Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Memperbaiki Skor BI Checking atau SLIK OJK yang Terlanjur Buruk

Kompas.com - 07/02/2024, 20:15 WIB
Alinda Hardiantoro,
Ahmad Naufal Dzulfaroh

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Narasi skor BI checking yang buruk disebut berdampak pada saat mencari kerja, kembali muncul di media sosial X (Twitter).

Dalam unggahan akun @sosmedkeras, Selasa (6/2/2024), disebutkan bahwa skor Sistem Layanan Informasi Keuangan (SLIK) Otoriras Jasa Keuangan (OJK) menjadi pertimbangan recruiter saat mencari kerja.

"Penyaratan cari kerja Indonesia selain berpenampilan menarik, Juga ditambah bagus BI checking. Kasian yang cari kerja makin sulit," tulis pengunggah.

Sebagai informasi BI checking adalah catatan yang berisi informasi riwayat debitur bank dan lembaga keuangan lainnya.

Namun sejak awal 2018, BI checking sudah berubah menjadi Sistem Layanan Informasi Keuangan (SLIK) atau dikenal dengan OJK Checking.

Lantas, apakah skor BI checking yang buruk bisa diperbaiki?

Baca juga: Daftar Pinjaman yang Terdata di BI Checking dan Cara Mengeceknya

Skor OJK checking bisa diperbaiki

Deputi Komisioner Edukasi dan Perlindungan Konsumen OJK Sarjito memastikan, peminjam atau kreditur bisa memperbaiki skor OJK checking.

"Bisa dong," kata dia, saat dihubungi Kompas.com, Rabu (7/2/2024).

Sarjito menyampaikan, cara memperbaiki skor OJK checking terbilang mudah. Kreditur hanya perlu membayar utang yang ditanggungnya pada pihak bank atau Pelaku Usaha Jasa Keuangan (PUJK).

Setelah menyelesaikan utang, kreditur bisa mengajukan perbaikan ke OJK checking.

Sarjito memastikan, proses pengajuan perbaikan skor OJK checking tidak akan memakan waktu lama.

"(Pengajuan OJK checking) tergantung urusan dengan PUJK saja, kalau ke OJK pasti cepet," tandas dia.

Baca juga: Ramai soal Skor BI Checking Buruk Bisa Menyebabkan Sulit Cari Kerja, Benarkah?

Cara memperbaiki skor BI checking atau SLIK OJK

Skor SLIK OJK atau OJK checking dibedakan menjadi 5 macam, yaitu kredit lancar, kredit dalam perhatian khusus, kredit tidak lancar, kredit diragukan, dan kredit macet.

SLIK OJK dengan performa sangat buruk, terjadi apabila skornya menunjukkan kredit macet atau kreditur telah menunggak pembayaran cicilan kredit dengan jangka waktu lebih dari 180 hari.

Berikut cara memperbaiki skor SLIK OJK atau OJK checking:

  • Melunasi utang ke bank atau pihak PUJK
  • Memeriksa OJK checking di laman idebku.ojk.go.id
  • Lakukan konfirmasi pembayaran utang ke OJK. Anda bisa meminta surat penjelasan dari bank yang bertindak sebagai debitur sebagai bukti pembayaran
  • Tunggu hingga skor OJK checking berubah.

Baca juga: OJK Panggil Danacita soal Bayar Uang Kuliah Pakai Pinjol, Apa Hasilnya?

Halaman:

Terkini Lainnya

Perbandingan Ranking FIFA Indonesia Vs Irak, Bakal Duel di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Perbandingan Ranking FIFA Indonesia Vs Irak, Bakal Duel di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Tren
Kronologi Bupati Halmahera Utara Ancam Demonstran Pakai Parang, Berujung Dilaporkan ke Polisi

Kronologi Bupati Halmahera Utara Ancam Demonstran Pakai Parang, Berujung Dilaporkan ke Polisi

Tren
Bukan Mewakili Jumlah Anggota, Ini Makna 12 Bintang Emas yang Ada di Bendera Uni Eropa

Bukan Mewakili Jumlah Anggota, Ini Makna 12 Bintang Emas yang Ada di Bendera Uni Eropa

Tren
Pendaftaran PPDB SD Surabaya 2024 Jalur Zonasi Kelurahan Dibuka, Klik Sd.ppdbsurabaya.net/pendaftaran

Pendaftaran PPDB SD Surabaya 2024 Jalur Zonasi Kelurahan Dibuka, Klik Sd.ppdbsurabaya.net/pendaftaran

Tren
Mengenal Robot Gaban 'Segede Gaban', Sebesar Apa Bentuknya?

Mengenal Robot Gaban "Segede Gaban", Sebesar Apa Bentuknya?

Tren
Motif Ibu di Tangsel Rekam Video Cabuli Anak Sendiri, Mengaku Diancam dan Dijanjikan Rp 15 Juta

Motif Ibu di Tangsel Rekam Video Cabuli Anak Sendiri, Mengaku Diancam dan Dijanjikan Rp 15 Juta

Tren
Perang Balon Berlanjut, Pembelot Korea Utara Ancam Kirim 5.000 USB Berisi Drama Korea Selatan

Perang Balon Berlanjut, Pembelot Korea Utara Ancam Kirim 5.000 USB Berisi Drama Korea Selatan

Tren
Terdampak Balon Isi Sampah dari Korut, Warga Korsel Bingung Minta Ganti Rugi ke Siapa

Terdampak Balon Isi Sampah dari Korut, Warga Korsel Bingung Minta Ganti Rugi ke Siapa

Tren
Video Viral Bocah Jatuh dari JPO Tol Jatiasih karena Pagar Berlubang, Jasa Marga Buka Suara

Video Viral Bocah Jatuh dari JPO Tol Jatiasih karena Pagar Berlubang, Jasa Marga Buka Suara

Tren
Iuran Tapera Dinilai Belum Bisa Dijalankan, Ini Alasannya

Iuran Tapera Dinilai Belum Bisa Dijalankan, Ini Alasannya

Tren
Maladewa Larang Warga Israel Masuk Negaranya, Solidaritas untuk Palestina

Maladewa Larang Warga Israel Masuk Negaranya, Solidaritas untuk Palestina

Tren
Syarat dan Cara Daftar PPDB Jabar 2024, Akses di Sapawarga atau Klik ppdb.jabarprov.go.id

Syarat dan Cara Daftar PPDB Jabar 2024, Akses di Sapawarga atau Klik ppdb.jabarprov.go.id

Tren
Profil Bambang Susantono dan Dhony Rahajoe, Kepala dan Wakil Kepala IKN yang Mengundurkan Diri

Profil Bambang Susantono dan Dhony Rahajoe, Kepala dan Wakil Kepala IKN yang Mengundurkan Diri

Tren
Heboh Orang Ngobrol dengan Layar Bioskop di Grand Indonesia, Netizen: Sebuah Trik S3 Marketing dari Lazada Ternyata

Heboh Orang Ngobrol dengan Layar Bioskop di Grand Indonesia, Netizen: Sebuah Trik S3 Marketing dari Lazada Ternyata

BrandzView
Pelari Makassar Meninggal Diduga 'Cardiac Arrest', Kenali Penyebab dan Faktor Risikonya

Pelari Makassar Meninggal Diduga "Cardiac Arrest", Kenali Penyebab dan Faktor Risikonya

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com