada Jakarta 2024

[POPULER TREN] Apa Manfaat Kesehatan Setop Minum Kopi? | Budisatrio Bantah Maju Pilkada Jakarta 2024

Tren
Link Download Twibbon Resmi Hari Lahir Pancasila 1 Juni 2024

Link Download Twibbon Resmi Hari Lahir Pancasila 1 Juni 2024

Tren
Bayang-bayang Konflik di Laut China Selatan dan Urgensi Penguatan Diplomasi Regional

Bayang-bayang Konflik di Laut China Selatan dan Urgensi Penguatan Diplomasi Regional

Tren
8 Tanda Anak Psikopat yang Jarang Disadari, Orangtua Harus Tahu

8 Tanda Anak Psikopat yang Jarang Disadari, Orangtua Harus Tahu

Tren
30 Ucapan Selamat Hari Lahir Pancasila 2024, Penuh Semangat

30 Ucapan Selamat Hari Lahir Pancasila 2024, Penuh Semangat

Tren
Sejarah Hari Lahir Pancasila 1 Juni, Dicetuskan Soekarno, Dilarang Soeharto

Sejarah Hari Lahir Pancasila 1 Juni, Dicetuskan Soekarno, Dilarang Soeharto

Tren
Membentang Jauh Melampaui Orbit Neptunus, Apa Itu Sabuk Kuiper?

Membentang Jauh Melampaui Orbit Neptunus, Apa Itu Sabuk Kuiper?

Tren
Tarif Promo LRT Jabodebek Dicabut Per 1 Juni 2024, Berapa Tarif Normalnya?

Tarif Promo LRT Jabodebek Dicabut Per 1 Juni 2024, Berapa Tarif Normalnya?

Tren
Iran Buka Pendaftaran Capres Usai Wafatnya Raisi, Syarat Minimal S2

Iran Buka Pendaftaran Capres Usai Wafatnya Raisi, Syarat Minimal S2

Tren
Khutbah Jumat Masjidil Haram dan Masjid Nabawi Bisa Didengarkan dalam Bahasa Indonesia, Ini Caranya

Khutbah Jumat Masjidil Haram dan Masjid Nabawi Bisa Didengarkan dalam Bahasa Indonesia, Ini Caranya

Tren
Ramai Poster “All Eyes on Papua” di Media Sosial, Apa yang Terjadi?

Ramai Poster “All Eyes on Papua” di Media Sosial, Apa yang Terjadi?

Tren
Sosok Nikki Haley, Wanita yang Tulis 'Habisi Mereka' di Rudal Israel

Sosok Nikki Haley, Wanita yang Tulis "Habisi Mereka" di Rudal Israel

Tren
Promo Gratis Masuk Ancol 1-21 Juni 2024, Ini Syarat dan Ketentuannya

Promo Gratis Masuk Ancol 1-21 Juni 2024, Ini Syarat dan Ketentuannya

Tren
Kartu Prakerja Gelombang 69 Dibuka Hari Ini, Klik www.prakerja.go.id

Kartu Prakerja Gelombang 69 Dibuka Hari Ini, Klik www.prakerja.go.id

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com